JK Tinjau Pelatihan Penggunaan APD untuk Relawan PMI

- Jurnalis

Senin, 23 Maret 2020 - 14:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA JAKARTA – Dalam rangka gerak cepat menangani wabah virus Corona atau Covid-19, Palang Merah Indonesia (PMI), terus bergerak melakukan sejumlah langkah langkah konkrit. Setelah membangun gudang darurat dalam waktu 5 hari di Samping Markas Pusat PMI juga mempersiapkan armada penyemprot disfektan.

Sekarang, PMI memberi pelatihan kepada sejumlah relawannya yang akan bertugas di garis depan penanganan virus Corona yang digelar di Gudang darurat PMI yang berlokasi di samping Markas Pusat PMI di Jalan Gatot Subroto Jakarta Selatan, Senin (23/3/2020).

Pelatihan itu, disaksikan langsung Ketua Umum Pusat PMI, Jusuf Kalla (JK). Petugas dari PMI, memberi pelatihan penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) kepada sejumlah relawan yang berasal dari berbagai cabang PMI di Indonesia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan itu, JK mengatakan, dengan pelatihan yang diberikan kepada para relawan, diharapkan para relawan, dapat memahami apa yang didapatkan dalam pelatihan tersebut dan menjalankannya dilapangan saat melaksanakan tugas.

Selain meninjau pelatihan, JK juga memantau kesiapan logistik PMI dalam penanganan percepatan pencegahan virus Corona yang ada di Gudang yang luasnya sekitar 1,5 hektar yang nantinya akan digunakan untuk menyimpan ribuan peralatan semprot, cairan disinfektan, sarung tangan, sepatu bot, kacamata google serta masker dan baju steril.

Selain membangun gudang logistik, PMI juga akan membuat 3 ruang kerja berukuruan 10 x 24 Meter untuk memantau stok logistik serta pendistribusiannya.

Gudang ini dibuat untuk memudahkan PMI dalam membantu upaya pemeintah dalam menghadapi virus Corona dan menjadi pusat distribusi logistik ke seluruh wilayah di Indonesia. Rencananya Gudang ini akan beroperasi selama setahun. (Usan)

Berita Terkait

Milad, Surat Kabar Dialog & Hariandialog.co.id Gelar Baksos
Kejati DKI Serahkan Bantuan Pupuk Untuk Kelompok Petanian
Edukasi Wujudkan Generasi Sehat di Sekolah KB TK Al-Chasanah
Panglima TNI Tinjau Pengamanan Paus Fransiscus di GBK
Belum Setahun Diresmikan, Lift di Gedung Kejati DKI Tidak Terawat
Waduh…!!!, Kejari Jaksel Bangun Belasan Kantin dan Koperasi Tanpa Izin
Dugaan Hamburkan Keuangan Negara, Kinerja Kejati DKI Disoal
Jauh dari Pemberitaan, Presiden Tunjuk Rudi Margono Sebagai Kabadiklat Kejaksaan RI
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 17 September 2024 - 16:46 WIB

Milad, Surat Kabar Dialog & Hariandialog.co.id Gelar Baksos

Sabtu, 14 September 2024 - 04:28 WIB

Kejati DKI Serahkan Bantuan Pupuk Untuk Kelompok Petanian

Jumat, 13 September 2024 - 12:21 WIB

Edukasi Wujudkan Generasi Sehat di Sekolah KB TK Al-Chasanah

Kamis, 5 September 2024 - 08:09 WIB

Panglima TNI Tinjau Pengamanan Paus Fransiscus di GBK

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 01:58 WIB

Belum Setahun Diresmikan, Lift di Gedung Kejati DKI Tidak Terawat

Berita Terbaru

Makam Kedondong Jatiwarna Kota Bekasi

Seputar Bekasi

Dodo: Kuburan Makam Kedondong Sudah Puluhan Tahun Baru Sekarang Ribut

Jumat, 18 Okt 2024 - 08:53 WIB

Gedung KPK

Hukum

Harta dan Aset Dirampas Rafael Alun Trisambodo Gugat KPK

Kamis, 17 Okt 2024 - 23:12 WIB

Foto: Sandra Dewi

Hukum

Usut TPPU Majelis Hakim Minta Jaksa Hadirkan Sandra Dewi

Kamis, 17 Okt 2024 - 23:05 WIB

Ket. Foto: Mobil Rental dan Laporan Polisi

Kiriminal

Waduh…..!!!, Pensiunan ASN Kementerian Gelapkan Mobil Rental

Kamis, 17 Okt 2024 - 17:51 WIB