Hari Jadi ke-72, Polwan Polda Banten Ikuti Virtual Syukuran

- Jurnalis

Selasa, 1 September 2020 - 14:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ibu Asuh Polwan Ny. Ufik Fiandar (Kanan)

Ibu Asuh Polwan Ny. Ufik Fiandar (Kanan)

BERITA SERANG – Polisi Wanita (Polwan) Polda Banten didampingi Ibu Asuh Polwan Ny. Ufik fiandar bersama Kapolda Banten Irjen Pol Drs. Fiandar, Wakapolda Banten Brigjen Pol Drs. Wirdhan Denny dan Pejabat Utama Polda Banten mengikuti Virtual Syukuran Hari Jadi Polwan ke–72 Tahun 2020 bertempat di Aula Serbaguna Mapolda Banten, Selasa (1/9/2020).

Acara hari jadi Polwan ke-72 dilaksanakan secara nasional tahun 2020 dan secara virtual di Aula Rupatama Mabes Polri yang dipimpin langsung Kepala Kepolisian Republik Indonesia Jendral Polisi, Idham Azis.

Nampak hadir juga Wakapolri Komjen Pol Gatot Edy Pramono dan diikuti Polda dan Polres seluruh Indonesia.

Hari jadi Polwan ke-72 tahun 2020 kali ini, mengambil tema “Polwan Siap Mewujudkan Kamtibmas Kondusif Masyarakat Semakin Produktif.”

Wakapolri Komjen Pol Dr. Drs. Gatot Eddy Pramono menyampaikan terimakasih dan penghargaan atas dedikasi kontribusi prestasi dan pengabdian Polwan RI selama 72 tahun, sehingga institusi Polri dapat semakin dipercaya dan dicintai masyarakat.

“Mari jadikan peringatan hari jadi Polwan tahun ini sebagai momentum untuk intropeksi diri memperkuat solidaritas dan mendorong peningkatan kinerja ditengah situasi pandemi Covid-19 yang masih melanda,” ujar Gatot.

Baca Juga :  PKS dan PBB Jatim Dukung Politikus PDIP Sri Untari Maju Dalam Pilgub Jatim

Gatot menyampaikan, bahwa Polwan dilingkungan intitusi Polri setara dengan polisi laki-laki yang memiliki kesempatan yang sama untuk menduduki jabatan-jabatan strategis dan tetap mengacu pada penilaian kinerja dan kompetensi yang berlaku.

Sementat itu, Kapolda Banten Irjen Pol Drs. Fiandar menyampaikan ucapan selamat atas Hari Jadi Polwan ke-72 “Dirgahayu polisi wanita yang ke-72” kepada seluruh anggota Polwan jajaran Polda banten.

“Saya ucapkan terimakasih dan penghargaan yang setinggi- tlngginya, atas pengabdian seluruh anggota Polwan, dalam memelihara Kamtibmas, menegakkan hukum dan melayani masyarakat, dengan penuh dedikasi loyalitas dan integritas yang tinggi,” pungkasnya. (Usan)

Berita Terkait

PKS dan PBB Jatim Dukung Politikus PDIP Sri Untari Maju Dalam Pilgub Jatim
RIBUT Dukung Sri Untari Bisowarno di Pilgub Jatim Periode 2024-2029
Sugeng Riyanta Resmi Jadi Wakil Kajati Jateng Gantikan Teguh Subroto
Lepas Balik Kerja Bareng BPKH, Ini Pesan Anggota DPR RI Abdul Wachid
960 Peserta “Balik Kerja Bareng” BPKH Semarang Diberangkatkan ke Jakarta
Arus Balik, KAI Daop 4 Semarang Sudah Berangkatkan 126.228 Penumpang
Kasatlantas Polres Semarang: Arus Mudik Diperkirakan Hingga Senin
Kapolda Jateng Pantau Langsung Situasi Terkini Arus Mudik Lebaran
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 22 April 2024 - 22:43 WIB

Penyidik Pidsus Kejati DKI Tahan 4 Tersangka Pengelola Dana Dapen PT. BA

Kamis, 18 April 2024 - 23:01 WIB

Disparitas Sidang Korupsi dan Sandal Jepit

Kamis, 18 April 2024 - 15:40 WIB

Agenda Sidang Tak Jelas, Ruang Ali Said PN Jakpus Disesaki Pengunjung

Kamis, 18 April 2024 - 14:17 WIB

Jadwal Sidang Tak Menentu, Pencari Keadilan di PN Jakpus Kecewa

Kamis, 18 April 2024 - 11:13 WIB

Selama 3 Bulan, Kejati Jateng Berhasil Eksekusi 5 DPO Korupsi  

Jumat, 5 April 2024 - 20:51 WIB

Quotient TV Bahas Mafia Tanah, Alvin Lim: Kasus Perdata Berubah Jadi Pidana

Kamis, 4 April 2024 - 16:31 WIB

Pj Walikota Bekasi Raden Gani Jadi Saksi Sengketa Pemilu 2024 di MK

Kamis, 4 April 2024 - 11:58 WIB

Tipikor Kupang Vonis Bebas 4 Terdakwa Pemanfaatan Aset Pemprov NTT

Berita Terbaru

Aksi Karyawan PT. Polo Ralph Lauren Indonesia di Mahkamah Agung

Berita Utama

Menangkan Buronan, Karyawan PT. PRLI Minta 3 Hakim MA Diusut

Selasa, 23 Apr 2024 - 19:07 WIB

Foto: Mochtar Muhamad (M2)

Seputar Bekasi

Eks Walikota Bekasi M2 Masih di Hati Masyarakat Kota Bekasi

Senin, 22 Apr 2024 - 14:43 WIB