Setelah 7 Tahun, PN Jakarta Utara Raih Predikat A Excellent

- Jurnalis

Rabu, 7 April 2021 - 16:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengadilan Negeri, Jakarta Utara

Pengadilan Negeri, Jakarta Utara

BERITA JAKARTA – Akhirnya setelah melalui usaha keras dan komitmen bersama selama hampir 7 tahun, Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Utara, berhasil memperoleh Sertifikat Akreditasi Penjaminan Mutu dari Direktorat Jenderal Badan Peradilan Umum dengan Predikat A Excelent. Hal itu disampaikan Humas PN Jakut, Djuyamto, SH, Rabu (7/4/2021).

Penyerahan sertifikat tersebut, dilakukan langsung Ketua Mahkamah Agung (MA) RI, Prof. Dr. H. Syarifudin, SH, MH kepada Ketua PN Jakarta Utara, Puji Harian, SH, MH di Gedung Sekretariat Mahkamah Agung RI.

Baca Juga :  Tilang Elektronik Bakal Dikirim ke WhatsApp, Begini Penjelasannya

Sertifikat Akreditasi Penjaminan Mutu, merupakan salah satu penghargaan atas pencapapaian Satuan Kerja (Satker) dibawah Badan Peradilan Umum (Badilum) dalam melaksanakan kinerja sesuai dengan standard yang tinggi dan tidak mudah untuk mencapainya.

Seperti diketahui, PN Jakarta Utara sebelumnya masih di level B, tertinggal dengan PN lain yang ada diwilayah Ibukota. Namun berkat tekad dan komitmen dari seluruh unsur keluarga besar PN Jakarta Utara, maka akhirnya pengakuan tersebut berhasil diraih. (Dewi)

Berita Terkait

Tilang Elektronik Bakal Dikirim ke WhatsApp, Begini Penjelasannya
FAJAR Bekal Gelar Aksi Desak Kapolsek Kebayoran Lama Dicopot
Kapolda Metro Jaya Pimpin Upacara PTDH Anggota Langgar Etika
Berbau LGBT, KMI Tolak “Pride Party Jakarta” di Central Cikini Building
Soal Viral Netizen Malaysia Ngaku Diperas Saat DWP 2024 di Kemayoran
Jelang Nataru, Kakorlantas Polri Gelar Latihan Pra Operasi Lilin 2024
Segarkan Organisasi, Polda Metro Jaya Rotasi Beberapa Perwira
Operasi Lilin 2024 Akan Dimulai 21 Desember 2024 Hingga 2 Januari 2025
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 17 Januari 2025 - 20:54 WIB

Tilang Elektronik Bakal Dikirim ke WhatsApp, Begini Penjelasannya

Rabu, 8 Januari 2025 - 14:44 WIB

FAJAR Bekal Gelar Aksi Desak Kapolsek Kebayoran Lama Dicopot

Jumat, 3 Januari 2025 - 15:06 WIB

Kapolda Metro Jaya Pimpin Upacara PTDH Anggota Langgar Etika

Senin, 30 Desember 2024 - 18:12 WIB

Berbau LGBT, KMI Tolak “Pride Party Jakarta” di Central Cikini Building

Kamis, 19 Desember 2024 - 20:25 WIB

Soal Viral Netizen Malaysia Ngaku Diperas Saat DWP 2024 di Kemayoran

Berita Terbaru

Kapuspenkum Kejagung, Harli Siregar

Berita Utama

Kejati Kalbar Kasasi Vonis Bebas Kasus Tambang WNA Asal China

Sabtu, 18 Jan 2025 - 17:52 WIB

Dirlantas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Latif Usman

Megapolitan

Tilang Elektronik Bakal Dikirim ke WhatsApp, Begini Penjelasannya

Jumat, 17 Jan 2025 - 20:54 WIB

LQ Indonesia Law Firm

Berita Utama

Laporan Ditolak, LQ Indonesia Law Firm: Apa Gunanya Komisi Yudisial

Jumat, 17 Jan 2025 - 19:39 WIB