Baru Dibentuk, LPM Desa Karang Rahayu Undang LPM Desa Karangraharja

- Jurnalis

Minggu, 13 Juni 2021 - 21:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA BEKASI – Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Desa Karang Rahayu, Kecamatan Karang Bahagia, melakukan studi komparatif dengan LPM Desa Karangraharja, Kecamatan Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.

“Sebelumnya, atas nama LPM dan Pemdes Karang Rahayu mohon maaf mengundang LPM Desa Karangraharja tidak di Kantor Desa,” kata Ketua LPM Desa Karang Rahayu, Ainur Ropiq, Sabtu (12/6/2021).

Dikatakannya Rofiq, sengaja mengundang LPM Desa Karangraharja lantaran mereka sudah membentuk LPM terlebih dahulu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, sambung Rofiq, menyatukan visi untuk membangun Kabupaten Bekasi melalui Lembaga Pemberdayaan Masyarakat yang ada di Desa.

Baca Juga :  Soal Jabatan Kades Serang, Pemkab Bekasi Kangkangi Putusan Hukum

Diungkap Ropiq, terbentuknya LPM Desa Karang Rahayu beberpa hari lalu yang berjumlah 7 orang atas inisiasi Kepala Desa Karang Rahayu, Hj. Ino Hermawati.

Harapannya, dengan terbentuknya LPM Desa Karang Rahayu sebagai pimpinan, bisa bersinergi langsung dengan Pemerintah Desa (Pemdes) Karang Rahayu, Kabupaten Bekasi.

“Untuk bersama – sama membangun, memperdayakan serta memperkecil penganguran yang ada di Desa Karang Rahayu,” tuturnya.

Dengan terbentuknya, LPM Desa Karang Rahayu seperti Ketua, Wakil Ketua, Sekertaris, Bendahara dan Staf serta Anggota, LPM Desa Karang Rahayu bersama membangun kemitraan dengan Pemdes untuk membangun Desa yang lebih maju.

“Terlebih, khususnya di Kecamatan Karang Bahagia, ada 8 Desa kita bersama – sama, bahu membahu kita bangun Desa yang lebih maju,” ulasnya.

Baca Juga :  Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Sekarang ini, Rapiq memantau, sekelompok orang sudah bergerak membangun Wisata Cadas Kobak Sampan. Selama ini, sekelompok orang itu ingin bersama membangun dan bersinergi dengan Desa.

Untuk itu, tambah Rapiq, dalam waktu dekat, LPM Desa Karang Rahayu akan duduk bersama membicarakan prospek kedepan Wisata Desa Karang Rahayu. Disamping itu, LPM Desa Karang Rahayu, akan aktifkan wadah lapangan sepak bola.

“Dan akan kami aktifkan wadah lapangan sepak bola di Desa Karang Rahayu, LPM ingin menciptakan sekolah bola di Desa Karang Rahayu,” pungkasnya. (Usan)

Berita Terkait

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin
Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket
Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi
Jelang 27 November, Panwascam Karang Bahagia Gelar Rakernis
Soal Kades Serang, JNW: Luar Biasa Pemkab Bekasi Ngelawan Putusan Pengadilan  
FKMPB: Siapa Bertanggung Jawab Soal ADD Desa Serang Ciksel?
FKMPB: Kekuasaan Bermain di Desa Sumberjaya dan Desa Serang Ciksel
Soal Jabatan Kades Serang, Pemkab Bekasi Kangkangi Putusan Hukum
Berita ini 22 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 21:35 WIB

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin

Sabtu, 23 November 2024 - 20:37 WIB

Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket

Sabtu, 23 November 2024 - 14:49 WIB

Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Jumat, 22 November 2024 - 11:36 WIB

Jelang 27 November, Panwascam Karang Bahagia Gelar Rakernis

Kamis, 21 November 2024 - 13:38 WIB

Soal Kades Serang, JNW: Luar Biasa Pemkab Bekasi Ngelawan Putusan Pengadilan  

Berita Terbaru

Duet Heri Koswara-Sholihin di Pilkada Kota Bekasi 2024

Seputar Bekasi

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin

Sabtu, 23 Nov 2024 - 21:35 WIB

Foto: Heri Koswara & Sholihin

Seputar Bekasi

Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket

Sabtu, 23 Nov 2024 - 20:37 WIB

Foto: Saat Petugas Kepolisian Melakukan Olah TKP di Lokasi Kejadian di Depan Gedung PWI Bekasi Raya

Seputar Bekasi

Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Sabtu, 23 Nov 2024 - 14:49 WIB