Hari Jadi Ke-72, Polwan Polda Jateng Ziarah ke TMP Giri Tunggal 

- Jurnalis

Jumat, 28 Agustus 2020 - 15:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polwan Polda Jateng

Polwan Polda Jateng

BERITA SEMARANG – Sejumlah polisi wanita (Polwan) Polda Jateng melakukan ziarah rombongan di Taman Makam Pahlawan (TMP) Giri Tunggal Semarang, Jumat (28/8/2020). Ziarah ini merupakan rangkaian dari peringatan hari jadi ke-72 Polwan Republik Indonesia.

Dalam kegiatan di TMP tersebut diawali dengan perhormatan kepada arwah para pahlawan dilanjutkan dengan mengheningkan cipta dan peletakan karangan bunga dan tabur bunga yang dipimpin oleh Wadirbinmas Polda Jateng, AKBP Siti Rondhijah, S.Si., M.Kes.

Baca Juga :  Kejaksaan Negeri Blitar Musnahkan Barang Bukti Tindak Pidana

AKBP Siti Rondhijah menyampaikan, ziarah rombongan merupakan bentuk penghargaan dan penghormatan atas jasa-jasa para pahlawan yang telah berkorban harta dan nyawa dalam merebut dan mempertahankan kemerdekaan Indonesia.

“Sekaligus wujud syukur Polri khususnya polisi wanita dimana diusia yang ke-72 ini masih eksis dan mampu memberikan yang terbaik, tidak hanya bagi Kepolisian tetapi juga masyarakat bangsa, dan negara,” ungkapnya. (Nining)

Berita Terkait

Kejaksaan Negeri Blitar Musnahkan Barang Bukti Tindak Pidana
Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat
Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum
STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa
Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru
Fora 2024, DPP Inkindo Jateng Hadirkan Forjakon Kabupaten Semarang
Inkindo Jateng Gandeng APH Bahas Persoalan Hukum dan Pencegahan
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 20:35 WIB

Kejaksaan Negeri Blitar Musnahkan Barang Bukti Tindak Pidana

Senin, 28 Oktober 2024 - 10:26 WIB

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi

Senin, 28 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 11:31 WIB

Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:58 WIB

STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa

Berita Terbaru

Foto: Yusril Nager

Seputar Bekasi

Pilkada Kota Bekasi, Surat Suara di TPS Tak Sesuai Jumlah DPT

Kamis, 28 Nov 2024 - 09:09 WIB

Foto: Gedung Kejaksaan Agung RI

Berita Utama

Publik Makin Curiga Oknum Petinggi Kejagung Take Down Pemberitaan

Kamis, 28 Nov 2024 - 08:46 WIB

Ketua RW 07, Perwira, Bekasi Utara, Yunus Efendi

Seputar Bekasi

Heri Koswara & Sholihin Menang Telak di 5 TPS RW 07 Kelurahan Perwira

Kamis, 28 Nov 2024 - 08:27 WIB