DPRD Ponorogo Acung Jempol Kampung Tangguh Semeru Jaga Jawa Timur

- Jurnalis

Kamis, 4 Juni 2020 - 11:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kampung Tangguh Semeru Jatim

Kampung Tangguh Semeru Jatim

BERITA PONOROGO – Kegiatan Launching Pilot Project Kampung Tangguh Semeru yang diinisiasi Polda Jawa Timur (Jatim) mendapat dukungan penuh dari Ketua DPRD Ponorogo, Sunarto.

Launching Kampung Tangguh Semeru dilaksanakan Rabu 3 Juni 2020 di Kelurahan Tonatan, Kecamatan Ponorogo, Desa Semanding, Kecamatan Kauman dan Desa Nglewan, Kecamatan Sambit.

Kepada awak media, Sunarto mengatakan, tidak hanya semangat gotong royong dan kebersamaan dalam Kampung Tangguh Semeru, tetapi ketahanan pangan di tengah pandemi Covid-19 terasa dalam Kampung Tangguh Semeru.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita sangat berharap semua Desa di Kabupaten Ponorogo ikut menjadi bagian dalam Kampung Tangguh dan merealisasikannnya bersama masyarakat Desa dan Kelurahan setempat,” kata Sunarto, Kamis (4/6/2020).

Masih menurut dia, tentunya masyarakat akan merasakan manfaat dari Kampung Taangguh tersebut.

“Melalui Kampung Tangguh, kedepan semua Desa dan Kelurahan di Kabupaten Ponorogo semakin Tangguh, yaitu Tangguh dalam SDM, Tangguh dalam Kesehatan, Tangguh dalam Keamanan, Tangguh dalam Hal Pangan, Tangguh dalam Ekonomi serta Tangguh dalam iman dan Taqwa,” papar politisi Partai Nasdem ini.

Sunarto juga yakin masyarakat akan merasakan manfaat kegiatan Kampung Tangguh. “Khususnya dalam menghadapi New Normal,” tandasnya.

Kang Narto sapaan akrabnya juga mengucapkan terimakasih kepada semua Kader Tangguh yang telah solid dan militan dalam menghadapi situasi ini. “Kita harus bangkit ditengah pandemi Covid-19 ini,” tandasnya. (Muh Nurcholis)

Berita Terkait

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat
Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum
STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa
Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru
Fora 2024, DPP Inkindo Jateng Hadirkan Forjakon Kabupaten Semarang
Inkindo Jateng Gandeng APH Bahas Persoalan Hukum dan Pencegahan
Babinsa Kodim 0802 Ponorogo Peduli Warga Kesulitan Air Bersih
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 28 Oktober 2024 - 10:26 WIB

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi

Senin, 28 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 11:31 WIB

Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:58 WIB

STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa

Kamis, 3 Oktober 2024 - 19:13 WIB

Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru

Berita Terbaru

Duet Heri Koswara-Sholihin di Pilkada Kota Bekasi 2024

Seputar Bekasi

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin

Sabtu, 23 Nov 2024 - 21:35 WIB

Foto: Heri Koswara & Sholihin

Seputar Bekasi

Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket

Sabtu, 23 Nov 2024 - 20:37 WIB

Foto: Saat Petugas Kepolisian Melakukan Olah TKP di Lokasi Kejadian di Depan Gedung PWI Bekasi Raya

Seputar Bekasi

Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Sabtu, 23 Nov 2024 - 14:49 WIB