FORMAT Dukung Dr. Ikhwan Syakhtaria Jadi Pj Bupati Bekasi

- Jurnalis

Jumat, 20 Mei 2022 - 01:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FORMAT Kabupaten Bekasi

FORMAT Kabupaten Bekasi

BERITA BEKASI – Forum Komunikasi Musyawarah Alim Ulama dan Tokoh Masyarakat (FORMAT) Kabupaten Bekasi berharap agar pemimpin Kabupaten Bekasi, merupakan sosok putra daerah asli Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.

Harapan itu, berkaitan dengan masa transisi kepemimpinan Bupati Bekasi yang sudah berakhir dibawah kepemimpinan Plt. Bupati Bekasi, H. Achmad Marjuki, SE yang akan dilanjutkan PJ Bupati Bekasi sampai dengan 2024 nanti.

Ketua FORMAT Bekasi, H. Apuk Idris berharap Menteri Dalam Negeri (Mendagri) dan Gubernur Jawa Barat (Jabar) memahami keinginan masyarakat Kabupaten Bekasi agar pejabat Bupati Bekasi (PJ) diamanahkan kepada sosok yang sudah mengenal betul Kabupaten Bekasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Menyikapi situasi kepemimpinan di Kabupaten Bekasi saat ini, kami Forum Komunikasi Musyawarah Alim Ulama dan Tokoh Masyarakat Kabupaten Bekasi tentunya mempunyai harapan dan keinginan,” terang H. Apuk menanggapi Beritaekspres.com, Kamis (19/5/2022).

Oleh karena itu, kata H. Apuk, pihaknya “FORMAT” menyatakan sikap kepada Mendagri dan Gubernur Jabar untuk tidak menunjuk dan mengangkat penjabat Kabupaten Bekasi yang tidak memiliki kepemimpinan yang baik, terindikasi korupsi serta tidak memahami adat budaya masyarakat Bekasi.

Baca Juga :  Kasus Panji Gumilang, Alvin Lim: Kenapa Dana Yayasan Dipindah ke Rekening Polri?

“Kabupaten Bekasi memiliki begitu banyak dinamika serta karakter masyarakat yang agamis. Oleh sebab itu, Kabupaten Bekasi harus dipimpin oleh seseorang yang kuat, tegas serta memiliki ikatan emosional yang kuat dengan Kabupaten Bekasi,” jelasnya.

“Pemimpin Kabupaten Bekasi yang kami butuhkan saat ini kedepan adalah seorang pemimpin yang memiliki karakter dan sikap yang tegas dan agamis,” sambung H. Apuk kembali menegaskan.

Selain itu, lanjut H. Apuk, pemimpin Bekasi harus memiliki visi dan misi membangun Kabupaten Bekasi memajukan lebih baik serta merupakan putra daerah Bekasi asli.

Dikatakannya, salah satu sosok yang dinilai pantas untuk direkomendasikan kepada Gubernur Jawa Barat dan juga Menteri Dalam Negeri untuk memimpin Kabupaten Bekasi adalah sosok putra daerah Bekasi yang mumpuni yaitu, M. Ikhwan Syakhtaria.

“Untuk itu, kami atas nama seluruh masyarakat Kabupaten Bekasi mengusulkan dan merekomendasikan bapak Dr. HM. Ikhwan Syakhtaria, ST, MM sebagai penjabat Bupati Bekasi atau PJ,” tandasnya.

Baca Juga :  Dukung Timnas Indonesia, Pemkot Bekasi Gelar Nobar AFC U-23 Asia Cup

Hal senada juga dikatakan mantan Bupati Bekasi, Wikanda yang turut hadir dalam deklarasi tersebut menegaskan bahwa sosok Ikhwan merupakan representasi masyarakat Kabupaten Bekasi yang bisa memajukan Kabupaten Bekasi dua tahun kedepan.

