Ketua Komisi V DPRD Provinsi Jabar Abdul Harris Bantu Rumah Nenek Jena

- Jurnalis

Selasa, 24 Januari 2023 - 15:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rumah Nenek Jena

Rumah Nenek Jena

BERITA BEKASI – Ketua Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat, DR. H. Abdul Harris Bobihoe, M.Si, turun langsung setelah mendapatkan laporan bahwa adanya seorang nenek yang rumahnya amblas.

Nenek itu bernama Jena berusia 60 tahun, meski masih tinggal dilingkungan keluarganya, namun nenek Jena tinggal seorang diri beralamat di Kp. Pedurenan RT03/RW07, Jati Luhur, Jati Asih, Kota Bekasi, Jawa Barat.

Baca Juga :  Kejagung-Komjak Sepakat Optimalkan Pelaksanaan Tugas dan Fungsi

“Awalnya kita menerima laporan bahwa ada warga rumahnya yang amblas,” kata Abdul Harris Bobihoe kepada Matafakta.com, Selasa (24/1/2023).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari laporan itu, lanjut Abdul Haris, bergerak cepat bersama RT, RW, BKM dan warga serta teman-teman DPC Gerindra, PAC Jatiluhur Jati Asih, langsung meninjau rumah nenek Jena yang rumahnya amblas.

Baca Juga :  Tata Kelola Kawasan Hutan Negera, Kemenhut Diminta Gandeng Kejaksaan

“Bantuan Minggu 8 Januari 2023, pekerjaan  rumah 2 minggu selesai dan tasyakurannya Sabtu 21 Januari 2023. Alhamdulillah akhirnya nenek Jena sudah kembali menempati rumahnya dengan penuh tersenyum dan bahagia,” pungkasnya. (Edo)

Berita Terkait

Pengusaha Tommy Uno Gelar Resepsi Pernikahan Putrinya Silvia Valentina Uno
Kejati Kalbar Kasasi Vonis Bebas Kasus Tambang WNA Asal China
Laporan Ditolak, LQ Indonesia Law Firm: Apa Gunanya Komisi Yudisial
Kejagung-Komjak Sepakat Optimalkan Pelaksanaan Tugas dan Fungsi
Rakernas Kejaksaan 2025 Rekomendasikan 8 Program Kerja Prioritas
Jaksa Agung Tutup Rakernas Kejaksaan RI
Soal Saldo e-Money, KOPAJA Minta APH Audit TransJakarta
Sidang Korupsi DJKA Muncul Galangan Dana Dukungan Pilpres 2019   
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 18 Januari 2025 - 18:30 WIB

Pengusaha Tommy Uno Gelar Resepsi Pernikahan Putrinya Silvia Valentina Uno

Sabtu, 18 Januari 2025 - 17:52 WIB

Kejati Kalbar Kasasi Vonis Bebas Kasus Tambang WNA Asal China

Jumat, 17 Januari 2025 - 19:39 WIB

Laporan Ditolak, LQ Indonesia Law Firm: Apa Gunanya Komisi Yudisial

Kamis, 16 Januari 2025 - 22:39 WIB

Kejagung-Komjak Sepakat Optimalkan Pelaksanaan Tugas dan Fungsi

Kamis, 16 Januari 2025 - 22:27 WIB

Rakernas Kejaksaan 2025 Rekomendasikan 8 Program Kerja Prioritas

Berita Terbaru

Kapuspenkum Kejagung, Harli Siregar

Berita Utama

Kejati Kalbar Kasasi Vonis Bebas Kasus Tambang WNA Asal China

Sabtu, 18 Jan 2025 - 17:52 WIB

Dirlantas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Latif Usman

Megapolitan

Tilang Elektronik Bakal Dikirim ke WhatsApp, Begini Penjelasannya

Jumat, 17 Jan 2025 - 20:54 WIB

LQ Indonesia Law Firm

Berita Utama

Laporan Ditolak, LQ Indonesia Law Firm: Apa Gunanya Komisi Yudisial

Jumat, 17 Jan 2025 - 19:39 WIB