Kapolda Bali Pimpin Upacara Sertijab di Mako Polda Bali

- Jurnalis

Selasa, 3 Maret 2020 - 19:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA BALI – Kapolda Bali Irjen Pol Petrus Reinhard Golose Pimpin serah terima jabatan Karo SDM, Karo Log, Dirres Narkoba, Kabidkum, Kabid TI, Kapolresta Denpasar dan Kapolres Tabanan Polda Bali.

Acara tersebut juga dihadiri Ketua Bhayangkari Polda Bali, seluruh PJU Polda Bali dan Kapolresta/Polres jajaran Polda Bali, bertempat di Gedung PRG Polda Bali, Selasa (3/3/2020).

Dalam sambutannya, Kapolda Bali menyampaikan, bahwa serah terima jabatan dalam organisasi Polri merupakan bagian dari proses pembinaan karier untuk penyegaran organisasi maupun personel.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pada hakekatnya, kita harus selalu siap dimanapun bertugas, agar di nikmati dan syukuri serta laksanakan amanah yang dipercayakan Pimpinan Polri tersebut dengan penuh rasa tanggung jawab,” ucap Kapolda.

Baca Juga :  Sugeng Riyanta Resmi Jadi Wakil Kajati Jateng Gantikan Teguh Subroto

Pada kesempatan itu, Kapolda Bali Irjen Pol Petrus Reinhard Golose juga menyampaikan apresiasi dan terimakasihnya kepada Kombes Pol Enjang Hasan Kurnia, Kombes Pol Ndang Supriyatna, Kombes Pol Ida Bagus Komang Ardika.

Dan, Kombes Pol. Ruddi Setiawan dan AKBP Agus Tri Waluyo atas dedikasi serta loyalitasnya selama menjabat sebagai Karo SDM, Karo Log, Direktur Resnarkoba, Kapolresta Denpasar dan Kapolres Tabanan Polda Bali.

“Karna banyak hal yang telah saudara berikan kepada Polda Bali yang kita cintai ini, berupa pemikiran, langkah-langkah strategis dan implementasi pelaksanaan tugas dilapangan maupun terobosan kreatif, sehingga mampu meningkatkan kinerja Polda Bali yang diakui dan dirasakan langsung dampaknya oleh masyarakat Bali,” jelas Kapolda.

Baca Juga :  RIBUT Dukung Sri Untari Bisowarno di Pilgub Jatim Periode 2024-2029

Kapolda Bali juga tak lupa mengucapkan, selamat kepada Kombes Pol Enjang Hasan Kurnia atas kelulusannya untuk melanjutkan pendidikan di Lemhannas dan semoga mendapat kesuksesan ditempat yang baru.

Sebelum mengakhiri sambutannya, Kapolda Bali juga mengucapkan selamat datang kepada seluruh pejabat Polda Bali yang baru dan agar segera bisa menyesuaikan diri dengan situasi dan kondisi dilingkugan yang baru dan dapat meningkatkan kinerja dan tugas yang lebih baik.

“Apalagi, Polda Bali akan menyambut pesta demokrasi dan beberapa wilayah akan ikut melaksanakan Pilkada serentak,” pungkas Kapolda. (Usan)

BeritaEkspres Group

Berita Terkait

PKS dan PBB Jatim Dukung Politikus PDIP Sri Untari Maju Dalam Pilgub Jatim
RIBUT Dukung Sri Untari Bisowarno di Pilgub Jatim Periode 2024-2029
Sugeng Riyanta Resmi Jadi Wakil Kajati Jateng Gantikan Teguh Subroto
Lepas Balik Kerja Bareng BPKH, Ini Pesan Anggota DPR RI Abdul Wachid
960 Peserta “Balik Kerja Bareng” BPKH Semarang Diberangkatkan ke Jakarta
Arus Balik, KAI Daop 4 Semarang Sudah Berangkatkan 126.228 Penumpang
Kasatlantas Polres Semarang: Arus Mudik Diperkirakan Hingga Senin
Kapolda Jateng Pantau Langsung Situasi Terkini Arus Mudik Lebaran
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 23 April 2024 - 19:46 WIB

Tunggak Kontribusi, Pemkot Bekasi Ambil Alih Pengelolaan Pasar Pondok Gede

Minggu, 21 April 2024 - 17:53 WIB

Kong Mpe Ajak Masyarakat Kabupaten Bekasi Sukseskan MTQ Tingkat Provinsi Ke-38

Sabtu, 20 April 2024 - 13:44 WIB

Balon Walikota Bekasi Adi Bunardi Minta DPC PDIP Siapkan Panggung Debat

Sabtu, 20 April 2024 - 13:22 WIB

Jelang Pilkada, JNW: Sikap FKUB Kota Bekasi Beraroma Politis

Sabtu, 20 April 2024 - 12:40 WIB

Ade Kuswara Kunang Daftar Calon Bupati Bekasi Dari PDI Perjuangan

Jumat, 19 April 2024 - 14:48 WIB

Eskalasi Menguat, Pro dan Kontra Pj Bupati Bekasi Bermunculan

Kamis, 18 April 2024 - 20:49 WIB

Loyalitas Ketua DPC PDIP Kota Bekasi Tri Adhianto Terhadap Partai Disoal

Kamis, 18 April 2024 - 17:54 WIB

Bakal Calon Walikota Bekasi Adi Bunardi Sambangi Kantor IWO Kota Bekasi

Berita Terbaru

Aksi Karyawan PT. Polo Ralph Lauren Indonesia di Mahkamah Agung

Berita Utama

Menangkan Buronan, Karyawan PT. PRLI Minta 3 Hakim MA Diusut

Selasa, 23 Apr 2024 - 19:07 WIB