Hakim Ungkap Keresahan Soal Kesejahteraan

- Jurnalis

Sabtu, 7 September 2024 - 16:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Humas di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan, Djumyanto

Humas di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan, Djumyanto

BERITA JAKARTA – Minimnya perhatian negara terhadap kesejahteraan hakim sangat memprihatinkan. Mulai dari permasalahan tunjangan, remunerasi, rumah negara, transportasi, jaminan kesehatan dan sebagainya masih belum optimal.

Untuk itu, Djuyamto seorang Hakim dan juga Humas di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan sekaligus pengurus Pusat Ikatan Hakim Indonesia (IKAHI), setuju dengan pernyataan Benny K Harman, Anggota Komisi III DPR RI yang mengkritik kurangnya perhatian negara terhadap kesejahteraan Hakim.

“Saya setuju dengan pernyataan Benny K Harman yang mengkritik kurangnya perhatian negara terhadap kesejahteraan Hakim. Sebab belum optimal memberikan perhatian terhadap kesejahteraan Hakim,” ucapnya, Jumat (6/9/2024).

Djuyamto menyampaikan, bahwa hingga saat ini kesejahteraan Hakim belum mengalami perbaikan yang signifikan sejak 2012.

Dia menggarisbawahi, DPR sebagai lembaga yang memiliki kekuasaan dalam hal anggaran, legislasi dan pengawasan, seharusnya dapat memainkan peran strategis untuk memastikan jaminan kesejahteraan Hakim sesuai dengan UU Kekuasaan Kehakiman.

Baca Juga :  Mahfud MD Maling Teriak Maling Dalam Gratifikasi Jet Pribadi

“Seharusnya DPR sebagai lembaga yang memiliki kekuasaan dalam hal anggaran, legislasi dan pengawasan, seharusnya dapat memainkan peran strategis untuk memastikan jaminan kesejahteraan Hakim,” imbuh Djuyamto.

Ia pun berharap agar negara memberikan perhatian lebih serius agar dapat memastikan kesejahteraan Hakim diperhatikan dan ditingkatkan.

“Saya berharap negara memberikan perhatian lebih serius agar dapat memastikan kesejahteraan Hakim,” tutupnya. (Sofyan)

Berita Terkait

Mahfud MD Maling Teriak Maling Dalam Gratifikasi Jet Pribadi
LQ Indonesia Law Firm Desak KPK Segera Periksa Kaesang Soal Gratifikasi
PWI Pusat & LSPR Institute Gelar Pelatihan Pers Kampus
Dugaan Konflik Kepentingan KBPA Dalam Kasus Korupsi Tambang Timah
IPW: Diskusi Bedah Kasus Dugaan Korupsi HPP Hakim Agung Rp97 Miliar
2 Tahun Lebih, Kejagung Belum Bagikan Aset Sitaan Para Korban KSP Indosurya
Kapuspenkum Kejagung: Jangan Jadikan Wartawan Momok yang Dijauhi
Kasus Pidana Perbankan JJ Simkoputera Diproses Polda Metro Jaya
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 15 September 2024 - 02:19 WIB

Mahfud MD Maling Teriak Maling Dalam Gratifikasi Jet Pribadi

Sabtu, 14 September 2024 - 11:35 WIB

LQ Indonesia Law Firm Desak KPK Segera Periksa Kaesang Soal Gratifikasi

Kamis, 12 September 2024 - 00:31 WIB

Dugaan Konflik Kepentingan KBPA Dalam Kasus Korupsi Tambang Timah

Kamis, 12 September 2024 - 00:23 WIB

IPW: Diskusi Bedah Kasus Dugaan Korupsi HPP Hakim Agung Rp97 Miliar

Selasa, 10 September 2024 - 19:58 WIB

2 Tahun Lebih, Kejagung Belum Bagikan Aset Sitaan Para Korban KSP Indosurya

Berita Terbaru

Kantor Desa Sumberjaya, Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi

Seputar Bekasi

Niat Bersih-Bersih Pj Kades Sumberjaya Kabupaten Bekasi Malah Dicopot

Senin, 16 Sep 2024 - 01:51 WIB

Seputar Bekasi

Ketua JNW Desak Pj Walikota Bekasi Sanksi Adik Ipar Tri Adhianto

Senin, 16 Sep 2024 - 00:50 WIB

Foto: Advokat Alvin Lim, SH, MH

Berita Utama

Mahfud MD Maling Teriak Maling Dalam Gratifikasi Jet Pribadi

Minggu, 15 Sep 2024 - 02:19 WIB

Ilustrasi

Berita Ekonomi

Global Financial Quotient Fund Indonesia, Emas Capai Rekor Tertinggi

Sabtu, 14 Sep 2024 - 11:27 WIB