Siapkan Sanksi, Pj Walikota Bekasi Ingatkan Aparatur Soal Judol

- Jurnalis

Senin, 1 Juli 2024 - 19:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Judi Online

Ilustrasi Judi Online

BERITA BEKASI – Pj Walikota Bekasi Raden Gadi Muhammad memperingatkan Aparatur Pemerintah baik ASN atau non ASN supaya menghindari judi online alias judol.

“Tentu pemerintah Kota Bekasi sejalan dengan pemerintah pusat menghimbau khususnya jajaran aparatur tidak terlibat dengan judi online,” kata Gani, Senin (1/7/2024).

Sebab, lanjut Gani, judi online mempunyai dampak social yang sangat signifikan yang tentunya sangat mengkwatirkan.

“Jadi aparatur itu sendiri seperti addict (kecanduan) mengakibatkan dampak sosial yang mengkhawatirkan,” ujarnya.

Kaitan hal tersebut, Gani mengaku, tengah menyiapkan sanksi tegas kepada pegawai yang ketahuan bermain judol.

Baca Juga :  JNW Pertanyakan Kinerja Kejari Kota Bekasi Soal Semangat Berantas Korupsi

Diketahui, Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan atensi kepada anak buahnya untuk memberantas judol. Bahkan, dibentuk Satgas yang dipimpin Menkopolhukam.

Pasalnya, dampak sosial yang ditimbulkan judi online cukup mengkhawatirkan seperti data yang diungkapkan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) belum lama ini. (Dhendi)

Berita Terkait

AWPI Bakal Laporkan Retrebusi Sampah Rp6,2 Miliar ke Kejari Kota Bekasi
3 UPTD LH Kota Bekasi Belum Kembalikan Kerugian Retrebusi Sampah
LSM PMPR Laporkan Dugaan Korupsi KONI Kota Bekasi ke KPK
Ketua PAC GP Ansor Babelan: Kepsek SMPN 06 Tak Punya Jiwa Kebangsaan  
Soal Jam Kerja, Disnaker Kota Bekasi Bakal Panggil PT. Armas Logistic
JNW Pertanyakan Kinerja Kejari Kota Bekasi Soal Semangat Berantas Korupsi
Hilang Kabar, JNW Minta KPK Serius Ungkap Gratifikasi TAPD Pemkot Bekasi
Diundang Pj Walikota Bekasi, Dirut PT. MSA Mangkir Temui Para Vendor
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 1 Juli 2024 - 15:05 WIB

Pegawai PT. KAI Pembunuh Istri Hanya Bisa Pasrah Saat Ditangkap

Jumat, 21 Juni 2024 - 15:35 WIB

Kasus Tanah, Diduga Tiga Kades Sukawangi Ditahan Polda Metro Jaya

Senin, 29 April 2024 - 13:53 WIB

Sudah Setor Uang, Puluhan Korban Kena PHP Oknum LH Kota Bekasi

Sabtu, 27 April 2024 - 15:16 WIB

Polres Kabupaten Bekasi Diminta Respon Laporan Polisi Korban Asusila

Sabtu, 27 April 2024 - 12:43 WIB

47 Hari, Polres Kabupaten Bekasi Belum Juga Bekuk Guru Ngaji Pelaku Asusila   

Jumat, 19 April 2024 - 13:04 WIB

Pelaku Pemalsu Plat Dinas TNI Ditangkap di Pondok Kelapa Jakarta Timur

Jumat, 5 April 2024 - 10:54 WIB

Polda Jateng Bersama Bea & Cukai Gerbek Rumah Produksi Narkoba

Rabu, 27 Maret 2024 - 11:45 WIB

LQ Menduga Ada Keterkaitan Sentratama Investasi Berjangka Dengan Sentratama Investment Future

Berita Terbaru

Foto: Ketua DPC AWPI Kota Bekasi: Jerry

Seputar Bekasi

3 UPTD LH Kota Bekasi Belum Kembalikan Kerugian Retrebusi Sampah

Rabu, 3 Jul 2024 - 13:13 WIB

Sekjen LSM PMPR: Anggi Dermawan

Seputar Bekasi

LSM PMPR Laporkan Dugaan Korupsi KONI Kota Bekasi ke KPK

Rabu, 3 Jul 2024 - 00:12 WIB