“Kami kenal betul bang Ikhwan, beliau orangnya memiliki kapasitas serta kapabilitas sebagai seorang pemimpin. Dan yang utama beliau adalah putra daerah Bekasi, jadi kalau bukan warga Bekasi siapa lagi yang bisa memajukan Kabupaten Bekasi kedepan,” tungkasnya.

Turut hadir dalam proses deklarasi dukungan yang dilakukan Forum Komunikasi Musyawarah Alim Ulama dan Tokoh Masyarakat (FORMAT) Kabupaten Bekasi yakni, mantan Bupati Bekasi, Wikanda, Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kabupaten Bekasi KH. Imam Mulyana.

Ketua Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB), KH. Athoillah Mursyid, Tokoh masyarakat Tambun-Cibitung, mantan Anggota DPRD Kabupaten Bekasi, H. Turmudzi, Tokoh Masyarakat Cikarang-Serang-Lemah Abang dan Bekasi Bagian Timur, H. Acep Jaelani. (Hasrul)

Berita Terkait

Cerdas Keuangan, Alvin Lim: Investasi Options Lebih Baik Dari Saham
Alvin Lim Gelar “Training Options Batch 2” Ajarkan Masyarakat Melek Investasi
Kasus Panji Gumilang, Alvin Lim: Kenapa Dana Yayasan Dipindah ke Rekening Polri?
Nasabah PT. Asuransi Allianz Tunjuk LQ Indonesia Law Firm Jadi Kuasa Hukum
KOPPAJA Desak Jaksa Agung Tangani Kasus Korupsi Rp1 Triliun di Banten
Kuasa Hukum Korban Investasi Bodong DNA Pro Buatkan Surat Terbuka
Alvin Lim Bongkar Cara Licik Oknum Tipideksus Soal TPPU Panji Gumilang
Alvin Lim: Indonesia Jadi Nomor 1 Kepolisian Terkorup di Asia Negara
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 5 Mei 2024 - 11:50 WIB

Warga RT 01 “Manunggal” Perumahan VGH Kebalen Gelar Halal Bihalal

Sabtu, 4 Mei 2024 - 01:58 WIB

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Kamis, 2 Mei 2024 - 22:41 WIB

Tak Hanya PAD Terseok Seok, Serapan Anggaran Beberapa SKPD Juga Jeblok

Kamis, 2 Mei 2024 - 21:09 WIB

Pj Walikota Bekasi Buka Konsultasi Publik Pengenalan JUTPI 3 dan TOD

Kamis, 2 Mei 2024 - 17:39 WIB

Lulus Fit And Proper Test, PDIP Kabupaten Bekasi Calonkan Ade Kuswara Kunang

Kamis, 2 Mei 2024 - 13:51 WIB

Ini Pesan Prof. Dr. Daud Rosyid Sitorus Jika Heri Koswara Jadi Walikota Bekasi

Kamis, 2 Mei 2024 - 09:36 WIB

Lagi, Beredar Screenshot Whatsapp Group IKAALL Kota Bekasi Bantu Pilkada

Kamis, 2 Mei 2024 - 09:27 WIB

Berhentikan Kadus Sepihak, Kades Bantarsari Diduga Tabrak Aturan Mendagri

Berita Terbaru

Foto: Alvin Lim, SH, MH Saat Mengisi Acara Training Options Batch 2

Berita Utama

Cerdas Keuangan, Alvin Lim: Investasi Options Lebih Baik Dari Saham

Minggu, 5 Mei 2024 - 13:31 WIB

Acara Halal Bihalal Warga RTT 01 Perumahan Villa Gading Harapan (VGH) Kebalen, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi

Seputar Bekasi

Warga RT 01 “Manunggal” Perumahan VGH Kebalen Gelar Halal Bihalal

Minggu, 5 Mei 2024 - 11:50 WIB

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Seputar Bekasi

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Sabtu, 4 Mei 2024 - 01:58 WIB