Bantu Keuangan Pemkot Bekasi, Pemprov Jabar Gelontorkan Rp80,6 Miliar

- Jurnalis

Rabu, 27 Maret 2024 - 20:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Gedung Pemerintah Kota Bekasi Jawa Barat

Foto: Gedung Pemerintah Kota Bekasi Jawa Barat

BERITA BEKASI – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat menggelontorkan puluhan miliar bantuan keuangan kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi yakni, sebesar Rp80,6 miliar lebih tahun 2024.

Bantuan keuangan itu yang sudah disetujui melalui Keputusan Gubernur Jawa Barat Nomor 1 Tahun 2024 terdiri mulai dari Rehabilitasi Sarana Olahraga Sepatu Roda sebesar Rp6,3 miliar lebih.

Pengadaan sarana dan prasarana MPP sebesar Rp672 juta, pemberian bantuan Pokjanal Posyandu Rp1,4 miliar lebih, pengadaan sarana belajar pintar di SD (smart classroom) sebesar Rp1 miliar.

Selain itu, pembangunan Taman Becakayu segmen VIII (Primaya Hospital – Bekasi cyber Park) sebesar Rp10,4 miliar lebih, Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM) Kota Bekasi sebesar Rp320 juta.

Untuk penataan perumahan kumuh Kelurahan Bekasi Jaya mendapat anggaran bantuan Provinsi Jabar sebesar Rp4 miliar lebih.

Baca Juga :  Pengukuhan PPPSRS Apartemen Grand Center Poin Bekasi Nyaris Ricuh

Pelatihan soft skill dan hard skill bagi para pencari kerja lulusan SMK di Kota Bekasi tahun 2024 sebesar Rp3,3 miliar lebih.

Sedangkan Banprov keuangan untuk Jaminan Kesehatan bagi PBPU dan BP yang didaftarkan oleh Pemerintah Kota Bekasi sebesar Rp53 miliar lebih. (Dhendi)

Berita Terkait

Ini Kata Ketua PPPSRS Terpilih Grand Center Point Apartemen Bekasi
Ardy Junaidi Terpilih Jadi Ketua PPPSRS Apartemen Center Point Bekasi
Penghuni Kecewa Dengan Sikap Panitia PPPSRS Apartemen Center Point Bekasi
Pengukuhan PPPSRS Apartemen Grand Center Poin Bekasi Nyaris Ricuh
Yan Rasyad Diharapkan Maju di Pemilihan Walikota Bekasi
Pj Walikota Bekasi Tepis Isue Dilamar Jadi Bakal Calon Wakil Walikota Bekasi
Masyarakat Berbagai Elemen Dukung Dani Ramdan Kembali Jabat Pj Bupati Bekasi
Ade Muksin Terpilih Jadi Ketua PWI Bekasi Raya Periode 2024-2027
Berita ini 40 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 24 April 2024 - 23:52 WIB

Kuasa Hukum Sebut Saksi Fakta Sudah Berada di Area PN Jakarta Pusat

Rabu, 24 April 2024 - 20:34 WIB

Kejati Sumsel Tahap Duakan Kasus Korupsi Yayasan Batanghari 9 ke Penuntut Umum

Rabu, 24 April 2024 - 00:11 WIB

Kejati DKI Tahan Mantan Dir Investasi dan Pengelolaan Dapen PT. BA

Senin, 22 April 2024 - 22:43 WIB

Penyidik Pidsus Kejati DKI Tahan 4 Tersangka Pengelola Dana Dapen PT. BA

Senin, 22 April 2024 - 12:36 WIB

Buron 7 Tahun Terpidana Perpajakan Berhasil Ditangkap Satgas SIRI Kejagung

Kamis, 18 April 2024 - 23:01 WIB

Disparitas Sidang Korupsi dan Sandal Jepit

Kamis, 18 April 2024 - 15:40 WIB

Agenda Sidang Tak Jelas, Ruang Ali Said PN Jakpus Disesaki Pengunjung

Kamis, 18 April 2024 - 14:17 WIB

Jadwal Sidang Tak Menentu, Pencari Keadilan di PN Jakpus Kecewa

Berita Terbaru

Foto: Koordinator MAKI, Boyamin Saiman

Berita Utama

Jawab Tudingan TPPU, Boyamin Saiman Malah Datangi Gedung KPK

Sabtu, 27 Apr 2024 - 18:49 WIB

Foto: Ketua PPPSRS Garand Center Point Apartemen Bekasi, Ardy Junaidi

Seputar Bekasi

Ini Kata Ketua PPPSRS Terpilih Grand Center Point Apartemen Bekasi

Sabtu, 27 Apr 2024 - 16:27 WIB

Acara Pengukuhan PPPSRS Apartemen Grand Center Poin Bekasi

Seputar Bekasi

Ardy Junaidi Terpilih Jadi Ketua PPPSRS Apartemen Center Point Bekasi

Sabtu, 27 Apr 2024 - 14:47 WIB