Kapolda Metro Jaya Bersama Satgas Pangan Sidak Pasar Palmerah

- Jurnalis

Jumat, 20 Maret 2020 - 17:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA JAKARTA – Jajaran Polda Metro Jaya dan instansi terkait melakukan sidak kebutuhan bahan pokok di Pasar Palmerah, Jakarta Barat, Jumat (20/3/2020).

Seusai sidak Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Nana Sudjana memastikan, kalau stok sembako di Pasar Palmerah tersebut masih mencukupi.

“Perlu saya sampaikan ketersedian pangan mempunyai stok yang lebih dari cukup,” ujar Nana Sudjana kepada awak media di Pasar Palmerah, Jakarta Barat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun sidak tadi dilakukan jajaran Polda Metro Jaya bersama dengan Bulog. Melihat ketersedian stok sembako yang mencukupi, Nana menghimbau agar warga Jakarta tak perlu resah.

Selain itu, Ia juga mengingatkan agar masyarakat tidak perlu membeli sembako berlebihan dengan cara memborong.

“Jadi masyarakat tidak perlu resah dengan adanya sampai saat ini mungkin isu-isu yang beredar, stok masih lebih cukup,” ujar Nana.

Ia menyebut, pihaknya lebih memfokuskan pada beberapa jenis sembako dalam sidak pasar kali ini. Adapun jenis sembako tersebut, yakni beras, minyak goreng dan gula.

“Operasi pasar kemudian memang kita lebih mengedepankan beberapa bahan pangan yang memang sangat dibutuhkan bagi masyarakat, seperti beras, gula, minyak goreng sama tepung terigu,” tuturnya.

Walaupun virus corona tengah mewabah, Ia memastikan kalau harga sembako di Pasar Palmerah masih tergolong stabil. Meskipun ada sembako yang harganya mulai naik, yakni gula.

“Sama-sama kita ketahui di Pasar Palmerah ini bahwa untuk beras, tepung terigu dan minyak goreng masih stabil harganya. Harga masih stabil dan stoknya masih cukup,” kata Nana.

Sedangkan untuk gula ada kenaikan yang akan menjadi perhatian. “Kami dari Satgas Pangan akan melakukan upaya-upaya, termasuk melakukan penyelidikan ya kenapa gula ini kemudian langka,” pungkasnya. (Yon)

Berita Terkait

Ini Kata Pengamat Politik Soal Mencari Figur Pemimpin Mantan Ibukota Jakarta
Sulit Dapatkan Informasi, Kasie Penkum Kejati DKI Jakarta Mati Suri
PN Jakpus Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim
Polsek Ciracas Jaktim Terima Penitipan Barang Warga Mudik Lebaran  
Konvoi Ratusan Remaja di Jaktim Abaikan Maklumat Kapolda Metro Jaya
Lapas Cipinang Jaktim Bagikan Takjil Dengan Menu Hasil Olahan Napi
Salihara Buka Pendaftaran “Kompetisi Debat Sastra Tingkat SMA 2024” 
Carut Marut Pengelolaan “SDM” di Pengadilan Negeri Jakarta Barat
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 4 Mei 2024 - 01:58 WIB

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:18 WIB

Waduh…!!!, Di Kota Bekasi Perusahaan Tanpa Plang Bebas Beroperasi

Kamis, 2 Mei 2024 - 21:09 WIB

Pj Walikota Bekasi Buka Konsultasi Publik Pengenalan JUTPI 3 dan TOD

Kamis, 2 Mei 2024 - 17:39 WIB

Lulus Fit And Proper Test, PDIP Kabupaten Bekasi Calonkan Ade Kuswara Kunang

Kamis, 2 Mei 2024 - 13:51 WIB

Ini Pesan Prof. Dr. Daud Rosyid Sitorus Jika Heri Koswara Jadi Walikota Bekasi

Kamis, 2 Mei 2024 - 09:36 WIB

Lagi, Beredar Screenshot Whatsapp Group IKAALL Kota Bekasi Bantu Pilkada

Kamis, 2 Mei 2024 - 09:27 WIB

Berhentikan Kadus Sepihak, Kades Bantarsari Diduga Tabrak Aturan Mendagri

Kamis, 2 Mei 2024 - 08:16 WIB

Kinerja Jeblok, Beberapa Pejabat Esselon II Kota Bekasi Terancam Dimutasi

Berita Terbaru

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Seputar Bekasi

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Sabtu, 4 Mei 2024 - 01:58 WIB

Foto: Lokasi PT. IC Bantargebang, Kota Bekasi

Seputar Bekasi

Waduh…!!!, Di Kota Bekasi Perusahaan Tanpa Plang Bebas Beroperasi

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:18 WIB