Kapolres Metro Bekasi Resmikan Perubahan Nama Polsek Cikarang

- Jurnalis

Kamis, 7 Maret 2024 - 13:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polsek Cikarang Utara

Polsek Cikarang Utara

BERITA BEKASI – Kapolres Metro Bekasi Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi bersama Jajaran Polres Metro Bekasi, Forkopimda, Koramil Cikarang dan Tokoh Masyarakat meresmikan perubahan nama Polsek Cikarang menjadi Polsek Cikarang Utara, Kamis (7/3/2024).

Polsek Cikarang Utara sendiri menaungi dua Kecamatan, yaitu Kecamatan Cikarang Utara dan kecamatan Karangbahagia Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.

Baca Juga :  Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Dalam sambutannya, Kapolres Metro Bekasi mengatakan, perubahan nama tersebut merupakan langkah Polri agar lebih dekat masyarakat dan nantinya program Polri satu Kecamatan satu Polsek.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Wacana satu Kecamatan satu Polsek yang nanti diutamakan di Kecamatan yang tingkat kerawanan yang tinggi,” terangnya.

Baca Juga :  FKMPB: Siapa Bertanggung Jawab Soal ADD Desa Serang Ciksel?

Seperti Polsek Bojongmangu itupun butuh pertimbangan yang bertahap, evaluasi dari tingkat Polres kita serahkan ke Polda, Polda acc diserahkan ke Mabes Polri. Kalau sudah acc, baru dibangun.

“Kalau memang itu harapan masyarakat agar bisa lebih dekat dengan Polri bisa dievaluasi kembali, sehingga Karangbahagia nanti dibuatkan Polsek,” pungkasnya. (Hasrul)

Berita Terkait

LSI Rilis Survey Dimasa Tenang, AMPUH: Bawaslu Kota Bekasi Jangan Diam
Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin
Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket
Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi
Jelang 27 November, Panwascam Karang Bahagia Gelar Rakernis
Soal Kades Serang, JNW: Luar Biasa Pemkab Bekasi Ngelawan Putusan Pengadilan  
FKMPB: Siapa Bertanggung Jawab Soal ADD Desa Serang Ciksel?
FKMPB: Kekuasaan Bermain di Desa Sumberjaya dan Desa Serang Ciksel
Berita ini 68 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 13:23 WIB

LSI Rilis Survey Dimasa Tenang, AMPUH: Bawaslu Kota Bekasi Jangan Diam

Sabtu, 23 November 2024 - 21:35 WIB

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin

Sabtu, 23 November 2024 - 20:37 WIB

Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket

Sabtu, 23 November 2024 - 14:49 WIB

Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Jumat, 22 November 2024 - 11:36 WIB

Jelang 27 November, Panwascam Karang Bahagia Gelar Rakernis

Berita Terbaru

Ilustrasi

Berita Utama

LAKSI Kecam Adanya Opini Liar Soal Netralitas Polri di Pilkada 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:15 WIB

Foto: Saat Investigasi ke Kantor PT. PSP Pemenang Proyek Rp950 Miliar Kejaksaan Agung

Berita Utama

JNW Sesalkan Kejagung “Bungkam” Soal Dugaan Proyek Fiktif

Selasa, 26 Nov 2024 - 20:55 WIB

IM57+ Institute

Berita Utama

Intervensi Pra Peradilan oleh MAKI Terkait Kasus Denny Indrayana

Selasa, 26 Nov 2024 - 20:50 WIB

Kejaksaan Negeri Blitar Musnahkan Barang Bukti

Berita Daerah

Kejaksaan Negeri Blitar Musnahkan Barang Bukti Tindak Pidana

Selasa, 26 Nov 2024 - 20:35 WIB

LQ Indonesia Law Firm

Berita Utama

LQ Indonesia Law Firm Melaporkan Direktur PT. Ghf Argo Mandiri

Selasa, 26 Nov 2024 - 14:05 WIB