Forwaka Kejagung Gelar Futsal Piala Jaksa Agung 2023

- Jurnalis

Sabtu, 18 Maret 2023 - 13:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Futsal Piala Jaksa Agung 2023

Futsal Piala Jaksa Agung 2023

BERITA JAKARTA – Forum Wartawan Kejaksaan Agung (Forwaka) kembali menggelar Turnamen Futsal piala bergilir Jaksa Agung Cup IV 2023.

Ketua Forwaka, Zamzam Siregar mengatakan, pelaksanaan turnamen futsal ini dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional.

“Pelaksanaan turnamen ini dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional tahun 2023,” ujarnya, Sabtu (18/3/2023).

Pertandingan sepak bola mini ini berlangsung di Tibi Futsal Jalan Poltangan Jakarta Selatan.

Zamzam berharap kejuaraan futsal yang digelar setiap tahun sekali ini sebagai ajang silahturahmi antar media di DKI Jakarta.

Baca Juga :  Cegah Tuntutan Pidana "Ringan", Jampidum Kejagung Pantau Sidang

“Saya berharap dalam pertandingan ini bukan hanya mencari pemenang saja, akan tetapi yang lebih penting adalah sebagai ajang silahturahmi antar media di Jakarta,” tandasnya.

Perlu diketahui kejuaraan futsal piala bergilir Jaksa Agung Cup kali ini diikuti belasan peserta dari berbagai media. (Sofyan)

Berita Terkait

Pengusaha Tommy Uno Gelar Resepsi Pernikahan Putrinya Silvia Valentina Uno
Kejati Kalbar Kasasi Vonis Bebas Kasus Tambang WNA Asal China
Laporan Ditolak, LQ Indonesia Law Firm: Apa Gunanya Komisi Yudisial
Kejagung-Komjak Sepakat Optimalkan Pelaksanaan Tugas dan Fungsi
Rakernas Kejaksaan 2025 Rekomendasikan 8 Program Kerja Prioritas
Jaksa Agung Tutup Rakernas Kejaksaan RI
Soal Saldo e-Money, KOPAJA Minta APH Audit TransJakarta
Sidang Korupsi DJKA Muncul Galangan Dana Dukungan Pilpres 2019   
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 18 Januari 2025 - 18:30 WIB

Pengusaha Tommy Uno Gelar Resepsi Pernikahan Putrinya Silvia Valentina Uno

Sabtu, 18 Januari 2025 - 17:52 WIB

Kejati Kalbar Kasasi Vonis Bebas Kasus Tambang WNA Asal China

Jumat, 17 Januari 2025 - 19:39 WIB

Laporan Ditolak, LQ Indonesia Law Firm: Apa Gunanya Komisi Yudisial

Kamis, 16 Januari 2025 - 22:39 WIB

Kejagung-Komjak Sepakat Optimalkan Pelaksanaan Tugas dan Fungsi

Kamis, 16 Januari 2025 - 22:27 WIB

Rakernas Kejaksaan 2025 Rekomendasikan 8 Program Kerja Prioritas

Berita Terbaru

Kapuspenkum Kejagung, Harli Siregar

Berita Utama

Kejati Kalbar Kasasi Vonis Bebas Kasus Tambang WNA Asal China

Sabtu, 18 Jan 2025 - 17:52 WIB

Dirlantas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Latif Usman

Megapolitan

Tilang Elektronik Bakal Dikirim ke WhatsApp, Begini Penjelasannya

Jumat, 17 Jan 2025 - 20:54 WIB

LQ Indonesia Law Firm

Berita Utama

Laporan Ditolak, LQ Indonesia Law Firm: Apa Gunanya Komisi Yudisial

Jumat, 17 Jan 2025 - 19:39 WIB