Bang Black Caleg Demokrat Kabupaten Bekasi Dapil 6 Target Tuntaskan Angka Pengangguran

- Jurnalis

Sabtu, 13 Mei 2023 - 18:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Caleg Demokrat, Haryanto (Bang Black)

Foto: Caleg Demokrat, Haryanto (Bang Black)

BERITA BEKASI – Haryanto Calon Legislatif (Caleg) dari Partai Demokrat Kabupaten Bekasi Daerah Pemilihan (Dapil) 6 Cabangbungin, Pebayuran, Kedungwaringin, Sukakarya dan Karangbahagia, konsisten bakal perjuangkan masalah pendidikan dan tenaga kerja.

Bang Black sapaan akrab Haryanto mengatakan, untuk kesiapannya sebagai Caleg di Dapil 6 dari Partai Demokrat tinggal mematangkan dan membentuk program kerja dengan teman-teman relawan.

“Udah pasti tim relawan sudah siap, untuk persiapan sendiri sudah maksimal tinggal nunggu hasil pendaftaran ini,” katanya usai mendampingi DPC Demokrat Kabupaten Bekasi menyerahkan nama-nama Bacaleg ke KPU Kabupaten Bekasi, Sabtu (13/5/2023).

Bang Black menambahkan, masalah pendidikan dan tenaga kerja menjadi skala prioritas yang akan diperjuangkan khususnya di Dapil 6. Pasalnya, hal tersebut terbilang masih kurang Pemerintah memberikan perhatian, hal itu terbukti masih tingginya angka pengangguran yang ada.

“Tenaga kerja dan pendidikan menurut saya hal yang terpenting untuk di perjuangkan. Karena sampai saat ini angka pengangguran masih tinggi di Kabupaten Bekasi khususnya di beberapa Kecamatan di Dapil 6,” tegas dia.

Baca Juga :  Jelang 27 November, Panwascam Karang Bahagia Gelar Rakernis

Hal tersebut, menjadi program prioritas dan yang akan dirinya perjuangkan bila nanti terpilih menjadi Anggota DPRD Kabupaten Bekasi.

“Itu yang saya akan perjuangkan ketika nanti terpilih, adapun target saya sendiri merebut suara sebanyak-banyaknya, tinggal saya melakukan konsolidasi di beberapa wilayah di Dapil 6 dan memantapkan lagi tim relawan agar pada saatnya nanti bisa maksimal,” pungkasnya. (Hasrul)

Berita Terkait

LSI Rilis Survey Dimasa Tenang, AMPUH: Bawaslu Kota Bekasi Jangan Diam
Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin
Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket
Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi
Jelang 27 November, Panwascam Karang Bahagia Gelar Rakernis
Soal Kades Serang, JNW: Luar Biasa Pemkab Bekasi Ngelawan Putusan Pengadilan  
FKMPB: Siapa Bertanggung Jawab Soal ADD Desa Serang Ciksel?
FKMPB: Kekuasaan Bermain di Desa Sumberjaya dan Desa Serang Ciksel
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 13:23 WIB

LSI Rilis Survey Dimasa Tenang, AMPUH: Bawaslu Kota Bekasi Jangan Diam

Sabtu, 23 November 2024 - 21:35 WIB

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin

Sabtu, 23 November 2024 - 14:49 WIB

Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Jumat, 22 November 2024 - 11:36 WIB

Jelang 27 November, Panwascam Karang Bahagia Gelar Rakernis

Kamis, 21 November 2024 - 13:38 WIB

Soal Kades Serang, JNW: Luar Biasa Pemkab Bekasi Ngelawan Putusan Pengadilan  

Berita Terbaru

Paslon Nomor Urut 03, Tri Adhianto-Haris Bobihoe

Seputar Bekasi

LSI Rilis Survey Dimasa Tenang, AMPUH: Bawaslu Kota Bekasi Jangan Diam

Senin, 25 Nov 2024 - 13:23 WIB

Duet Heri Koswara-Sholihin di Pilkada Kota Bekasi 2024

Seputar Bekasi

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin

Sabtu, 23 Nov 2024 - 21:35 WIB