Panitia Dewan Pendidikan Berdasarkan Keputusan Bupati Bekasi

- Jurnalis

Selasa, 13 April 2021 - 00:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Asep Saepulloh

Asep Saepulloh

BERITA BEKASI – Sekertaris Dinas Pendidikan Kabupaten Bekasi, Asep Saepulloh, membenarkan bahwa dirinyalah inisiator terbentuknya Dewan Pendidikan Kabupaten Bekasi.

Namun, sambung Asep, sebelum dikukuhkan Dewan Pendidikan periode 2020-2025, terlebih dulu dibentuk panitia berdasarkan keputusan Bupati Bekasi.

“Iya saya inisiator dibentuknya Dewan Pendidikan. Tapi untuk panitia pembentukan dewan pendidikan itu ditetapkan melalui keputusan Bupati,” kata Asep kepada Matafakta.com, Senin (12/4/2021).

Dikatakan Asep, panitia pembentukan Dewan Pendidikan Kabupaten Bekasi ada 5 orang yang di Ketuai, Solihin Sahri.

“Panitia pembentukan Dewan Pendidikan yang menetapkan Bupati Bekasi. Panitianya Solihin Sahri, tokoh masyarakat,” jelasnya.

Mengenai susunan Pengurus Dewan Pendidikan yang akan dikukuhkan nanti ada 11 orang, termasuk 5 orang panitia pembentukan masuk di dalamnya.

“Panitia masuk dalam Pengurus Dewan Pendidikan, ditambah ada Pak Rukmin perwakilan PGRI, Pak Darwoto, kemudian Pak Mardiana Owner Kampus Pelita Bangsa, mereka pakar pendididikan, tokoh masyarakat,” tandasnya.

Baca Juga :  Ini Kata Ketua SNIPER Soal Tolak Masa Aksi Dari Luar Kabupaten Bekasi  

Sebelumnya, dikabarkan, Asisten Daerah (Asda) I, Yana Suryana sempat kaget ketika ditanya wartawan terkait pengajuan dan pembentukan Dewan Pendidikan yang diduga sengaja dibentuk secara diam-diam.

Menurut Yana, seharusnya dilihat terlebih dahulu dengan aturan-aturan pembentukannya agar tidak terjadi polemik ditengah masyarakat. Namun dia tidak menampik berkas Dewan Pendidikan dari Bagian Hukum sudah naik ke meja kerjanya. (Hasrul/Mul)

Berita Terkait

Panwascam Cikarang Utara Gelar Sosialsiasi Pengawasan Partisifatif
Posting Kunjungan, Instagram Perumda Tirta Patriot Banjir Bulian Netizen
Rubah Haluan, FBR Kota Bekasi ‘All Out’ Menangkan Heri & Sholihin
Isue Bakal Ada Proyek Pembebasan Lahan Warnai Polemik Desa Sumberjaya
Pj Walikota Bekasi Diminta Evaluasi Jajaran Perumda Tirta Patriot
Ini Kata Ketua SNIPER Soal Tolak Masa Aksi Dari Luar Kabupaten Bekasi  
Warga Ruko SNK Sesalkan Undangan Mendadak Pemkot Bekasi Soal Konflik Parkir
Aksi Aliansi Cuma 6 Orang, Ketua SNIPER Sebut Aksi Damai Kita Sudah Bocor
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 29 Oktober 2024 - 12:06 WIB

Panwascam Cikarang Utara Gelar Sosialsiasi Pengawasan Partisifatif

Senin, 28 Oktober 2024 - 16:54 WIB

Posting Kunjungan, Instagram Perumda Tirta Patriot Banjir Bulian Netizen

Senin, 28 Oktober 2024 - 15:51 WIB

Rubah Haluan, FBR Kota Bekasi ‘All Out’ Menangkan Heri & Sholihin

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:30 WIB

Isue Bakal Ada Proyek Pembebasan Lahan Warnai Polemik Desa Sumberjaya

Senin, 28 Oktober 2024 - 07:54 WIB

Pj Walikota Bekasi Diminta Evaluasi Jajaran Perumda Tirta Patriot

Berita Terbaru

Ilustrasi

Berita Ekonomi

Penambangan Emas di Tiongkok Mengalami Penurunan

Rabu, 30 Okt 2024 - 06:02 WIB

Foto: Tom Lembong Saat Mengenakan Rompi Kejaksaan

Hukum

Kasus Impor Gula, Kejagung Tahan Eks Mendag Tom Lembong

Rabu, 30 Okt 2024 - 05:52 WIB

Foto: Pakar Hukum: Abdul Fickar Hadjar

Berita Utama

Dr. Abdul Fickar Hadjar “Kekuasaan Cenderung Korup”

Selasa, 29 Okt 2024 - 17:22 WIB