RPPPR PP Desa Cicau, PAC Cikarang Pusat Santuni Puluhan Anak Yatim

- Jurnalis

Minggu, 27 Maret 2022 - 17:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ranting PAC PP Desa Cicau Kabupaten Bekasi

Ranting PAC PP Desa Cicau Kabupaten Bekasi

BERITA BEKASI – Pimpinan Anak Cabang Pemuda Pancasila (PAC PP) Cikarang Pusat, menggelar Rapat Pemilihan Pengurus Pimpinan Ranting (RPPPR), Desa Cicau yang berlangsung di Aula Kantor Desa Cicau yang kembali dijabat Midi Abdul Majid sebagai Ketua Ranting Desa Cicau Periode 2022-2024.

Acara pembukaan RPPPR PAC PP Desa Cicau diawali dengan memberikan santunan kepada puluhan anak yatim yang ada di Desa tersebut.

Kepada Matafakta.com, Ketua PAC PP Cikarang Pusat, Irdat Cahyadin mengatakan, untuk RPPPR Desa Cicau dari 6 Ranting di Cikarang Pusat merupakan yang pertama menyelenggrakan RPPPR PAC PP Cikarang Pusat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Artinya masih ada 5 Desa atau Ranting lagi yang belum menggelar diantaranya, Desa Sukiamahi, Pasiranji, Pasirtanjung, Hegarmukti dan Jayamukti,” terang Irdat, Minggu (27/3/2022).

Kedepan, sambung pria yang biasa disapa Bang Boy ini mengatakan, 5 Ranting yang belum melaksanakan RPPPR akan segera dilaksankan sesuai perintah MPC PP, karena per Juni seluruh Ranting dan PAC akan di SK kan secara serentak.

Baca Juga :  Nasabah PT. Asuransi Allianz Tunjuk LQ Indonesia Law Firm Jadi Kuasa Hukum

Sebetulnya, sambung Bang Boy, untuk kendala tidak begitu banyak, cuman untuk mempersiapkan segala sesuatunya, karena peraturan yang baru sekarang menyangkut posisi susunan yakni, Ketua, Wakil Ketua, Sekertaris, Wakil Sekertaris dan Bendahara sisanya adalah anggota.

“Jadi kami sekarang sedang melakukan pengkaderan dan mengumpulkan teman-teman untuk bergabung, ketika sudah memenuhi syarat tersebut baru bisa melakukan RPPPR,” terangnya.

“Saya ucapkan selamat atas terpilihnya kembali Ketua Ranting Desa Cicau Midi Abdul Majid periode 2022-2024, semoga bisa menjalakan tugasnya mengembangkan organisasi dan mengibarkan panji-panji organinasi di seluruh pelosok Desa Cicau,” imbuhnya mengakhiri.

Sementera itu, Ketua Ranting Cicau yang kembali terpilih Midi Abdul Majid mengucapkan, terima kasih banyak atas dukungan dari seluruh Ranting Desa Cicau, sehingga dirinya kembali dipercaya memimpin kembali.

Baca Juga :  Alvin Lim Gelar "Training Options Batch 2" Ajarkan Masyarakat Melek Investasi

“Pertama saya ucapkan terima kasih kepada rekan -rekan yang telah mendukung saya kembali menjadi Ketua Ranting Desa Cicau untuk yang ke dua kalinya. Rencana kedepan saya ingin terus membesarkan organisasi Pemuda Pancasila khususnya di wilayah Desa Cicau,” kata dia.

Dia menambahkan, untuk di PAC Cikarang Pusat, Desa Cicau menjadi yang pertama menggelar RPPPR semoga daerah lain bisa segera mengikuti menggelar RPPPR.

Alhamdulilah Ranting Desa Cicau masih tetap solid dan bisa bersinergi dengan lingkungan, sehingga bisa terus membantu masyarakat artinya kami bergerak di bidang sosial. Semoga Ranting yang lain bisa secepatnya menggelar RPPPR,” pungkasnya. (Mul)

Berita Terkait

Alvin Lim Gelar “Training Options Batch 2” Ajarkan Masyarakat Melek Investasi
Kasus Panji Gumilang, Alvin Lim: Kenapa Dana Yayasan Dipindah ke Rekening Polri?
Nasabah PT. Asuransi Allianz Tunjuk LQ Indonesia Law Firm Jadi Kuasa Hukum
KOPPAJA Desak Jaksa Agung Tangani Kasus Korupsi Rp1 Triliun di Banten
Kuasa Hukum Korban Investasi Bodong DNA Pro Buatkan Surat Terbuka
Alvin Lim Bongkar Cara Licik Oknum Tipideksus Soal TPPU Panji Gumilang
Alvin Lim: Indonesia Jadi Nomor 1 Kepolisian Terkorup di Asia Negara
Panglima TNI Hadiri Acara Halal Bihalal dan Silaturahmi PBNU
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 4 Mei 2024 - 19:17 WIB

Alvin Lim Gelar “Training Options Batch 2” Ajarkan Masyarakat Melek Investasi

Jumat, 3 Mei 2024 - 10:32 WIB

Kasus Panji Gumilang, Alvin Lim: Kenapa Dana Yayasan Dipindah ke Rekening Polri?

Kamis, 2 Mei 2024 - 13:17 WIB

KOPPAJA Desak Jaksa Agung Tangani Kasus Korupsi Rp1 Triliun di Banten

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:09 WIB

Kuasa Hukum Korban Investasi Bodong DNA Pro Buatkan Surat Terbuka

Kamis, 2 Mei 2024 - 08:35 WIB

Alvin Lim Bongkar Cara Licik Oknum Tipideksus Soal TPPU Panji Gumilang

Kamis, 2 Mei 2024 - 08:25 WIB

Alvin Lim: Indonesia Jadi Nomor 1 Kepolisian Terkorup di Asia Negara

Senin, 29 April 2024 - 12:28 WIB

Panglima TNI Hadiri Acara Halal Bihalal dan Silaturahmi PBNU

Senin, 29 April 2024 - 10:22 WIB

Otak Atik Akta Nasabah, Alvin Lim Bongkar Dugaan Praktik Mafia Bank Victoria

Berita Terbaru

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Seputar Bekasi

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Sabtu, 4 Mei 2024 - 01:58 WIB

Foto: Lokasi PT. IC Bantargebang, Kota Bekasi

Seputar Bekasi

Waduh…!!!, Di Kota Bekasi Perusahaan Tanpa Plang Bebas Beroperasi

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:18 WIB