YBM PLN UP3 Semarang Serahkan Lapak Berkah Pedagang Kecil

- Jurnalis

Senin, 21 Desember 2020 - 15:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA SEMARANG – Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Semarang bersama Inisiatif Zakat Indonesia (IZI) Jawa Tengah menyerahkan bantuan lapak berkah kepada 5 pelaku usaha kecil, yang dilaksanakan di kantor YBM PLN UP3 Semarang, Rabu (4/11/2020).

Donny Adriansyah, Manager PLN UP3 Semarang mengatakan, lapak ini diberikan kepada pedagang kecil yang telah memenuhi 8 syarat mustahik zakat.

“Pemberian lapak berkah ini merupakan upaya membantu masyarakat yang membutuhkan yang diambil dari hasil zakat, infak dan sodaqoh pegawai PLN yang disalurkan untuk menambah fasilitas pelaku usaha kecil agar bisa lebih berkembang,” ungkap Donny.

Menurut Donny, setiap bulannya karyawan muslim PLN dipotong gajinya sebesar 2,5 persen yang dikelola YBM PLN UP3, kemudian disalurkan ke masyarakat yang berhak. “Semoga bantuan ini bisa membantu mereka dalam menjalankan usahanya,” kata Donny.

Donny mengucapkan terima kasih kepada IZI Jawa Tengah yang sudah membantu dalam menyalurkan bantuan sehingga lebih tepat sasaran sesuai syarat mustahik zakat.

Selain bantuan sarana usaha, para penerima manfaat yang terdiri atas penjual soto, penjual nasi kucingan tersebut juga akan mendapatkan pendampingan untuk meningkatkan kemampuan usahanya.

Baca Juga :  PKS dan PBB Jatim Dukung Politikus PDIP Sri Untari Maju Dalam Pilgub Jatim

Nantinya pemberian bantuan seperti ini akan terus dilakukan secara rutin selama menjadi pegawai muslim PLN yang dipotong zakatnya.

“Selain bekerja sama dengan IZI kita juga menyalurkan sendiri berupa santunan di sekitar kantor kami, dan di beberapa tempat lain,” tambahnya.

Sementara Kepala Perwakilan Kantor IZI Jateng, Djoko Adhi mengapresiasi atas kerjasama dengan YBM PLN UP3 Semarang.

Dirinya berharap apa yang telah diberikan YBM PLN UP3 Semarang kepada penerima lapak berkah bisa bermanfaat. (Nining)

Berita Terkait

PKS dan PBB Jatim Dukung Politikus PDIP Sri Untari Maju Dalam Pilgub Jatim
RIBUT Dukung Sri Untari Bisowarno di Pilgub Jatim Periode 2024-2029
Sugeng Riyanta Resmi Jadi Wakil Kajati Jateng Gantikan Teguh Subroto
Lepas Balik Kerja Bareng BPKH, Ini Pesan Anggota DPR RI Abdul Wachid
960 Peserta “Balik Kerja Bareng” BPKH Semarang Diberangkatkan ke Jakarta
Arus Balik, KAI Daop 4 Semarang Sudah Berangkatkan 126.228 Penumpang
Kasatlantas Polres Semarang: Arus Mudik Diperkirakan Hingga Senin
Kapolda Jateng Pantau Langsung Situasi Terkini Arus Mudik Lebaran
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 24 April 2024 - 20:34 WIB

Kejati Sumsel Tahap Duakan Kasus Korupsi Yayasan Batanghari 9 ke Penuntut Umum

Rabu, 24 April 2024 - 00:11 WIB

Kejati DKI Tahan Mantan Dir Investasi dan Pengelolaan Dapen PT. BA

Senin, 22 April 2024 - 22:43 WIB

Penyidik Pidsus Kejati DKI Tahan 4 Tersangka Pengelola Dana Dapen PT. BA

Senin, 22 April 2024 - 12:36 WIB

Buron 7 Tahun Terpidana Perpajakan Berhasil Ditangkap Satgas SIRI Kejagung

Kamis, 18 April 2024 - 23:01 WIB

Disparitas Sidang Korupsi dan Sandal Jepit

Kamis, 18 April 2024 - 15:40 WIB

Agenda Sidang Tak Jelas, Ruang Ali Said PN Jakpus Disesaki Pengunjung

Kamis, 18 April 2024 - 14:17 WIB

Jadwal Sidang Tak Menentu, Pencari Keadilan di PN Jakpus Kecewa

Kamis, 18 April 2024 - 11:13 WIB

Selama 3 Bulan, Kejati Jateng Berhasil Eksekusi 5 DPO Korupsi  

Berita Terbaru

Foto: H. Abdul Rosyad Irwan Siswadi, SE

Seputar Bekasi

Yan Rasyad Diharapkan Maju di Pemilihan Walikota Bekasi

Jumat, 26 Apr 2024 - 19:16 WIB

Foto: Advokat Raden Nuh

Berita Utama

Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa

Kamis, 25 Apr 2024 - 10:03 WIB