Gelaran HUT RI Ke-77, Pemdes Karangraharja Ngundang Gelak Tawa Penonton

- Jurnalis

Sabtu, 20 Agustus 2022 - 09:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

HUT RI Ke-77 Pemdes Karangraharja

HUT RI Ke-77 Pemdes Karangraharja

BERITA BEKASI – Masih ingat “Bank Emok”? dengan menggunakan kostum daster istrinya dangan muka berbedak tebal, rambut dikuncir semeraut membawa perabot rumah tangga menjadi sorotan mata yang mengundang gelak tawa para penonton diacara gebyar menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Republik Indonesia.

Dengan triakan, “Bank Emok No” berjalan dari Perumahan Grand Cikarang City (GCC) sampai Perumahan Central Park Cikarang (CPC) dalam lomba gerak jalan yang diselenggarakan Pemerintah Desa (Pemdes) Karangraharja, Kecamatan Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rabu (17/8/2022).

Usut punya usut, tim yang beranggotakan 8 orang itu dari Kampung Walahir RW04, Desa Karangraharja yang dikomandoi Kepala RW04, Karya, terinspirasi banyaknya warga yang mengambil atau pinjaman melalui Bank Emok. Bahkan, menurutnya korban Bank Emok saking terlilitnya hutang, pinjaman ke Bank Emok bisa kemungkinan korban memelihara tuyul.

“Itu kan hanya memeriahkan HUT RI bang ngak lebih dari itu. Kalau ide Bank Emok itu replek aja, setelah adanya pemberitahuan ada lomba dari Pemerintahan Desa dua minggu sebelum acara,” kata RW Karya, salah satu Tim Perlombaan yang di selenggarakan Pemdes Karangraharja, Jumat (19/8/2022).

Diakuinya, dirinya mersa kaget melihat wajah dan pakaian daster milik istrinya setelah wajah di make’up oleh keponakannya, namun teman-temannya itu di make’up oleh istrinya. Kumpul di rumah RT berangkat gunakan mobil bak ke GCC bergabung dengan peserta lomba lainnya.

Baca Juga :  Menangkan Buronan, Karyawan PT. PRLI Minta 3 Hakim MA Diusut

Astaghfirullah hal adzim, lah dandananya genengan begini,” ucap Karya. “Udah begini ge menang wa, ini kan hanya meriahkan Agustusan ngak perlu dandan bagus bagus,” kata Karya meniru ucapan ponakannya. “Alhamdulillah, tim saya dapat juara harapan 3 pakaian terunik,” ujar Karya.

Diungkapkan Karya, jikalau Pemdes Karangraharja di tahun depan memeriahkan HUT RI kembali seperti tahun ini, dirinya akan berpakaian lebih unik, lebih heboh dari sekarang ditampilkan oleh timnya.

“Mudah – mudahan diberi umur panjang dan bisa bertemu bulan Agustus seperti tahun sekarang ini. Ya kalau Pemdes Karangraharja meryakan HUT RI nanti, saya akan bepakian lebih unik lebih heboh dari sekarang yang saya tampilkan,” pungkasnya. (Usan)

Berita Terkait

Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa
Tuntut Ganti Majelis Hakim, Ratusan Karyawan PT. PRLI Unjuk Rasa di MA
Aksi di Mabes Polri, LQ Indonesia Law Firm Tuntut Copot Dir-Tipideksus
Menangkan Buronan, Karyawan PT. PRLI Minta 3 Hakim MA Diusut
Terancam PHK Massal, Karyawan PT. Polo Ralph Lauren Indonesia Tolak Putusan MA
Alvin Lim Laporkan Brigjen Wisnu Hermawan Atas Dugaan Kaburnya Bos Investasi
Nitizen Soroti Rumah Presiden PKS Saat Dikunjungi Anies Baswedan
Tak Profesional, Alvin Lim Laporkan Penyidik Dirtipideksus Mabes Polri
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 10:03 WIB

Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa

Rabu, 24 April 2024 - 13:42 WIB

Aksi di Mabes Polri, LQ Indonesia Law Firm Tuntut Copot Dir-Tipideksus

Selasa, 23 April 2024 - 19:07 WIB

Menangkan Buronan, Karyawan PT. PRLI Minta 3 Hakim MA Diusut

Senin, 22 April 2024 - 21:50 WIB

Terancam PHK Massal, Karyawan PT. Polo Ralph Lauren Indonesia Tolak Putusan MA

Minggu, 21 April 2024 - 15:26 WIB

Alvin Lim Laporkan Brigjen Wisnu Hermawan Atas Dugaan Kaburnya Bos Investasi

Minggu, 21 April 2024 - 12:04 WIB

Nitizen Soroti Rumah Presiden PKS Saat Dikunjungi Anies Baswedan

Jumat, 19 April 2024 - 19:29 WIB

Tak Profesional, Alvin Lim Laporkan Penyidik Dirtipideksus Mabes Polri

Jumat, 19 April 2024 - 13:34 WIB

LQ Indonesia Law Firm Bakal Gelar Aksi Dengan Korban Net-89 dan Indosurya

Berita Terbaru

Foto: Advokat Raden Nuh

Berita Utama

Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa

Kamis, 25 Apr 2024 - 10:03 WIB