Kapolda Papua Dampingi Kunker MPR, DPR dan DPD RI

- Jurnalis

Kamis, 5 Maret 2020 - 09:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA JAYAPURA – Kapolda Papua mendampingi kegiatan kunjungan kerja Pimpinan MPR, DPR dan DPD RI beserta rombongan di Perusahaan PT. Freeport Indonesia (FI) di Tembagapura Kabupaten Mimika, Rabu (4/3/2020) pukul 06.30 WIT.

Daftar nama-nama rombongan MPR, DPR dan DPD RI Bambang Soesatyo (Ketua MPR RI), Lestari Moerdijat (Wakil Ketua MPR RI), Arsul Sani (Wakil Ketua MPR RI), Fadel Muhammad (Wakil Ketua MPR RI), Sultan Najamudin (Wakil Ketua DPD RI), Yorris Reweyai (Anggota MPR RI).

Filep Wamafma (Anggota MPR RI), Pdt. Ruben Uamang (Anggota MPR RI), Willem Wandik (Anggota MPR RI), Komarudin Watubun (Anggota MPR RI), Robert J. Kardinal (Anggota MPR RI), Trifena Tinal (Anggota MPR RI), Yance Samonsabra (Anggota MPR RI), Yan P. Mandenas (Anggota MPR RI), Reydonizar Moenak (Sekjen DPD RI), dan para Wartawan Nasional.

Ada juga rombongan yang mendampingi yaitu Kapolda Papua, Irjen Pol Drs. Paulus Waterpauw, Kabinda Papua, Danrem 174 ATW, Dir Intelkam Polda Papua, Kapolres Mimika, Tony C Wenas (Presiden Direktur PT. FI), Harry Panca Sakti (VP GOVREL PT. FI), Riza Pratama (Jubir PT. FI), Hengky Rumbino (VP OHS PT. FI) dan Spencer Paoh (Manager GOVREL).

Baca Juga :  DPC Demokrat Ponorogo Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati Maupun Wakil Bupati

Kapolda Papua memberikan pengarahan singkat kepada personil Satgas Amole PT. FI yang akan melakukan pengawalan. Kapolda mengatakan, agar dalam melaksanakan tugas benar – benar memperhatikan keamanan route yang akan dilalui oleh rombongan, selanjutnya Kapolda Papua memimpin Doa.

Pimpinan MPR, DPR dan DPD RI beserta rombongan meninggalkan Rimba Papua Hotel selanjutnya menuju ke Tembagapura melalui jalur darat dengan menggunakan 3 unit bus PT. FI nomor lambung 140324, 140323 dan 140491 dengan pengawalan dari Satgas Amole dipimpin Ka Ops Amole. (Usan)

Berita Terkait

DPC Demokrat Ponorogo Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati Maupun Wakil Bupati
PKS dan PBB Jatim Dukung Politikus PDIP Sri Untari Maju Dalam Pilgub Jatim
RIBUT Dukung Sri Untari Bisowarno di Pilgub Jatim Periode 2024-2029
Sugeng Riyanta Resmi Jadi Wakil Kajati Jateng Gantikan Teguh Subroto
Lepas Balik Kerja Bareng BPKH, Ini Pesan Anggota DPR RI Abdul Wachid
960 Peserta “Balik Kerja Bareng” BPKH Semarang Diberangkatkan ke Jakarta
Arus Balik, KAI Daop 4 Semarang Sudah Berangkatkan 126.228 Penumpang
Kasatlantas Polres Semarang: Arus Mudik Diperkirakan Hingga Senin
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 4 Mei 2024 - 19:17 WIB

Alvin Lim Gelar “Training Options Batch 2” Ajarkan Masyarakat Melek Investasi

Jumat, 3 Mei 2024 - 10:32 WIB

Kasus Panji Gumilang, Alvin Lim: Kenapa Dana Yayasan Dipindah ke Rekening Polri?

Kamis, 2 Mei 2024 - 13:17 WIB

KOPPAJA Desak Jaksa Agung Tangani Kasus Korupsi Rp1 Triliun di Banten

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:09 WIB

Kuasa Hukum Korban Investasi Bodong DNA Pro Buatkan Surat Terbuka

Kamis, 2 Mei 2024 - 08:35 WIB

Alvin Lim Bongkar Cara Licik Oknum Tipideksus Soal TPPU Panji Gumilang

Kamis, 2 Mei 2024 - 08:25 WIB

Alvin Lim: Indonesia Jadi Nomor 1 Kepolisian Terkorup di Asia Negara

Senin, 29 April 2024 - 12:28 WIB

Panglima TNI Hadiri Acara Halal Bihalal dan Silaturahmi PBNU

Senin, 29 April 2024 - 10:22 WIB

Otak Atik Akta Nasabah, Alvin Lim Bongkar Dugaan Praktik Mafia Bank Victoria

Berita Terbaru

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Seputar Bekasi

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Sabtu, 4 Mei 2024 - 01:58 WIB

Foto: Lokasi PT. IC Bantargebang, Kota Bekasi

Seputar Bekasi

Waduh…!!!, Di Kota Bekasi Perusahaan Tanpa Plang Bebas Beroperasi

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:18 WIB