Aliansi Ormas Bekasi Tolak Adanya Usulan Nama PJ. Bupati Bekasi Dani Ramdan  

- Jurnalis

Selasa, 4 April 2023 - 19:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aliansi Ormas Bekasi (AOB) di Gedung DPRD Kabupaten Bekasi Jawa Barat

Aliansi Ormas Bekasi (AOB) di Gedung DPRD Kabupaten Bekasi Jawa Barat

BERITA BEKASI – Aliansi Ormas Bekasi (AOB) kembali melakukan aksi dengan mendatangi Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, menolak adanya usulan nama Pj. Bupati Bekasi, Dani Ramdan, Selasa (4/4/2023).

Aksi dipimpin langsung Ketua Umum AOB, HM. Zainal Abidin yang didampingi Sekretaris Jendral (Sekjen) Nurhasan, SH dan para Ketua Ormas dan LSM Kabupaten Bekasi.

Ormas yang tergabung dalam AOB diantaranya, Cakra Sakti Nusantara, Gapura, Macan Nusantara, Fast, Pegarindo, BPPKB Banten, Macan Kumbang Siliwangi, KMBI, Banaspati dan LSM Penjara Indonesia DPC Kabupaten Bekasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Perwakilan aksi diterima langsung Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bekasi M. Nuh asal PKS di Gedung DPRD Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.

Baca Juga :  Alvin Lim Bongkar Cara Licik Oknum Tipideksus Soal TPPU Panji Gumilang

Aliansi Ormas Bekasi menolak akan adanya usulan penjabat Pj. Dani Ramdan masuk dalam 3 nama yang akan disampaikan nanti ke Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) untuk melanjutkan kepemimpinan di Kabupaten Bekasi.

“Kami menolak perpanjangan pejabat Bupati Bekasi, Dani Ramdan. Aksi kami murni untuk masyarakat Kabupaten Bekasi. Sekali lagi, kami menolak perpanjangan Pj. Bupati Bekasi, Dani Ramdan,” tegas HM. Zainal Abidin.

Dirinya, sambung HM. Zainal Abidin, banyak mendengar keluhan diantaranya Kode Etik Aparatur Sipil Negara (ASN). Salah satunya, adanya atau bocornya kesepakatan ke salah satu Organisasi Media yang berujung pelaporan ke Mendagri dan Ombudsman RI.

Baca Juga :  Cerdas Keuangan, Alvin Lim: Investasi Options Lebih Baik Dari Saham

“Terakhir belum lama, viralnya kiriman paket yang diduga gratifikasi untuk penjabat Bupati Bekasi, Dani Ramdan ke salah seorang oknum di Kementerian Dalam Negeri. Ini udah ngak bisa ditorerir lagi,” tandasnya.

Sementara itu, Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bekasi, M. Nuh, menyampaikan, bahwa aspirasi dari Aliansi Ormas Bekasi atau AOB akan di gelar pada rapat dalam waktu dekat ini.

“Dan usulan aspirasi akan segera dimasukan kedalam agenda rapat para anggota Legislatif di DPRD Kabupaten Bekasi,” pungkasnya. (Mul)

Berita Terkait

Bebaskan Charlie Chandra, Alvin Lim Ungkap Strategi Kemenangan Lawan 9 Naga
Cerdas Keuangan, Alvin Lim: Investasi Options Lebih Baik Dari Saham
Alvin Lim Gelar “Training Options Batch 2” Ajarkan Masyarakat Melek Investasi
Kasus Panji Gumilang, Alvin Lim: Kenapa Dana Yayasan Dipindah ke Rekening Polri?
Nasabah PT. Asuransi Allianz Tunjuk LQ Indonesia Law Firm Jadi Kuasa Hukum
KOPPAJA Desak Jaksa Agung Tangani Kasus Korupsi Rp1 Triliun di Banten
Kuasa Hukum Korban Investasi Bodong DNA Pro Buatkan Surat Terbuka
Alvin Lim Bongkar Cara Licik Oknum Tipideksus Soal TPPU Panji Gumilang
Berita ini 39 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 6 Mei 2024 - 14:37 WIB

Gagal Target, AMPUH Apresiasi Uji Kompetensi Eselon II Pemkot Bekasi

Senin, 6 Mei 2024 - 11:33 WIB

Lagi Temuan BPK, Dispora Kota Bekasi Kembali Diperiksa Inspektorat

Senin, 6 Mei 2024 - 10:43 WIB

Lama Vakum, BAMUS Kota Bekasi Bangkit Kembali

Senin, 6 Mei 2024 - 09:54 WIB

Kadus Dipecat, Camat Pebayuran Akui Sulit Komunikasi Dengan Kades Bantarsari

Minggu, 5 Mei 2024 - 11:50 WIB

Warga RT 01 “Manunggal” Perumahan VGH Kebalen Gelar Halal Bihalal

Sabtu, 4 Mei 2024 - 01:58 WIB

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:18 WIB

Waduh…!!!, Di Kota Bekasi Perusahaan Tanpa Plang Bebas Beroperasi

Kamis, 2 Mei 2024 - 22:41 WIB

Tak Hanya PAD Terseok Seok, Serapan Anggaran Beberapa SKPD Juga Jeblok

Berita Terbaru

Ilustrasi

Seputar Bekasi

Gagal Target, AMPUH Apresiasi Uji Kompetensi Eselon II Pemkot Bekasi

Senin, 6 Mei 2024 - 14:37 WIB

Foto: Gedung Dispora Kota Bekasi

Seputar Bekasi

Lagi Temuan BPK, Dispora Kota Bekasi Kembali Diperiksa Inspektorat

Senin, 6 Mei 2024 - 11:33 WIB

Bamus Kota Bekasi

Seputar Bekasi

Lama Vakum, BAMUS Kota Bekasi Bangkit Kembali

Senin, 6 Mei 2024 - 10:43 WIB