Yonif Raider 400 BR Bantu Warga Sekitar Terdampak Covid-19

- Jurnalis

Senin, 11 Mei 2020 - 18:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Yonif Raider 400 BR

Yonif Raider 400 BR

BERITA SEMARANG – Belum berakhirnya pandemi virus Corona atau Covid-19, berdampak kepada kondisi perekonomian warga sekitar Asrama Yonif Raider 400 Banteng Raider (BR).

Untuk meringankan beban mereka, Yonif Raider 400 BR menggelar bhakti sosial dengan memberikan bantuan paket sembako kepada warga sekitar, Senin (11/5/2020).

Lebih dari 150 paket sembako diberikan kepada para pekerja bangunan yang sedang melaksanakan Rehab Asrama Sistem Blok dan Warga Kelurahan Srondol Kulon.

Bantuan diserahkan langsung Danyonif Letkol Inf Arief Wicaksana didampingi Ny. Afni Arief Wicaksana yang juga Ketua Persit KCK Cabang LI Yonif Raider 400 PD IV Diponegoro.

“Pemberian paket sembako ini merupakan bentuk kepedulian kami untuk meringankan beban warga yang terdampak pandemi Covid-19, khususnya di lingkungan Batalyon,” ungkap Danyon.

Menurutnya, bantuan ini belum bisa mencukupi kebutuhan dan belum mampu menjangkau ke wilayah yang lebih luas.

Baca Juga :  Kejari Kota Blitar Inisiasi Gerakan Jaka Pangan

Namun dirinya berharap dengan apa yang dilakukan hari ini dapat menggugah untuk bisa bersama-sama peduli dan mau membantu warga yang membutuhkan.

“Mari kita bersama-sama lindungi diri dan keluarga dan kita putus rantai Covid-19,” tandas Letkol Inf Arief.

Turut hadir dalam kegiatan Bhakti Sosial pembagian sembako, para Danki, Perwira Staf, Pengurus Persit dan Lurah Srondol Kulon. (Nining)

Biro Semarang

Berita Terkait

Sambut Harkodia 2024 Kejari Blitar Ingatkan Tata Kelola Anggaran
Tingkatkan Kinerja, Kejati Maluku Gelar Rakerda 2024
Kejari Kota Blitar Inisiasi Gerakan Jaka Pangan
Kejaksaan Negeri Blitar Musnahkan Barang Bukti Tindak Pidana
Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat
Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum
STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 6 Desember 2024 - 22:58 WIB

Sambut Harkodia 2024 Kejari Blitar Ingatkan Tata Kelola Anggaran

Rabu, 4 Desember 2024 - 23:07 WIB

Tingkatkan Kinerja, Kejati Maluku Gelar Rakerda 2024

Rabu, 4 Desember 2024 - 14:08 WIB

Kejari Kota Blitar Inisiasi Gerakan Jaka Pangan

Selasa, 26 November 2024 - 20:35 WIB

Kejaksaan Negeri Blitar Musnahkan Barang Bukti Tindak Pidana

Senin, 28 Oktober 2024 - 10:26 WIB

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi

Berita Terbaru

Foto: Kantor Kejari Blitar

Berita Daerah

Sambut Harkodia 2024 Kejari Blitar Ingatkan Tata Kelola Anggaran

Jumat, 6 Des 2024 - 22:58 WIB