Pegawai PT. KAI Pembunuh Istri Hanya Bisa Pasrah Saat Ditangkap

- Jurnalis

Senin, 1 Juli 2024 - 15:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto Pelaku Pembunuh Istri

Foto Pelaku Pembunuh Istri

BERITA JAKARTA – Pegawai PT. KAI Andika Ahid Widianto (26), pelaku pembunuhan terhadap istrinya hanya pasrah saat diamankan Kepolisian usai membunuh istrinya, Rizky Nur Arifahmawati (27) pada Minggu (30/6/2024).

Tim Kepolisian menangkap pelaku disalah satu kontrakan di Jalan Asoka 4, RT 07 RW 04, Cipinang, Pulogadung, Jakarta Timur dan hanya bisa pasrah.

“Saat ditangkap, pelaku pasrah dan menyodorkan tangannya untuk diborgol dan minta agar matanya ditutup,” ujar Sekretaris RT 07 RW 04, Jakarta Timur, Hendra, Senin (1/7/2024).

Pelaku kemudian digelandang ke Polres Metro Jakarta Timur untuk pemeriksaan dengan kondisi mata tertutup dan tangan di borgol.

Andika saat ini masih menjalani pemeriksaan di Unit Pelayanan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polres Metro Jakarta Timur untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya.

“Pelaku dibawa sekira Pukul 17.30 WIB, karena khawatir warga sudah pada ramai kan, jadi dibawa lebih dulu. Jenazah korban dibawa ke RS Polri Kramat Jati sekira Pukul 18.30 WIB,” ujar Hendra.

Baca Juga :  Waduh…..!!!, Pensiunan ASN Kementerian Gelapkan Mobil Rental

Berdasar pengakuan awal pelaku memukul korban Arifahmawati tewas akibat dipukul sebanyak dua kali, hingga tewas.

Sebelumnya, Rizky Nur Arifahmawati dalam kondisi hamil dua bulan menjadi korban Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) dilakukan suaminya pada Minggu 30 Juni 2024 siang.

Kasus terungkap setelah pelaku, Andika Ahid Widianto menghubungi ayahnya bahwa dia telah membunuh istrinya yang sedang mengandung anak kedua mereka dengan usia kehamilan dua bulan. (Stave)

Berita Terkait

Waduh…..!!!, Pensiunan ASN Kementerian Gelapkan Mobil Rental
Demi Pengobatan Ayahnya Sakit, Gutama Terpaksa Mencuri Emas
Foto Profil Jadi Dagangan, CEO Media Online Beksi Lapor ke Polrestro Bekasi
9 Orang Diduga Terlibat Dalam Pengeroyokan dan Mencuri Mobil Korban
Ditipu Lanjutkan Usaha Agen JNT, Retno Indriyani Polisikan Eks Penyewa Ruko    
Beli Dari Calo, Toko Beras Idola Pasar Induk Cipinang Tampung Beras Bermasalah
Tipu Warga Bekasi Rp234 Juta, Dulatip Dipolisikan ke Polres Pemalang
Diduga Gelapkan Mobil, Oknum Perwira Polres Banjarnegara Dilaporkan ke Propam
Berita ini 136 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 17 Oktober 2024 - 17:51 WIB

Waduh…..!!!, Pensiunan ASN Kementerian Gelapkan Mobil Rental

Jumat, 11 Oktober 2024 - 08:31 WIB

Demi Pengobatan Ayahnya Sakit, Gutama Terpaksa Mencuri Emas

Selasa, 8 Oktober 2024 - 22:52 WIB

Foto Profil Jadi Dagangan, CEO Media Online Beksi Lapor ke Polrestro Bekasi

Kamis, 26 September 2024 - 23:59 WIB

9 Orang Diduga Terlibat Dalam Pengeroyokan dan Mencuri Mobil Korban

Rabu, 25 September 2024 - 19:47 WIB

Ditipu Lanjutkan Usaha Agen JNT, Retno Indriyani Polisikan Eks Penyewa Ruko    

Berita Terbaru

Foto: Advokat Alvin Lim

Berita Utama

Selamat Atas Dilantiknya Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029

Selasa, 22 Okt 2024 - 19:18 WIB

Foto: Pj Walikota Bekasi Raden Gani Muhamad

Seputar Bekasi

Polemik Parkir, Pj Walikota Bekasi: PTMP Harus Pintar Mendudukan Diri

Selasa, 22 Okt 2024 - 19:01 WIB

Foto: Dr. Dani Ramdan

Seputar Bekasi

Mahasiswi Pelita Bangsa Apresiasi Paparan Dialog Publik Dani Ramdan

Selasa, 22 Okt 2024 - 16:34 WIB

Foto: Kantor Desa Sumberjaya & Program Pemanfaatan Lahan Kosong

Seputar Bekasi

Sedot Ratusan Juta, JNW Soroti Program Ketapang Desa Sumberjaya

Selasa, 22 Okt 2024 - 12:48 WIB