INTI Jateng Serahkan APD dan Alkes Untuk RS Bhayangkara Polda Jateng

- Jurnalis

Rabu, 29 April 2020 - 17:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA SEMARANG – Dalam upaya dukungan kepada tim medis, Perhimpunam Indonesia Tionghoa (INTI) Jateng menyerahkan bantuan APD kepada Polda Jateng yang akan digunakan untuk Rumah Sakit (RS) Bhayangkara Polda Jateng.

Bantuan tersebut diserahkan langsung Ketua INTI Jateng, Gouw Andy Siswanto dan  diterima Kapolda Jateng, Irjen Pol Dr. H. Rycko Amelza Dahniel di Loby Mapolda Jateng, Rabu (29/4/3020).

Menurut Kapolda, sumbangan dari warga masyarakat yang diserahkan kepada Polda Jateng ini dalam bentuk Alat Pelindung Diri (APD) dan alat kesehatan (Alkes) yang akan digunakan untuk tenaga medis di Rumah Sakit Bhayangkara Polri, Polda Jateng dan jajarannya.

“Warga masyarakat yang menyumbang pada hari ini adalah dari Perhimpunan Indonesia Tionghoa Jateng. Bantuan-bantuan ini tentunya saya terima dengan baik. Saya ucapkan terimakasih atas segala bantuannya, mudah-mudahan kebaikan bapak-ibu sekalian dibalas oleh Tuhan YME sebagai amal ibadah,” ungkap Kapolda.

Dikatakan Kapolda, bantuan ini menunjukkan betapa pedulinya, saling tolong menolong dan kegotong royongan warga Jateng dari semua kalangan seperti pihak pengusaha, perhimpunan, semuanya saling bahu- membahu dan saling membantu.

“Ini menunjukkan kebersamaan. Inilah bukti keguyuban, kegotong royongan dari masyarakat Jateng. Kita merapat, kita bergandengan tangan bersama-sama menghadapi Pandemi Covid-19 sekarang ini,” imbuhnya.

Baca Juga :  Kakanwil Kemenkumham Jateng Bantah Kabar Napi Lapas Kelas IIA Permisan Kabur

Sementara, Gouw Andy Siswanto menyampaikan, bantuan ini merupakan bentuk kepeduliannya terhadap para tenaga medis sebagai garda terdepan dalam penanganan virus Corona atau Covid-19.

Adapun bantuan yang diserahkan kepada Polda Jateng antara lain, 10.000 pcs masker earloop 3 ply face mask disposable, 5600 pcs 75 persen alkohol wipes, 100 unit anti fog face shield mask anti dropplet, 5 unit berrcom electronic infrared non contact thermometer type JXB-178 dan 20 pcs hazardous materials hazmat. (Nining)

Biro Semarang

Berita Terkait

Pengamanan Hari Raya Idul Fitri, Polda Jateng Gelar Rapat Lintas Sektoral
Diduga Tak Berizin, LSM Mata Hukum Laporkan PT. PWI 6 ke Polres Lebak
Babinsa Grati Cek Kondisi Sumur Bor Bantuan Pemda Pasuruan
Ops Ketupat Semeru 2024 Kodam V Brawijaya Siagakan Ribuan Personel
Operasi Pekat Candi 2024 Polda Jateng Berhasil Ungkap Berbagai Kasus
Petugas Gabungan Gerebek Pabrik Pil Koplo di Kawasan KIC Semarang
KAI Daop 4 Semarang Bakal Operasikan 3 KA Tambahan di Momen Libur Lebaran
PT. PLN IP UBP Semarang Gelar Pengobatan Gratis 200 Warga Tambak Rejo
Berita ini 0 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 17:29 WIB

Pengamanan Hari Raya Idul Fitri, Polda Jateng Gelar Rapat Lintas Sektoral

Kamis, 28 Maret 2024 - 11:20 WIB

Babinsa Grati Cek Kondisi Sumur Bor Bantuan Pemda Pasuruan

Kamis, 28 Maret 2024 - 11:12 WIB

Ops Ketupat Semeru 2024 Kodam V Brawijaya Siagakan Ribuan Personel

Rabu, 27 Maret 2024 - 18:02 WIB

Operasi Pekat Candi 2024 Polda Jateng Berhasil Ungkap Berbagai Kasus

Rabu, 27 Maret 2024 - 17:53 WIB

Petugas Gabungan Gerebek Pabrik Pil Koplo di Kawasan KIC Semarang

Selasa, 26 Maret 2024 - 14:50 WIB

KAI Daop 4 Semarang Bakal Operasikan 3 KA Tambahan di Momen Libur Lebaran

Selasa, 26 Maret 2024 - 14:41 WIB

PT. PLN IP UBP Semarang Gelar Pengobatan Gratis 200 Warga Tambak Rejo

Senin, 25 Maret 2024 - 17:58 WIB

SBI dan Pemkot Yogyakarta MoU Pemanfaatan Sampah Perkotaan Menjadi RDF

Berita Terbaru

Kantor Koramil 18 Pandaan, Pasuruan, Jawa Timur

Berita TNI

Danramil 18 Pandaan Beserta Anggota Perbaiki Bangunan Kantor

Kamis, 28 Mar 2024 - 17:49 WIB

Kordinator MAKI, Boyamin Saiman

Berita Utama

MAKI Desak Jampidsus Kejagung Tetapkan RBS Tersangka Kasus Timah

Kamis, 28 Mar 2024 - 16:34 WIB