Cerita Sopir Truck Logistic Diincar Begal di Jalan Rawa Mangun Jaktim

- Jurnalis

Selasa, 25 Januari 2022 - 14:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi

Ilustrasi

BERITA JAKARTA – Aksi kejar kejaran antara begal bermotor dan sopir truk bermuatan barang atau logistic kerap kalih terjadi di Jalan Raya Rawa Mangun, Jakarta Timur.

Kali ini, dialami sopir truk dari salah satu perusaan yang biasa kirim barang dari Cikarang ke Sunter. Namun, dari kejar kejaran itu sopir tersebut lolos dari begal bermotor yang bersenjatakan clurit.

“Begalnya menggunakan motor, 3 motor, dimotor itu ada dua orang dua orang sambil bawa clurit,” kata Imam kepada Matafakta.com, Selasa (25/1/2022).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diungkapkan Imam, kejadian itu setelah kirim barang ke Sunter, sekitar pukul 2:30 WIB di Perapatan Lampu Merah arah Jalan layang menanjak, sebanyak 3 motor dan 6 orang meped kendaraan truknya.

Baca Juga :  Dukung Timnas Indonesia, Pemkot Bekasi Gelar Nobar AFC U-23 Asia Cup

“Dari Perapatan Lampu Merah itu ada Jalan Layang menanjak, satu motor gedor pintu sebelah kiri, saya liat dari kaca sepion kiri dia megang clurit,” tuturnya.

Dua motor lagi, lanjut Imam, ada di depan mobil truk, sambil menunjuk dan triak – triak memberhentikan mobil truk.

“Hai, kau turun lihat dibawah mobilmu ada trabel, cepat berhenti,” kata Imam meniru perkataan begal itu.

Diakuinya, secara spontan merasa kaget mendengar mobilnya trabel. Namun, melihat dari kaca sepion kiri, pengendra motor itu pegang clurit tidak menghentikan truk yang dikemudinya.

Baca Juga :  Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa

“Saya coba lepas pedal gas, mobil melambat, menjaga jarak dari dua motor di depan, saya goyang kiri langsung saya tancap gas,” imbuhnya.

Tiga motor, tambah Imam, berjumlah 6 orang yang diperkirakan begal itu terus mengejar mobil truk. Beruntung di depan ada Gerbang Tol Rawa Mangun langsung masuk Tol.

“Saya langsung masuk Gerbang Tol Rawa Mangun. Alhamdulillah, masuk Tol saya aman. Untuk teman se-profesi, berhati – hati dan selalu waspada berkendara pada malam hari dan jangan hirauakan triakan pengendara motor dengan berbagai modus,” pungkasnya. (Usan)

Berita Terkait

Panglima TNI Hadiri Acara Halal Bihalal dan Silaturahmi PBNU
Otak Atik Akta Nasabah, Alvin Lim Bongkar Dugaan Praktik Mafia Bank Victoria
Dukung Timnas Indonesia, Pemkot Bekasi Gelar Nobar AFC U-23 Asia Cup
Jawab Tudingan TPPU, Boyamin Saiman Malah Datangi Gedung KPK
Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa
Tuntut Ganti Majelis Hakim, Ratusan Karyawan PT. PRLI Unjuk Rasa di MA
Aksi di Mabes Polri, LQ Indonesia Law Firm Tuntut Copot Dir-Tipideksus
Menangkan Buronan, Karyawan PT. PRLI Minta 3 Hakim MA Diusut
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 15:16 WIB

Polres Kabupaten Bekasi Diminta Respon Laporan Polisi Korban Asusila

Sabtu, 27 April 2024 - 12:43 WIB

47 Hari, Polres Kabupaten Bekasi Belum Juga Bekuk Guru Ngaji Pelaku Asusila   

Jumat, 19 April 2024 - 13:04 WIB

Pelaku Pemalsu Plat Dinas TNI Ditangkap di Pondok Kelapa Jakarta Timur

Jumat, 5 April 2024 - 10:54 WIB

Polda Jateng Bersama Bea & Cukai Gerbek Rumah Produksi Narkoba

Rabu, 27 Maret 2024 - 11:45 WIB

LQ Menduga Ada Keterkaitan Sentratama Investasi Berjangka Dengan Sentratama Investment Future

Rabu, 20 Maret 2024 - 16:19 WIB

Ditresnarkoba Polda Jateng Musnahkan 47,8 Kg dan 34.743 Pil Ekstasi

Selasa, 19 Maret 2024 - 14:36 WIB

Lapas Semarang Gagalkan Penyelundupan Narkotika Melalui Kunjungan

Jumat, 1 Maret 2024 - 11:34 WIB

2 Bulan Buron, Penipu Jual Beli Bibit Lobster Dibekuk Polres Jepara

Berita Terbaru