Irdat Cahyadin Terpilih Jadi Ketua PAC PP Cikarang Pusat

- Jurnalis

Minggu, 25 September 2022 - 23:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengukuhan Ketua PAC Cikarang Pusat: Irdat Cahyadin

Pengukuhan Ketua PAC Cikarang Pusat: Irdat Cahyadin

BERITA BEKASI – Irdat Cahyadin terpilih jabat Ketua Pimpinan Anak Cabang Pemuda Pancasila (PAC PP) Cikarang Pusat, lewat Rapat Pemilihan Pengurus Pimpinan Anak Cabang (RPP PAC) PP yang digelar Majelis Pimpinan Cabang Pemuda Pancasila (MPC) PP Kabupaten Bekasi, di Aula Kecamatan Cikarang Pusat, Jawa Barat.

Diawali dengan santunan anak yatim, RPP PAC PP Cikarang Pusat dihadiri Ketua MPC PP Kabupaten Bekasi, H. Apuk Idris, Iwan Setiawan selaku Sekertaris MPC, Bidang Kominfo dan Media Massa MPC, Ketua BPPH PP Kabupaten Bekasi, H. Ujang Suryadi berserta pengurus, Ketua BPPP, DPC Srikandi, SAPMA dan tamu undangan lainnya.

Dalam kesempatan itu, Ketua MPC PP Kabupaten Bekasi, H. Apuk Idris mengatakan, PP Cikarang Pusat setelah dipegang kepimpinan oleh Irdat Cahyadi sampai sekarang banyak perubahan, terlihat lebih solid dan kompak, bahkan bisa membesarkan PP Cikarang Pusat.

Alhamdulillah Bung Boy (Irdat Cahyadin) terpilih kembali. Dia bisa membesarkan PP Cikarang Pusat, karena yang sebelumnya disini tidak pernah besar. Dengan adanya Boy bisa membawa PP Cikarang Pusat besar,” kata, H. Apuk Idris, Minggu (25/9/2022).

“H. Apuk berpesan, tetap jaga nama baik PP, PAC PP Cikarang Pusat harus berbeda dengan PAC lainnya. “Pesan saya besarkan PP di di Cikarang Pusat,” tandasnya.

Sementara itu, Boy sapaan akrab Irdat Cahyadin bersukur atas terpilihnya kembali dipercaya menjabat Ketua PAC PP Cikarang Pusat. Ia mengakui bahwa berkat teman-teman Ranting dan para Pengurus.

Alhamdulillah saya bersyukur bisa jadi Ketua PAC PP Cikarang Pusat itu semua atas bantuan teman-teman Ranting dan para Pengurus yang telah memberikan kepercayaan lagi kepada saya,” ucapnya.

Baca Juga :  Akhirnya, LSM LIAR Laporkan Bawaslu dan KPU Kabupaten Bekasi ke DKPP

Sesuai amanat Ketua MPC PP Kabupaten Bekasi, H. Apuk Idris, Boy menambahkan, memang Cikarang Pusat dari dulu banyak pemimpin mengalami lika-liku sampai bertataih-tatih membesarkan organisasi disini, mudah-mudahan kedepan ia bisa membuat PP di Cikarang Pusat lebih kompak dan solid lagi.

“PP Cikarang Pusat harus beda dengan yang lain, benar!. Tentunya kami harus merapat kan lagi, karena memang Cikarang Pusat ini muka dari Kabupaten Bekasi, Cikarang Pusat merupakan Pusat Pemerintahan Kabupaten Bekasi, jadi kita harus berbeda dengan PAC – PAC yang lain tentunya dalam hal yang positif,” pungkasnya. (Hasrul)

Berita Terkait

MAKI Desak Jampidsus Kejagung Tetapkan RBS Tersangka Kasus Timah
Akhirnya, LSM LIAR Laporkan Bawaslu dan KPU Kabupaten Bekasi ke DKPP
KPK Ingatkan Pejabat Negara Tolak Gratifikasi Selama Hari Raya Idul Fitri
Menilik Etika Profesi Advokat Dalam Pertarungan Pilpres 2024
Charlie Chandra Tunjuk Alvin Lim LQ Indonesia Law Firm Hadapi Kasus PIK 2
Suara Said Abdullah Meroket Bakal Duduki Kursi Ketua DPR dan Tiket Capres 2029
Damai Rp500 Juta, Wartawati Dadakan Pelapor Mantan Suami Desak Proses Hukum
Kasus Mantan Polwan AIPTU Rusmini Dapat Perhatian Pengacara Vokal Alvin Lim
Berita ini 26 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 17:29 WIB

Pengamanan Hari Raya Idul Fitri, Polda Jateng Gelar Rapat Lintas Sektoral

Kamis, 28 Maret 2024 - 11:20 WIB

Babinsa Grati Cek Kondisi Sumur Bor Bantuan Pemda Pasuruan

Kamis, 28 Maret 2024 - 11:12 WIB

Ops Ketupat Semeru 2024 Kodam V Brawijaya Siagakan Ribuan Personel

Rabu, 27 Maret 2024 - 18:02 WIB

Operasi Pekat Candi 2024 Polda Jateng Berhasil Ungkap Berbagai Kasus

Rabu, 27 Maret 2024 - 17:53 WIB

Petugas Gabungan Gerebek Pabrik Pil Koplo di Kawasan KIC Semarang

Selasa, 26 Maret 2024 - 14:50 WIB

KAI Daop 4 Semarang Bakal Operasikan 3 KA Tambahan di Momen Libur Lebaran

Selasa, 26 Maret 2024 - 14:41 WIB

PT. PLN IP UBP Semarang Gelar Pengobatan Gratis 200 Warga Tambak Rejo

Senin, 25 Maret 2024 - 17:58 WIB

SBI dan Pemkot Yogyakarta MoU Pemanfaatan Sampah Perkotaan Menjadi RDF

Berita Terbaru

Kantor Koramil 18 Pandaan, Pasuruan, Jawa Timur

Berita TNI

Danramil 18 Pandaan Beserta Anggota Perbaiki Bangunan Kantor

Kamis, 28 Mar 2024 - 17:49 WIB

Kordinator MAKI, Boyamin Saiman

Berita Utama

MAKI Desak Jampidsus Kejagung Tetapkan RBS Tersangka Kasus Timah

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:34 WIB