Komunitas Jutawan Moment dan IZI Peduli Korban PHK

- Jurnalis

Senin, 4 Mei 2020 - 13:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kegiatan Baksos

Kegiatan Baksos

BERITA SEMARANG – Komunitas Jutawan Moment bersama Inisiatif Zakat Indonesia (IZI) Kantor Perwakilan Jawa Tengah bagikan 100 paket sembako untuk buruh korban Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) akibat pandemi Corona serta Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) di Kota Semarang, Jawa Tengah.

Ketua Komunitas Jutawan Moment, Ani Fatihah mengatakan, kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian dari Komunitas Jutawan Moment kepada masyarakat yang terdampak wabah virus Corona atau Covid-19 terutama korban PHK.

Baca Juga :  STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa

Pihaknya mengaku, menyisihkan sebagian rezekinya untuk membantu korban PHK dan ABK di Kota Semarang, Jawa Tengah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami semua berharap agar masyarakat yang terdampak dari sisi ekonomi dapat bertahan hingga wabah ini berakhir. Semoga Allah memberikan ketabahan dan kesabaran bagi mereka semua,” kata Ani kepada Matafakta.com, Senin (4/5/2020).

Baca Juga :  Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum

Ani berharap, sebagian rezeki yang dikumpulkan dari para anggotanya dapat memberikan angin segar bagi masyarakat yang kesulitan.

Kamil, salah satu penerima paket sembako menyampaikan rasa terima kasihnya kepada Komunitas Jutawan Moment atas kepeduliannya terhadap masyarakat yang membutuhkan.

“Terima kasih bantuannya, semoga para anggota jutawan moment diberikan keberkahan atas rezekinya,” pungkas Kamil. (Nining)

Biro Semarang

Berita Terkait

Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum
STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa
Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru
Fora 2024, DPP Inkindo Jateng Hadirkan Forjakon Kabupaten Semarang
Inkindo Jateng Gandeng APH Bahas Persoalan Hukum dan Pencegahan
Babinsa Kodim 0802 Ponorogo Peduli Warga Kesulitan Air Bersih
Kembali Terpilih, Widodo Diarak Sedulur Vespa dan Warok e Panther Ponorogo
Tim PKM RSH STIE Dwimulya Teliti Debus Identitas Jawara Banten
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 11:31 WIB

Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:58 WIB

STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa

Kamis, 3 Oktober 2024 - 19:13 WIB

Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru

Selasa, 1 Oktober 2024 - 23:16 WIB

Fora 2024, DPP Inkindo Jateng Hadirkan Forjakon Kabupaten Semarang

Kamis, 26 September 2024 - 23:43 WIB

Inkindo Jateng Gandeng APH Bahas Persoalan Hukum dan Pencegahan

Berita Terbaru

Foto: Kantor Desa Sumberjaya & Program Pemanfaatan Lahan Kosong

Seputar Bekasi

JNW: Pj Bupati Bekasi Tutup Mata Soal Polemik Desa Sumberjaya?

Senin, 21 Okt 2024 - 19:37 WIB

LQ Indonesia Law Firm

Berita Utama

Laporan Masyarakat Mandek, LQ Pertanyakan Anggaran Polri

Senin, 21 Okt 2024 - 14:34 WIB

Konflik Lahan Parkir Ruko SNK dengan PTMP

Seputar Bekasi

Pj Walikota Bekasi Diminta Objektif Soal Polemik Parkir Ruko SNK

Senin, 21 Okt 2024 - 14:06 WIB