Isnain Ningtyas Kurni Ayu: “Guru BK, Bukan Guru Killer”

- Jurnalis

Rabu, 26 Juli 2023 - 07:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Isnain Ningtyas Kurni Ayu, S.Psi

Foto: Isnain Ningtyas Kurni Ayu, S.Psi

BERITA BEKASI – Diusianya yang masih muda, Isnain Ningtyas Kurni Ayu, S.Psi atau biasa disapa Ayu, sudah mengabdi di dunia pendidikan yakni, di SMPN 39 Kota Bekasi, Jawa Barat.

Kepada Matafakta.com, Ayu mengatakan bahwa menjadi guru Bimbingan dan Konseling (BK) adalah tugas mulia dimana kita bisa mengenal lebih dekat karakter siswa-siswi disekolah.

“Guru BK tidak hanya menjadi seorang guru yang harus selalu ditakuti siswa namun juga harus bisa menjadi sahabat bagi siswanya,” ujar Ayu saat berbincang ringan, Selasa (25/7/2023).

Karena guru BK, kata wanita berparas cantik ini, adalah merupakan guru sekaligus sahabat siswa yang bisa memahami karakter setiap siswanya.

“Siswa SMPN 39 Kota Bekasi sudah tidak ada yang takut dan ragu untuk datang atau dipanggil keruang BK,” ucapnya.

Baca Juga :  Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Karena, lanjut Ayu, guru BK sudah dianggap sebagai sahabat bagi siswa atau dengan kata lain, kawan kepercayaan siswa untuk berbagi tentang berbagai hal.

“Kedepan saya berharap seluruh siswa di sekolah manapun jangan lagi takut dengan image guru Killer, karena sejatinya guru BK adalah sahabat terdekat siswa,” tandas Ayu. (Dhendi)

Berita Terkait

LSI Rilis Survey Dimasa Tenang, AMPUH: Bawaslu Kota Bekasi Jangan Diam
Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin
Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket
Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi
Jelang 27 November, Panwascam Karang Bahagia Gelar Rakernis
Soal Kades Serang, JNW: Luar Biasa Pemkab Bekasi Ngelawan Putusan Pengadilan  
FKMPB: Siapa Bertanggung Jawab Soal ADD Desa Serang Ciksel?
FKMPB: Kekuasaan Bermain di Desa Sumberjaya dan Desa Serang Ciksel
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 13:23 WIB

LSI Rilis Survey Dimasa Tenang, AMPUH: Bawaslu Kota Bekasi Jangan Diam

Sabtu, 23 November 2024 - 21:35 WIB

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin

Sabtu, 23 November 2024 - 20:37 WIB

Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket

Sabtu, 23 November 2024 - 14:49 WIB

Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Jumat, 22 November 2024 - 11:36 WIB

Jelang 27 November, Panwascam Karang Bahagia Gelar Rakernis

Berita Terbaru

Ilustrasi

Berita Ekonomi

Dinamika Emas, Perak dan Minyak di Tengah Gejolak Global

Senin, 25 Nov 2024 - 23:04 WIB

Paslon Nomor Urut 03, Tri Adhianto-Haris Bobihoe

Seputar Bekasi

LSI Rilis Survey Dimasa Tenang, AMPUH: Bawaslu Kota Bekasi Jangan Diam

Senin, 25 Nov 2024 - 13:23 WIB