Pesantren Halqoh EI Istighotsah Terima Sembako Beras Polres Metro Bekasi

- Jurnalis

Senin, 29 Juni 2020 - 15:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesantren Halqo EI Istighotsah Bekasi

Pesantren Halqo EI Istighotsah Bekasi

BERITA BEKASI – Dalam rangka memperingati hari Bhayangkara ke-74, Polres Metro Bekasi, memberikan sembako berupa 39 kantong beras seberat 5 Kg kepada Santri Yayasan Pondok Pesantren Halqoh El-Istighotsah, Desa Karangraharja, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.

Paket sembako beras tersebut, diterima langsung Ketua Majlis Dzikir Halqoh El-Istighotsah, H Boby Agus Ramdan.

“Alhamdulillah, HUT Bhayangkara ke-74 ini, Polres Bekasi memberikan kepeduliannya terhadap para Santri di Pondok Pesantren Halqoh El-Istighotsah ini,” kata, H. Boby kepada Matafakta.com, Senin (29/6/2020).

H. Boby pun, mengapresiasi tindakan positif serta memberikan pujian dan do’anya untuk Satuan Polisi yang ada di Nusantara tercinta ini.

“Saya atas nama Ketua Majlis Dzikir Halqoh El-Istighotsah, mengucapkan beribu-ribu terimakasih atas kedatangannya, semoga apa yang diberikan sangat bermanfaat diumur Bhayangkara ke-74 ini,” ucapnya.

Baca Juga :  Respon Keluhan Warga, Pj Walikota Bekasi Cor Jalan Rusak Belakang Stadion

Semoga, tambah, H. Boby, anggota Kepolisian yang ada di Negeri ini selalu diberikan kesehatan dan kesabaran dalam menjaga NKRI, khususnya Polres Metro Bekasi.

“Semoga Polres Metro Bekasi, senantiasa dalam lindungan Allah SWT dan selalu diberikan kemudahan menjaga Kabupaten Bekasi ini,” pungkasnya. (Usan)

Berita Terkait

Polres Kabupaten Bekasi Didesak Usut Pengancaman Keluarga Pirlen Sirait
Pasca Pemberitaan Proyek Conblock SDN 02 Kebalen Dadakan Pasang Plang
Pengurus PWI Bekasi Raya Bakal Dilantik 26 Juni 2024
DBMSDA Kota Bekasi Kembali Anggarkan Rp1,8 Miliar Proyek Sumur Resapan
SDN 02 Kebalen Harapkan Keiklasan Wali Murid Bantu Program Sekolah
Soal Sudah Adanya SK Pj Bupati Bekasi, FKMPB: Putusan Belum Final
FKMPB Yakin Sekda Dedy Supriadi Jabat Posisi Pj Bupati Bekasi
KSM LSM GMBI Babelan: Ada Proyek “Conblock Siluman” di SDN 02 Kebalen
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 18:40 WIB

PK Sengketa Merek, Ratusan Karyawan Polo Ralph Lauren Kembali Geruduk MA

Minggu, 19 Mei 2024 - 18:12 WIB

Quotient TV: Buruh PT. SKB di Sumsel Ditangkap Tanpa Surat Penahanan

Jumat, 17 Mei 2024 - 19:40 WIB

TEAM GARUDA-08 Bekasi Raya Kecam Rocky Gerung Hina Prabowo

Jumat, 17 Mei 2024 - 12:21 WIB

Warga Perumahan Grand Tarumaja Gugat Developer, BUMN Hingga Presiden

Kamis, 16 Mei 2024 - 23:22 WIB

Asset Sitaan KSP Indosurya Raib, Dirtipideksus Disomasi Para Korban

Kamis, 16 Mei 2024 - 08:26 WIB

Kasus Tambang, KSST Gelar Dialog “Korupsi Sambil Berantas Korupsi”

Rabu, 15 Mei 2024 - 17:05 WIB

Tanggapi Pernyataan Ahok Soal Pajak, Alvin Lim: Jago Kritik Tanpa Solusi

Rabu, 15 Mei 2024 - 16:55 WIB

Tak Kenal Lelah, Karyawan Polo Ralph Lauren Terus Cari Keadilan ke MA

Berita Terbaru

Podcats Quotient TV Bersama Alvin Lim, SH, MH

Berita Utama

Quotient TV: Buruh PT. SKB di Sumsel Ditangkap Tanpa Surat Penahanan

Minggu, 19 Mei 2024 - 18:12 WIB

Forum Wartawan dan LSM Nasrani Bekasi Raya

Seputar Bekasi

Polres Kabupaten Bekasi Didesak Usut Pengancaman Keluarga Pirlen Sirait

Minggu, 19 Mei 2024 - 17:52 WIB

Foto: Agus Budiono (Dewan Pembina TEAM GARUDA-08, Bekasi Raya

Berita Utama

TEAM GARUDA-08 Bekasi Raya Kecam Rocky Gerung Hina Prabowo

Jumat, 17 Mei 2024 - 19:40 WIB

SDN 02 Kebalen

Seputar Bekasi

Pasca Pemberitaan Proyek Conblock SDN 02 Kebalen Dadakan Pasang Plang

Jumat, 17 Mei 2024 - 17:13 WIB