Pasukan Raider Yonif 733 Mendarat Konflik Pulau Haruku Mereda

- Jurnalis

Jumat, 18 Februari 2022 - 10:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasukan Raider Yonif 733 Mendarat

Pasukan Raider Yonif 733 Mendarat

BERITA MALUKU – Ketegangan yang terjadi diwilayah, Aboru kembali mulai kondusif menyusul terjadi penembakan oleh orang tak dikenal yang mengakibatkan korban meninggal dunia dan luka – luka di hutan antara Desa Hulaliu dengan Desa Aboru, Kecamatan Pulau Haruku, Maluku Tengah pada, Senin (14/2/2022) kemarin.

Dalam rangka meredakan situasi dan memberikan jaminan rasa aman serta untuk mencegah kemungkinan berkembangnya ketegangan antara masyarakat ke dua negeri, Kodam XVI Pattimura atas permintaan Polda Maluku telah menerjunkan Pasukan Raider ke Pualau Haruku yang dipimpin langsung Dandim 1504 Ambon, Kolonel Inf Soumokil.

Baca Juga :  PT. Polo Ralph Lauren Minta Penggantian Hakim Sengketa Merek di MA

Pasukan perkuatan yang dikirim Kodam XVI Pattimura berasal dari satuan tempur Yonif Raider 733 Masariku sebanyak 2 SST yang diperbantukan ke Kodim 1504 Ambon untuk memperkuat pasukan dari Satgas Yonarhanud 11 yang sudah digelar sebelumnya maupun Polisi yang sudah dilokasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapendam XVI Pattimura, Kolonel Arh Adi Prayogo membenarkan adanya pengiriman pasukan ke Pulau Haruku tersebut.

Baca Juga :  Bebaskan Charlie Chandra, Alvin Lim Ungkap Strategi Kemenangan Lawan 9 Naga

“Atas perintah Pangdam mengirim pasukan guna mencegah kemungkinan ketegangan yang semakin luas, sebagai antisipasi perkembangan situasi di Haruku. Saat ini, semua satuan jajaran Kodam XVI Pattimura dalam kondisi siaga dan siap digerakkan sewaktu-waktu atas perintah,” kata Kapendam.

Pasca diturunkan nya pasukan perkuatan dari Yonif Raider 733 Masariku situasi berangsur mereda. Diharapkan situasi dapat segera kembali kondusif seperti sebelumnya. (Alina)

Berita Terkait

Dua Pegiat Sepakbola Diduga Tersangkut Kasus Korupsi
PT. Polo Ralph Lauren Minta Penggantian Hakim Sengketa Merek di MA
Alvin Lim Bocorkan Strategi Investasi Options Agar Untung Besar
Bebaskan Charlie Chandra, Alvin Lim Ungkap Strategi Kemenangan Lawan 9 Naga
Cerdas Keuangan, Alvin Lim: Investasi Options Lebih Baik Dari Saham
Alvin Lim Gelar “Training Options Batch 2” Ajarkan Masyarakat Melek Investasi
Kasus Panji Gumilang, Alvin Lim: Kenapa Dana Yayasan Dipindah ke Rekening Polri?
Nasabah PT. Asuransi Allianz Tunjuk LQ Indonesia Law Firm Jadi Kuasa Hukum
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 8 Mei 2024 - 06:41 WIB

Dugaan Pembagian Perkara, MNH Kena Sanksi 1 Tahun

Selasa, 7 Mei 2024 - 18:27 WIB

JPU Tuntut Pidana Selegram Adam Deni Setahun Penjara

Selasa, 7 Mei 2024 - 00:49 WIB

Ketua RT Setempat Sebut Wilayahnya Tidak Ada Transaksi Narkoba

Minggu, 5 Mei 2024 - 08:40 WIB

LQ Indonesia Law Firm Berhasil Mendamaikan Sengketa Tanah PIK 2

Jumat, 3 Mei 2024 - 09:59 WIB

Diduga Penjualan Komoditi Dikorup, Mantan Manajer Bisnis Bulog Ditahan

Kamis, 2 Mei 2024 - 18:04 WIB

Alvin Lim: Penetapan Tersangka Panji Gumilang Penuh Kecacatan

Kamis, 2 Mei 2024 - 13:13 WIB

BEM Banten Minta Kasus Korupsi Rp1 Triliun Situ Ranca Gede Ditangani Kejagung

Rabu, 1 Mei 2024 - 23:37 WIB

Kasus Depo Pertamina Meledak, Jaksa Mìnta Majelis Hakim Tolak Eksepsi Terdakwa

Berita Terbaru

Lokasi Pengerbekan

Berita TNI

Kodim Malang dan Polres Bubarkan Arena Judi Sabung Ayam

Rabu, 8 Mei 2024 - 06:48 WIB

Kantor PN Jakarta Utara

Hukum

Dugaan Pembagian Perkara, MNH Kena Sanksi 1 Tahun

Rabu, 8 Mei 2024 - 06:41 WIB

Foto: Selebgram Adam Deni Gearaka

Hukum

JPU Tuntut Pidana Selegram Adam Deni Setahun Penjara

Selasa, 7 Mei 2024 - 18:27 WIB

Foto: Ahmad Riyadh (Kiri) dan Achsanul Qosasih (Kanan)

Berita Utama

Dua Pegiat Sepakbola Diduga Tersangkut Kasus Korupsi

Selasa, 7 Mei 2024 - 12:18 WIB