Spesialis Nyomot HP, Wanita Muda Diciduk Polisi

- Jurnalis

Sabtu, 17 Oktober 2020 - 09:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polsek Cikarang Selatan

Polsek Cikarang Selatan

BERITA JAKARTA – Jajaran anggota Polsek Cikarang Selatan membekuk seorang wanita yang menggasak handphone (HP) di sejumlah warung makan di Kawasan Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. Dalam aksinya, perempuan (23) itu beroperasi bersama suaminya yang kini masih dalam pengejaran petugas.

Sepak terjang EA berakhir setelah polisi memergoki aksi pelaku di sebuah tempat makan di Perum Wahana Sukadami Cikarang Selatan dengan modus pelaku berpura – pura memesan makanan di warung. Saat pemilik warung lengah, pelaku mengambil HP yang ditaruh korban.

“Tersangka telah melakukan tindak pidana pencurian sebanyak 6 kali di tiga lokasi wilayah hukum Polsek Cikarang Selatan. Satu TKP di wilayah hukum Polsek Cikarang Pusat dan satu TKP di wilayah hukum Polsek Cikarang Utara dan satu TKP di wilayah hukum Polsek Serang Baru,” Kapolsek Cikarang Selatan, Kompol Sukadi, Jumat (16/10/2020).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakan Sukadi, pihaknya berhasil mengamankan tersangka setelah mendapatkan laporan dari korban. Barang bukti yang diamankan petugas berupa box HP merk Oppo dan sebuah kwitansi pembelian handphone.

“Atas perbuatannya, pelaku diancam dengan Pasal 363 KUHP hukuman paling lama 7 tahun penjara,” pungkasnya. (Yon)

Berita Terkait

Jual Perempuan Jadi Pelayan Kafe, Seorang Pemuda di Bekasi Diamankan Polisi
Pegawai PT. KAI Bunuh Istri Karena Menduga Hamil Akibat Selingkuh 
Pegawai PT. KAI Pembunuh Istri Hanya Bisa Pasrah Saat Ditangkap
Kasus Tanah, Diduga Tiga Kades Sukawangi Ditahan Polda Metro Jaya
Sudah Setor Uang, Puluhan Korban Kena PHP Oknum LH Kota Bekasi
Polres Kabupaten Bekasi Diminta Respon Laporan Polisi Korban Asusila
47 Hari, Polres Kabupaten Bekasi Belum Juga Bekuk Guru Ngaji Pelaku Asusila   
Pelaku Pemalsu Plat Dinas TNI Ditangkap di Pondok Kelapa Jakarta Timur
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 18:53 WIB

Kejari Blitar Jateng Musnahkan Beragam Barang Bukti Hasil Kejahatan

Jumat, 26 Juli 2024 - 12:52 WIB

LQ Indonesia Law Firm Penuhi Undangan Eksekusi Aset Sitaan KSP-SB Bogor

Kamis, 25 Juli 2024 - 22:19 WIB

Kejagung Soroti “Kejanggalan” Vonis Bebas Anak Bekas Anggota DPR

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:25 WIB

Kejari Kabupaten Tegal Memburu Pelaku Korupsi Dana Desa

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:15 WIB

Kejari Kabupaten Tegal Pamer Hasil Capaian Kinerja

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:03 WIB

Kejari Kabupaten Bekasi Selesaikan Kasus Sadi Bin Kadin Dengan Restoratif Justice

Senin, 22 Juli 2024 - 15:41 WIB

Waduh..!!!, Setahun Kejari Jakpus Tak Sidangkan Pemalsuan Surat KSP Indosurya

Jumat, 19 Juli 2024 - 14:40 WIB

Soal Final Kepailitan, Praktisi Hukum Persoalkan Trasparansi Publik PN Jakpus

Berita Terbaru

Foto: Dr. Ujang Iskandar, ST, Msi

Berita Utama

Sang “Tupai” Terjatuh Usai ke Vietnam

Jumat, 26 Jul 2024 - 22:57 WIB