Kunker, Kapolri Tinjau Pusdik Brimob Watu Kosek

- Jurnalis

Rabu, 4 Maret 2020 - 14:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA MALANG – Beberapa pejabat TNI-Polri terlihat menyambut kedatangan Kapolri di Bandara Abdurrahman Saleh, Malang, Jawa Timur, Rabu (4/3/2020).

Selain Kapolda Jatim, Irjen Pol Luki Hermawan, beberapa pejabat TNI pun terlihat menyambut kedatangan orang nomor satu di Korps Bhayangkara itu, termasuk salah satunya, Danrem 083 Baladhika Jaya.

Baca Juga :  KKM UNIBA Kelompok 63 Gelar Pengobatan Gratis di Sukajadi Carita

Ditemui usai prosesi penyambutan, Danrem mengatakan, jika kunjungan kerja yang dilakukan Kapolri kali ini, dalam rangka peninjauan Pusdik Brimob Watu Kosek di Mojokerto.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kunjungan Kapolri dalam rangka pembukaan Rakernis Korps Brimob,” ujar Danrem, Kolonel Zainuddin dilokasi penyambutan.

Baca Juga :  Kejari Kabupaten Sleman Luncurkan Program "Jabat Kampus"

Bukan hanya itu saja, tambahnya, Kapolri nantinya juga akan menggelar pertemuan internal dengan jajaran Polda Jawa Timur.

“Selain melakukan peninjauan Pusdik Brimob, Kapolri juga akan menggelar pertemuan internal dengan Polda Jatim,” pungkasnya. (Nining)

BeritaEkspres Group

Berita Terkait

Kejari Kabupaten Sleman Luncurkan Program “Jabat Kampus”
Kado HBA, Kejari Blitar Rilis Capaian Kinerja
KKM UNIBA Kelompok 63 Gelar Pengobatan Gratis di Sukajadi Carita
Sambut HBA ke-64 dan IAD ke-24, Kejari Taliabu Tebar Keperdulian
Pelepasan KKM UNIBA Kelompok 63 Desa Sukajadi Carita Pandeglang
Soal Banner Pilkada, Pj Walikota Malang Sebut Itu Apresiasi Masyarakat..!
Kejati Jateng Mulai Usut Dugaan Korupsi Revitalisasi Alun-Alun Semarang
Maju Pilkada, Pj Walikota Malang Wahyu Hidayat Dituding Bebani ASN
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 18:53 WIB

Kejari Blitar Jateng Musnahkan Beragam Barang Bukti Hasil Kejahatan

Jumat, 26 Juli 2024 - 12:52 WIB

LQ Indonesia Law Firm Penuhi Undangan Eksekusi Aset Sitaan KSP-SB Bogor

Kamis, 25 Juli 2024 - 22:19 WIB

Kejagung Soroti “Kejanggalan” Vonis Bebas Anak Bekas Anggota DPR

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:25 WIB

Kejari Kabupaten Tegal Memburu Pelaku Korupsi Dana Desa

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:15 WIB

Kejari Kabupaten Tegal Pamer Hasil Capaian Kinerja

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:03 WIB

Kejari Kabupaten Bekasi Selesaikan Kasus Sadi Bin Kadin Dengan Restoratif Justice

Senin, 22 Juli 2024 - 15:41 WIB

Waduh..!!!, Setahun Kejari Jakpus Tak Sidangkan Pemalsuan Surat KSP Indosurya

Jumat, 19 Juli 2024 - 14:40 WIB

Soal Final Kepailitan, Praktisi Hukum Persoalkan Trasparansi Publik PN Jakpus

Berita Terbaru

Foto: Dr. Ujang Iskandar, ST, Msi

Berita Utama

Sang “Tupai” Terjatuh Usai ke Vietnam

Jumat, 26 Jul 2024 - 22:57 WIB