Kasum TNI Buka Rakor Intelijen TNI Tahun 2024

- Jurnalis

Jumat, 15 Maret 2024 - 14:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rakor Intelijen TNI Tahun 2024

Rakor Intelijen TNI Tahun 2024

BERITA JAKARTA – Kepala Staf Umum (Kasum) TNI Letjen TNI Bambang Ismawan membuka Rapat Koordinasi Intelijen TNI Tahun 2024 di Aula Gatot Soebroto Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Jumat (15/3/2024).

Selain untuk memantapkan koordinasi dan konsolidasi antar Aparat Intelijen TNI, Rakor ini dilaksanakan bertujuan untuk mendukung keberhasilan tugas-tugas Staf Intelijen TNI ke depan.

Dalam Rakor tersebut juga memberikan arah terbaik untuk pengembangan Intelijen TNI di tengah perubahan lingkungan strategis yang dinamis, kompleks dan penuh ketidakpastian.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Didepan peserta rapat, Kasum TNI berharap Aparat Intelijen terus berusaha meningkatkan kemampuan analisis intelijen dan meningkatkan kemampuan bidang siber agar dapat memprediksi dan mengantisipasi berbagai ancaman dan hambatan.

“Intelijen TNI juga harus memiliki kemampuan Cyber Intelligence untuk mengantisipasi serangan siber, serta merespon serangan siber secara efektif,” ujar Letjen TNI Bambang Ismawan.

Tema Rakor Intelijen TNI Tahun 2024 “Intelijen TNI Prima Siap Mendukung Tugas Pokok TNI Dalam Rangka Mewujudkan Pertahanan Tangguh Untuk Indonesia Yang Berdaulat Maju Dan Unggul”.

Rakor diikuti oleh pejabat Intelijen Angkatan Darat, Laut  dan Udara, Kotama TNI, BIN, Bais TNI dan Institusi terkait lainnya.

Pemberi materi pada Rakor Intelijen yaitu Asintel Panglima TNI, Waasintel Panglima TNI, Direktur G Bais TNI dan Direktur Operasi Keamanan Siber BSSN. (Almira)

Berita Terkait

Kodim 0812 Lamongan Salurkan Zakat dari Baznas
Koramil 05 Cibitung Kabupaten Bekasi Begikan Takjil Berbuka Puasa
Kasum TNI Mewakili Panglima TNI Membuka Bazar Ramadhan 2024
Sambut Hari Raya Idul Fitri 2024, Kodim 0819 Pasuruan Gelar Bazar Murah
Bazar Murah Ramadhan Kodam Brawijaya Diserbu Masyarakat
HUT ke-78, Persit Kodim 0812 Lamongan Tabur Bunga
Di Bulan Ramadhan, Ratusan Prajurit Kodam V Brawijaya Naik Pangkat
Operasi Spider Web II, Wujudkan Perdamaian di Daerah Misi 
Berita ini 31 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 14:47 WIB

Ardy Junaidi Terpilih Jadi Ketua PPPSRS Apartemen Center Point Bekasi

Sabtu, 27 April 2024 - 13:42 WIB

Penghuni Kecewa Dengan Sikap Panitia PPPSRS Apartemen Center Point Bekasi

Jumat, 26 April 2024 - 19:16 WIB

Yan Rasyad Diharapkan Maju di Pemilihan Walikota Bekasi

Kamis, 25 April 2024 - 16:45 WIB

Pj Walikota Bekasi Tepis Isue Dilamar Jadi Bakal Calon Wakil Walikota Bekasi

Rabu, 24 April 2024 - 19:12 WIB

Masyarakat Berbagai Elemen Dukung Dani Ramdan Kembali Jabat Pj Bupati Bekasi

Rabu, 24 April 2024 - 13:01 WIB

Ade Muksin Terpilih Jadi Ketua PWI Bekasi Raya Periode 2024-2027

Selasa, 23 April 2024 - 19:46 WIB

Tunggak Kontribusi, Pemkot Bekasi Ambil Alih Pengelolaan Pasar Pondok Gede

Senin, 22 April 2024 - 14:43 WIB

Eks Walikota Bekasi M2 Masih di Hati Masyarakat Kota Bekasi

Berita Terbaru

Acara Pengukuhan PPPSRS Apartemen Grand Center Poin Bekasi

Seputar Bekasi

Ardy Junaidi Terpilih Jadi Ketua PPPSRS Apartemen Center Point Bekasi

Sabtu, 27 Apr 2024 - 14:47 WIB