Tim Velox BIN Lakukan Sosialisasi, Edukasi dan Pembagian Sembako

- Jurnalis

Kamis, 29 Juli 2021 - 11:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tim Velox Bin

Tim Velox Bin

BERITA BEKASI – Tim Velox BIN kembali hadir di Desa Mangun Jaya, Tambun Selatan untuk sosialisasi dan edukasi kepada Pemerintah Desa (Pemdes) dan lingkungan masyarakat sekitarnya tentang adaptasi kebiasaan hidup baru dengan 5M, Rabu (28/7/2021) kemarin.

Dalam kegiatan itu, masyarakat yang ingin mengikuti edukasi lebih dahulu dicek dengan thermo gun, hand sanitizer dan diwajibkan memakai masker sesuai standar kesehatan.

Sebagai lokasi yang masuk dalam kategori zona merah, Tim Velox BIN mendatangi Desa Mangun Jaya, Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi untuk melakukan dekontaminasi dilingkungan Desa Mangunjaya.

Dekontaminasi itu, mulai dari area lingkungan sepanjang jalan Perumahan Graha Prima dan Griya Asri dan kembali lagi ke Balai Desa Mangunjaya.

Tim Velox BIN juga tidak luput memberikan bantuan paket sembako dan masker serta multivitamin langsung kepada masyarakat sekitar Desa Mangunjaya yang terkena dampak pandemi agar masyarakat bisa langsung merasakan bantuan paket sembako.

Baca Juga :  Kejari Diingatkan Soal Dugaan Gratifikasi Oknum Pejabat DPRD Kabupaten Bekasi

Kepada Matafakta.com, Kepala Desa Mangunjaya, Tambun Selatan, Jayadi Said sangat berterima kasih untuk bantuan sosialisasi, edukasi, dekontaminasi dan paket sembako untuk Pemerintah Desa Mangunjaya serta masyarakat sekitar dari Tim Velox BIN.

“Saya selaku Kades Mangunjaya, Tambun Selatan, tentunya sangat berterima kasih kepada Tim Velox Bin yang sudah memberikan sosialisasi, edukasi dan dekontaminasi serta sembako untuk warga,” pungkasnya. (Edo)

Berita Terkait

Ini Kata Ketua SNIPER Soal Tolak Masa Aksi Dari Luar Kabupaten Bekasi  
Warga Ruko SNK Sesalkan Undangan Mendadak Pemkot Bekasi Soal Konflik Parkir
Aksi Aliansi Cuma 6 Orang, Ketua SNIPER Sebut Aksi Damai Kita Sudah Bocor
Ini Kata Ketua SNIPER Soal Tolak Masa Aksi Luar Wilayah Kabupaten Bekasi
FKMPB: Seremonial Ala Jabatan Pj Bupati Bekasi Kado Dimasa Transisi
Kejari Kabupaten Bekasi Diminta Lanjutkan Dugaan Gratifikasi Oknum Pejabat   
Dishub: Soal Gembok Palang Parkir Ruko SNK Bukan Segel Pemerintah    
Warga Ruko SNK Gelar Aksi Minta Walikota Bekasi Selesaikan Konflik Parkir   
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 07:30 WIB

Ini Kata Ketua SNIPER Soal Tolak Masa Aksi Dari Luar Kabupaten Bekasi  

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 01:23 WIB

Warga Ruko SNK Sesalkan Undangan Mendadak Pemkot Bekasi Soal Konflik Parkir

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:49 WIB

Aksi Aliansi Cuma 6 Orang, Ketua SNIPER Sebut Aksi Damai Kita Sudah Bocor

Jumat, 25 Oktober 2024 - 07:38 WIB

Ini Kata Ketua SNIPER Soal Tolak Masa Aksi Luar Wilayah Kabupaten Bekasi

Kamis, 24 Oktober 2024 - 23:07 WIB

FKMPB: Seremonial Ala Jabatan Pj Bupati Bekasi Kado Dimasa Transisi

Berita Terbaru

Bakamla RI Usir Kapal China Coast Guard-5402

Internasional

Bakamla RI Usir Kapal China Coast Guard-5402

Minggu, 27 Okt 2024 - 12:14 WIB

London Metal Exchange

Berita Ekonomi

Global Quotient Fund Indonesia “London Metal Exchange”

Minggu, 27 Okt 2024 - 07:47 WIB

Foto: Ketua Garda Bekasi, Samsudin Saat Berorasi Didampingi Ketua LSM SNIPER Indonesia, Gunawan

Seputar Bekasi

Ini Kata Ketua SNIPER Soal Tolak Masa Aksi Dari Luar Kabupaten Bekasi  

Minggu, 27 Okt 2024 - 07:30 WIB