Heni Wijaya Tampung Aspirasi Warga Kecamatan Cikarang Barat dan Cibitung

- Jurnalis

Selasa, 8 November 2022 - 12:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Heni Wijaya Tampung Aspirasi Warga

Heni Wijaya Tampung Aspirasi Warga

BERITA BEKASI – Anggota DPRD Kabupaten Bekasi Komisi III Heni Wijaya dari Fraksi Partai Golkar, menggelar Reses masa Persidangan II Tahun 2022 di Desa Mekarwangi, Kecamatan Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.

Dalam kesempatan tersebut, Heni Wijaya berharap agar reses yang dilakukannya itu selain bisa membuka pintu silaturahmi juga menjadi sarana warga untuk menyampaikan aspirasinya.

“Gunakan reses ini untuk mengajukan usulan yang bermanfaat yang dibutuhkan oleh masyarakat, khusunya di daerah pemilihan II diantaranya Warga Kecamatan Cibitung dan Kecamatan Cikarang Barat,” ungkap Heni kepada Matafakta.com, Senin (7/11/2022)

lanjut Heni, Kebetulan sekarang saya duduk di Komisi III salah satunya membidangi pembangunan infrastruktur jalan, tetapi saya ingatkan, bahwa pengajuan usulan harus jelas, secara detil dipaparkan seperti berapa panjang dan lebar jalan tersebut,” jelas Heni.

Jangan sampai, Heni menerangkan, usulan sudah diajukan dan saat akan direalisasi ternyata jalan tersebut sudah dicor melalui anggaran lain,” ujarnya.

Baca Juga :  Alvin Lim: Indonesia Jadi Nomor 1 Kepolisian Terkorup di Asia Negara

Jadi sambung Heni, setiap usulan yang masuk harus dikawal dan diinformasikan apabila sudah direalisasi pembangunannya,” imbuh Heni.

Pada kesempatan yang sama, Kabag Humas dan Protokoler DPRD Kabupaten Bekasi, Zaki Zakaria, meminta agar usulan yang masuk diinventarisir.

“Apa saja yang sudah terealisasi di tahun 2022 ini. Dan, kegiatan apa yang diusulkan untuk tahun 2023 mendatang. Maka manfaatkan masa reses ini untuk memberikan informasi tertulis maupun langsung,” pungkasnya, (Hasrul)

Berita Terkait

Alvin Lim Gelar “Training Options Batch 2” Ajarkan Masyarakat Melek Investasi
Kasus Panji Gumilang, Alvin Lim: Kenapa Dana Yayasan Dipindah ke Rekening Polri?
Nasabah PT. Asuransi Allianz Tunjuk LQ Indonesia Law Firm Jadi Kuasa Hukum
KOPPAJA Desak Jaksa Agung Tangani Kasus Korupsi Rp1 Triliun di Banten
Kuasa Hukum Korban Investasi Bodong DNA Pro Buatkan Surat Terbuka
Alvin Lim Bongkar Cara Licik Oknum Tipideksus Soal TPPU Panji Gumilang
Alvin Lim: Indonesia Jadi Nomor 1 Kepolisian Terkorup di Asia Negara
Panglima TNI Hadiri Acara Halal Bihalal dan Silaturahmi PBNU
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 4 Mei 2024 - 19:17 WIB

Alvin Lim Gelar “Training Options Batch 2” Ajarkan Masyarakat Melek Investasi

Jumat, 3 Mei 2024 - 10:32 WIB

Kasus Panji Gumilang, Alvin Lim: Kenapa Dana Yayasan Dipindah ke Rekening Polri?

Kamis, 2 Mei 2024 - 13:17 WIB

KOPPAJA Desak Jaksa Agung Tangani Kasus Korupsi Rp1 Triliun di Banten

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:09 WIB

Kuasa Hukum Korban Investasi Bodong DNA Pro Buatkan Surat Terbuka

Kamis, 2 Mei 2024 - 08:35 WIB

Alvin Lim Bongkar Cara Licik Oknum Tipideksus Soal TPPU Panji Gumilang

Kamis, 2 Mei 2024 - 08:25 WIB

Alvin Lim: Indonesia Jadi Nomor 1 Kepolisian Terkorup di Asia Negara

Senin, 29 April 2024 - 12:28 WIB

Panglima TNI Hadiri Acara Halal Bihalal dan Silaturahmi PBNU

Senin, 29 April 2024 - 10:22 WIB

Otak Atik Akta Nasabah, Alvin Lim Bongkar Dugaan Praktik Mafia Bank Victoria

Berita Terbaru

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Seputar Bekasi

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Sabtu, 4 Mei 2024 - 01:58 WIB

Foto: Lokasi PT. IC Bantargebang, Kota Bekasi

Seputar Bekasi

Waduh…!!!, Di Kota Bekasi Perusahaan Tanpa Plang Bebas Beroperasi

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:18 WIB