Kemensos RI Sambangi Rumah Bocah Korban Seksual di Bekasi

- Jurnalis

Jumat, 23 April 2021 - 14:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA BEKASI – Kementerian Sosial RI didampingi Dinas Sosial Kota Bekasi dan Komisi Perlindungan Anak Daerah (KPAD) menyambangi kediaman PU (15) korban pelecehan seksual serta penyekapan anak dibawah umur untuk melakukan trauma healing serta konseling.

Korban PU (15) diduga menjadi korban eksploitasi secara seksual oleh terduga pelaku AT (21) yang merupakan anak dari salah satu Anggota DPRD Kota Bekasi asal Gerindra.

“Kami akan terus mendampingi korban dan keluarga disetiap penyidikan sampai putusan serta memberikan dukungan dan support baik kepada korban dan keluarga,” kata Kasie Anak dan Lansia Dinas Sosial Kota Bekasi, Diar Airin, Jumat (23/4/2021).

Selain itu, Dinsos juga akan terus mendampingi korban dan keluarganya untuk pemulihan kondisi psikologi, termasuk Dinsos bersama KPAD juga melakukan pendampingan saat korban harus menjalani perawatan di RSUD Kota Bekasi.

Komisioner Bidang Data dan Informasi KPAD Kota Bekasi, Firli Zikrillah, menuturkan bahwa kehadirannya bersama jajaran Kemensos dan Dinsos Kota Bekasi adalah untuk mendampingi korban dalam pemulihan secara psikologis.

Baca Juga :  Pj Walikota Bekasi Tepis Isue Dilamar Jadi Bakal Calon Wakil Walikota Bekasi

“Terkait perbincangan, Kemensos menawarkan agar keluarga dan korban untuk sementara bisa tinggal di rumah aman milik Kemensos,” kata Firli.

KPAD Kota Bekasi juga akan terus mengawal jalannya kasus tersebut yang saat ini ditangani Polres Metro Bekasi Kota. Pihaknya juga terus melakukan komunikasi perkembangan kasus tersebut dengan keluarga korban.

Dalam kunjungannya, Korban PU (15) juga mendapat dukungan secara moril dari Dinsos dan Kemensos. Hal tersebut dilakukan untuk membangkitkan semangat serta mentalnya akibat kasus yang menimpa dirinya. (Edo)

Berita Terkait

Yan Rasyad Diharapkan Maju di Pemilihan Walikota Bekasi
Pj Walikota Bekasi Tepis Isue Dilamar Jadi Bakal Calon Wakil Walikota Bekasi
Masyarakat Berbagai Elemen Dukung Dani Ramdan Kembali Jabat Pj Bupati Bekasi
Ade Muksin Terpilih Jadi Ketua PWI Bekasi Raya Periode 2024-2027
Tunggak Kontribusi, Pemkot Bekasi Ambil Alih Pengelolaan Pasar Pondok Gede
Eks Walikota Bekasi M2 Masih di Hati Masyarakat Kota Bekasi
Kong Mpe Ajak Masyarakat Kabupaten Bekasi Sukseskan MTQ Tingkat Provinsi Ke-38
Balon Walikota Bekasi Adi Bunardi Minta DPC PDIP Siapkan Panggung Debat
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 24 April 2024 - 22:19 WIB

Tuntut Ganti Majelis Hakim, Ratusan Karyawan PT. PRLI Unjuk Rasa di MA

Rabu, 24 April 2024 - 13:42 WIB

Aksi di Mabes Polri, LQ Indonesia Law Firm Tuntut Copot Dir-Tipideksus

Selasa, 23 April 2024 - 19:07 WIB

Menangkan Buronan, Karyawan PT. PRLI Minta 3 Hakim MA Diusut

Senin, 22 April 2024 - 21:50 WIB

Terancam PHK Massal, Karyawan PT. Polo Ralph Lauren Indonesia Tolak Putusan MA

Minggu, 21 April 2024 - 15:26 WIB

Alvin Lim Laporkan Brigjen Wisnu Hermawan Atas Dugaan Kaburnya Bos Investasi

Minggu, 21 April 2024 - 12:04 WIB

Nitizen Soroti Rumah Presiden PKS Saat Dikunjungi Anies Baswedan

Jumat, 19 April 2024 - 19:29 WIB

Tak Profesional, Alvin Lim Laporkan Penyidik Dirtipideksus Mabes Polri

Jumat, 19 April 2024 - 13:34 WIB

LQ Indonesia Law Firm Bakal Gelar Aksi Dengan Korban Net-89 dan Indosurya

Berita Terbaru

Foto: H. Abdul Rosyad Irwan Siswadi, SE

Seputar Bekasi

Yan Rasyad Diharapkan Maju di Pemilihan Walikota Bekasi

Jumat, 26 Apr 2024 - 19:16 WIB