Menteri Koperasi dan UMKM Hadiri Rapat Koppas Kranggan ke-XXXIV Tahun 2021

- Jurnalis

Senin, 31 Januari 2022 - 16:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rapat Koppas Kranggan ke-XXXIV Tahun 2021

Rapat Koppas Kranggan ke-XXXIV Tahun 2021

BERITA BEKASI – Koperasi Koppas Kranggan menggelar Rapat Anggota Tahunan (RAT) ke XXXIV tahun buku 2021 yang dihadiri Menteri Koperasi dan UMKM, Teten Masduki.

Acara RAT sendiri berlangsung di Kantor Pusat Koppas Kranggan di Jalan Rayaeer Pasar Kranggan, Kecamatan Jatisampurna, Kota Bekasi, Sabtu (29/1/2022) kemarin.

Hadir juga, Kadis Koperasi dan UMKN Kota Bekasi, Abdillah Hamta, Anggota DPRD Kota Bekasi Fraksi PDIP Agus, Plt Camat Jatisampurna dan beberapa Lurah se-Kecamatan Jatisampurna.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diketahui, Koppas Kranggan sendiri telah memiliki setidaknya 41 ribu calon anggota. Calon anggota peminjam Koppas Kranggan sendiri mencapai 19 ribu dan nasabah yang menabung mencapai 21 ribu orang.

Baca Juga :  Tak Kenal Lelah, Karyawan Polo Ralph Lauren Terus Cari Keadilan ke MA

Menteri Koperasi dan UMKM menyebut pertumbuhan Koperasi di Indonesia saat ini baru 8 persen. Oleh karena itu, Kementrian Koperasi giat mendorong Koperasi bisa terus berkembang. Hal ini agar Koperasi tidak ketinggaalan dengan Korporasi.

“Kita akan membangun ekosistem agar Koperasi bisa berkembang seperti Korporasi,” kata Teten Masduki saat memberikan sambutannya.

Ketua Koppas Kranggan, Anim Imamuddin forum tertinggi dalam organisasi Koperasi mengatakan, pada saat RAT inilah para anggota bisa menyampaikan kritik dan saran untuk kemajuan Koperasi Koppas Kranggan.

Pada masa pandemi, KSP Koppas Kranggan selalu berupaya agar tidak berdampak kepada gaji karyawannya. Hal itu terlaksana dengan capaian Sisa Hasil Usaha (SHU) yang melampaui target Rp2,1 miliar, namun pada tahun 2021 mencapai 2,2 miliar rupiah.

Baca Juga :  Kasus Tambang, KSST Gelar Dialog “Korupsi Sambil Berantas Korupsi”

“Ini berarti melebihi target dan ini adalah prestasi kita berikan apresiasi kepada teman-teman karyawan, semua dan pengurus, dimasa sulit, dimasa kita terjepit tapi kita bisa bangkit,” katanya.

Saat ini anggota penuh sebanyak 400 anggota, namun anggota yang dilayani sendiri mencapai 43 ribu orang yang bergabung di KSP Koppas Kranggan.

Bantuan pinjaman bunga murah melalui LPDB sebanyak Rp15 miliar rupiah kepada Koppas Kranggan. Pinjaman anggota sendiri mencapai Rp80 miliar rupiah.

Gelaran RAT Koppas Kranggan dirangkai dengan acara peresmian gedung baru dan Kerjasama dengan Koperasi Maggot Kota Bekasi telah dilakukan MoU untuk pengelolaan sampah. (Edo)

Berita Terkait

TEAM GARUDA-08 Bekasi Raya Kecam Rocky Gerung Hina Prabowo
Alvin Lim: Penangkapan Buruh Perkebunan Sawit PT. SKB Sumsel Kriminalisasi!
Warga Perumahan Grand Tarumaja Gugat Developer, BUMN Hingga Presiden
Asset Sitaan KSP Indosurya Raib, Dirtipideksus Disomasi Para Korban
Kasus Tambang, KSST Gelar Dialog “Korupsi Sambil Berantas Korupsi”
Tanggapi Pernyataan Ahok Soal Pajak, Alvin Lim: Jago Kritik Tanpa Solusi
Tak Kenal Lelah, Karyawan Polo Ralph Lauren Terus Cari Keadilan ke MA
KEMAH Indonesia Tebar Spanduk Dukung Pengaturan Perdagangan Karbon
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 17:13 WIB

Pasca Pemberitaan Proyek Conblock SDN 02 Kebalen Dadakan Pasang Plang

Jumat, 17 Mei 2024 - 16:04 WIB

Pengurus PWI Bekasi Raya Bakal Dilantik 26 Juni 2024

Jumat, 17 Mei 2024 - 15:55 WIB

DBMSDA Kota Bekasi Kembali Anggarkan Rp1,8 Miliar Proyek Sumur Resapan

Kamis, 16 Mei 2024 - 12:07 WIB

Soal Sudah Adanya SK Pj Bupati Bekasi, FKMPB: Putusan Belum Final

Kamis, 16 Mei 2024 - 11:29 WIB

FKMPB Yakin Sekda Dedy Supriadi Jabat Posisi Pj Bupati Bekasi

Kamis, 16 Mei 2024 - 00:47 WIB

KSM LSM GMBI Babelan: Ada Proyek “Conblock Siluman” di SDN 02 Kebalen

Selasa, 14 Mei 2024 - 17:28 WIB

Ketua PWI Bekasi Minta Penyidik Polres Dalami Kasus Pengacaman Wartawan

Selasa, 14 Mei 2024 - 15:26 WIB

Ratusan PHL Kali Asem Kembali Datangi Pemkot Bekasi

Berita Terbaru

Foto: Agus Budiono (Dewan Pembina TEAM GARUDA-08, Bekasi Raya

Berita Utama

TEAM GARUDA-08 Bekasi Raya Kecam Rocky Gerung Hina Prabowo

Jumat, 17 Mei 2024 - 19:40 WIB

SDN 02 Kebalen

Seputar Bekasi

Pasca Pemberitaan Proyek Conblock SDN 02 Kebalen Dadakan Pasang Plang

Jumat, 17 Mei 2024 - 17:13 WIB

Foto: PWI Bekasi Raya

Seputar Bekasi

Pengurus PWI Bekasi Raya Bakal Dilantik 26 Juni 2024

Jumat, 17 Mei 2024 - 16:04 WIB

Foto: Sumur Resapan

Seputar Bekasi

DBMSDA Kota Bekasi Kembali Anggarkan Rp1,8 Miliar Proyek Sumur Resapan

Jumat, 17 Mei 2024 - 15:55 WIB