Sertijab Kalapas Pasir Tanjung Cikarang Kabupaten Bekasi

- Jurnalis

Selasa, 29 Desember 2020 - 19:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA BEKASI – Jabatan Kepala Lembaga Permasyarakatan (Kalapas) Klas IIA Cikarang yang sebelumnya dipimpin Nur Bambang Supri Handono diserah terima kan ke S.E.G. Johanes yang sebelumnya menjabat Kalapas balik Papan Kalimantan Selatan. Sedangkan Kalapas lama akan menjabat ditempat yang baru menjadi Kalapas Klas II Cirebon, Jawa Barat.

Hadir dalam acara lepas sambut tersebut, Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bekasi, Kejari Kabupaten Bekasi dan beberapa institusi lainnya.

Dalam sambutannya, Kalapas lama, Nur Bambang Supri Handono mengucapkan, banyak terima kasih kepada seluruh pegawai Lapas yang selama satu tahun kepemimpinannya dapat menjadikan Lapas Cikarang Kabupaten Bekasi yang sebelumnya Lapas Klas III dapat dinaikan menjadi Lapas Klas IIA.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya sangat berterima kasih atas semua kerja sama yang dilakukan seluruh petugas Lapas yang telah membantu bekerja selama satu tahun, hingga membuat lapas naik satu tingkat lebih tinggi dari sebelumnya,” kata Nur Bambang Supri Handono, Selasa (29/12/2020).

Baca Juga :  Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket

Sementara, Kapala Lapas yang baru S.E.G. Johanes dalam sambutannya usai menerima jabatan sebagai Kalapas Kelas IIA Pasir Tanjung dihadapan para tamu undangan dan unsur Muspida yang hadir mengatakan akan melanjutkan program estafet yang dilakukan Kalapas lama sebelumnya.

“Akan kami lanjutkan estapet kerja yang di sebelumya dilakukan Kapalas lama, termasuk akan berkolaborasi dengan semua institusi, diantaranya, Kejaksaan, Kepolisian, Badan Narkotika Bekasi dan juga unsur Pemerintah Kabupaten Bekasi,” ujarnya.

Kami berharap kedepan, lanjut S.E.G. Johanes, dapat memberikan yang terbaik kepada seluruh unsur, terutama di dalam ruang lingkup lembaga permasyarakatan Klas IIA, Pasir tanjung Cikarang, Kabupaten Bekasi.

Selain itu, Kepala Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Bekasi, Mahayu Dian Suryandari selaku jajaran dari lembaga Kejaksaan mengucapkan selamat jalan selamat bertugas ditempat yang baru bagi Nur Bambang Supri Handono.

Baca Juga :  Soal Jabatan Kades Serang, Pemkab Bekasi Kangkangi Putusan Hukum

“Semoga sehat dan sukses selalu. Selama ini sinergitas kerjasama yang baik dalam forum maupun sinergitas dalam khususnya pelayanan prima untuk penanganan terhadap narapidana atau masyarakat tahanan titipan maupun yang sudah vonis,” ujar Mahayu.

Selamat bertugas, tambah Mahayu, untuk S.E.G. Yohanes mudah-mudahan hal-hal yang baik dan kerjasama yang baik antara kedua lembaga dan begitu pula dengan jajaran subsistem sistem peradilan pidana terpadu yang ada di Lapas Cikarang tahun ini bisa mencapai WBP lagi.

Hal senada juga diucapkan, Sekretaris Daerah (Sekda) Pemerintah Kabupaten Bekasi, H. Uju, selamat jalan kepada pejabat yang lama Nur Bambang Supri Handono, semoga sukses selalu dan kepada pejabat yang baru S.E.G. Johanes tentunya bisa bersinergi dengan baik dalam rangka melaksanakan pembangunan di Kabupaten Bekasi.

“Tentunya, untuk meningkatkan sinergitas dalam rangka membangun manusia di Lapas Cikarang agar bisa menjadikan warga binaan lebih baik lagi,” pungkasnya. (Hasrul)

Berita Terkait

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin
Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket
Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi
Jelang 27 November, Panwascam Karang Bahagia Gelar Rakernis
Soal Kades Serang, JNW: Luar Biasa Pemkab Bekasi Ngelawan Putusan Pengadilan  
FKMPB: Siapa Bertanggung Jawab Soal ADD Desa Serang Ciksel?
FKMPB: Kekuasaan Bermain di Desa Sumberjaya dan Desa Serang Ciksel
Soal Jabatan Kades Serang, Pemkab Bekasi Kangkangi Putusan Hukum
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 21:35 WIB

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin

Sabtu, 23 November 2024 - 20:37 WIB

Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket

Sabtu, 23 November 2024 - 14:49 WIB

Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Jumat, 22 November 2024 - 11:36 WIB

Jelang 27 November, Panwascam Karang Bahagia Gelar Rakernis

Kamis, 21 November 2024 - 13:38 WIB

Soal Kades Serang, JNW: Luar Biasa Pemkab Bekasi Ngelawan Putusan Pengadilan  

Berita Terbaru

Duet Heri Koswara-Sholihin di Pilkada Kota Bekasi 2024

Seputar Bekasi

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin

Sabtu, 23 Nov 2024 - 21:35 WIB

Foto: Heri Koswara & Sholihin

Seputar Bekasi

Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket

Sabtu, 23 Nov 2024 - 20:37 WIB

Foto: Saat Petugas Kepolisian Melakukan Olah TKP di Lokasi Kejadian di Depan Gedung PWI Bekasi Raya

Seputar Bekasi

Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Sabtu, 23 Nov 2024 - 14:49 WIB