Program CSR, PT. IP Bersama IZI Bagikan 979 Paket Sembako di 3 Kelurahan

- Jurnalis

Jumat, 12 Juni 2020 - 17:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Program CSR, PT. IP Bersama IZI

Program CSR, PT. IP Bersama IZI

BERITA SEMARANG – PT. Indonesia Power (IP) Semarang PGU bekerja sama dengan Inisiatif Zakat Indonesia (IZI) Kantor Perwakilan Jawa Tengah, membagikan 979 paket sembako di tiga Kelurahan.

Kegiatan tersebut merupakan program bantuan CSR PT. IP Gotong Royong atasi dampak virus Corona atau Covid-19 yang kali ini, menyasar di Kemijen (Semarang Timur), Tanjung Mas dan Bandarharjo, Semarang Utara, Kota Semarang.

Humas PT. Indonesia Power, Darmawan Hendro mengatakan, PT. IP berkomitmen untuk terus menjalankan tanggung jawab sosial tidak hanya memberikan bantuan kesehatan, tetapi di masa pandemi ini yang sangat dibutuhkan masyarakat adalah sembako.

“Sebagai bentuk kepedulian kita pada masyarakat sekitar, dalam program khusus Covid-19 tahap kedua, PT. IP bekerjasama dengan IZI Jateng membagikan bantuan CSR berupa 979 paket sembako. Semoga bantuan ini bisa sedikit meringankan beban masyarakat,” terang Darmawan, Jumat (12/6/2020).

Darmawan berharap masyarakat tetap mematuhi aturan protokol kesehatan yang dianjurkan Pemerintah dalam masa pandemi wabah virus Corona ini.

“Alhamdulillah untuk kesekian kalinya, PT. IP Semarang kembali memberikan bantuan kepada warga di Kelurahan kami. Kami sangat berterima kasih kepada PT. IP dan IZI Jateng untuk bantuan sembako khususnya yang berkebutuhan khusus (difabel),” ujar Lurah Kemijen, Dwi Wiyana.

Baca Juga :  Sugeng Riyanta Resmi Jadi Wakil Kajati Jateng Gantikan Teguh Subroto

PT. Indonesia Power Semarang PGU, berupaya untuk terus bergerak bersama membantu masyarakat yang membutuhkan bantuan ditengah pandemi Covid-19.

Diharapkan agar semua elemen masyarakat bisa bekerjasama melawan Covid-19 dengan terus berusaha menguatkan imun, menjaga kebersihan diri, dan tetap melakukan physical distancing. (Nining)

Berita Terkait

PKS dan PBB Jatim Dukung Politikus PDIP Sri Untari Maju Dalam Pilgub Jatim
RIBUT Dukung Sri Untari Bisowarno di Pilgub Jatim Periode 2024-2029
Sugeng Riyanta Resmi Jadi Wakil Kajati Jateng Gantikan Teguh Subroto
Lepas Balik Kerja Bareng BPKH, Ini Pesan Anggota DPR RI Abdul Wachid
960 Peserta “Balik Kerja Bareng” BPKH Semarang Diberangkatkan ke Jakarta
Arus Balik, KAI Daop 4 Semarang Sudah Berangkatkan 126.228 Penumpang
Kasatlantas Polres Semarang: Arus Mudik Diperkirakan Hingga Senin
Kapolda Jateng Pantau Langsung Situasi Terkini Arus Mudik Lebaran
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 24 April 2024 - 00:11 WIB

Kejati DKI Tahan Mantan Dir Investasi dan Pengelolaan Dapen PT. BA

Senin, 22 April 2024 - 12:36 WIB

Buron 7 Tahun Terpidana Perpajakan Berhasil Ditangkap Satgas SIRI Kejagung

Kamis, 18 April 2024 - 23:01 WIB

Disparitas Sidang Korupsi dan Sandal Jepit

Kamis, 18 April 2024 - 15:40 WIB

Agenda Sidang Tak Jelas, Ruang Ali Said PN Jakpus Disesaki Pengunjung

Kamis, 18 April 2024 - 14:17 WIB

Jadwal Sidang Tak Menentu, Pencari Keadilan di PN Jakpus Kecewa

Kamis, 18 April 2024 - 11:13 WIB

Selama 3 Bulan, Kejati Jateng Berhasil Eksekusi 5 DPO Korupsi  

Jumat, 5 April 2024 - 20:51 WIB

Quotient TV Bahas Mafia Tanah, Alvin Lim: Kasus Perdata Berubah Jadi Pidana

Kamis, 4 April 2024 - 16:31 WIB

Pj Walikota Bekasi Raden Gani Jadi Saksi Sengketa Pemilu 2024 di MK

Berita Terbaru

Foto: Ade Muksin Terpilih Jadi Ketua PWI Bekasi Raya

Seputar Bekasi

Ade Muksin Terpilih Jadi Ketua PWI Bekasi Raya Periode 2024-2027

Rabu, 24 Apr 2024 - 13:01 WIB

Aksi Karyawan PT. Polo Ralph Lauren Indonesia di Mahkamah Agung

Berita Utama

Menangkan Buronan, Karyawan PT. PRLI Minta 3 Hakim MA Diusut

Selasa, 23 Apr 2024 - 19:07 WIB