Pembukaan Piala Gubernur Jatim 2020 di Stadion Gelora Bangkalan

- Jurnalis

Selasa, 11 Februari 2020 - 13:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA BANGKALAN – Pembukaan Piala Gubernur Jawa Timur Tahun 2020 berlangsung di Stadion Gelora Bangkalan (SGB), Jalan Soekarno Hatta, Kabupaten Bangkalan, resmi dibuka. Pembukaan tersebut ditandai dengan pertandingan perdana antara Persebaya Surabaya melawan Persik Kediri, Senin (10/2/2020).

Panglima Daerah Militer V Brawijaya, Mayjen TNI Wisnoe Prasetja Boedi, dalam kesempatan tersebut mengatakan, dalam pertandingan Piala Gubernur 2020 ini, ia mengimbau kepada seluruh personel penjagaan agar tetap waspada dan menjaga kekompakan.

“Penyekatan yang sudah di ploting harus bertanggungjawab masing-masing personel dalam tugas pengamanannya. Di pintu masuk, harus inten dalam melakukan pemeriksaan dan penggeledahan terhadap supporter guna menanggulangi tindak kejahatan,” tegas Pangdam.

Sementara itu, Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, dalam sambutannya mengatakan, pertandingan turnamen sepak bola dalam rangka memperebutkan piala Gubernur Jatim ini  digelar dari tanggal 10 sampai 20 Februari 2020.

“Semoga turnamen sepak bola Piala Gubernur Jatim ini berjalan dengan lancar dan aman. Terima kasih kepada semua pendukung atas terlaksananya kegiatan ini,” ujar Gubernur Jatim.

Selanjutnya, pertandingan antara Persebaya Surabaya melawan Persik Kediri dimulai. Dengan kemenangan skor 3-1 atas Persik Kediri, Persebaya Surabaya berhasil menjuarai pertandingan perdana Piala Gubernur Jatim 2020.

Ada pun unsur pengamanan Piala Gubernur Jatim 2020 terdiri dari, Kodim 0829 Bangkalan 90 personel, PM Gabungan AD dan AL 18 personel, Lanal Batuporon 20 personel, Subgar Bangkalan 10 personel, Polres Bangkalan 100 personel, Polres gabungan 200 personel, Brimob Polda Jatim 100 personel, Satpol PP Kabupaten Bangkalan 30 personel, dan Dishub Bangkalan 20 orang.

Baca Juga :  RIBUT Dukung Sri Untari Bisowarno di Pilgub Jatim Periode 2024-2029

Hadir dalam kegiatan, Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, Pangdam V Brawijaya Mayjen TNI Wisnoe PB, Kapolda Jatim Irjen Pol Luki Hermawan, Asintel Kasdam V Brawijaya Kolonel Inf Darwis, Danpom Dam V Brawijaya Kolonel Cpm Eka Wijaya Permana, Dandim 0829 Bangkalan Letkol Kav Ari Setyawan Widodo serta Forkopimda Jatim dan Bangkalan lainnya. (Nining)

Berita Terkait

PKS dan PBB Jatim Dukung Politikus PDIP Sri Untari Maju Dalam Pilgub Jatim
RIBUT Dukung Sri Untari Bisowarno di Pilgub Jatim Periode 2024-2029
Sugeng Riyanta Resmi Jadi Wakil Kajati Jateng Gantikan Teguh Subroto
Lepas Balik Kerja Bareng BPKH, Ini Pesan Anggota DPR RI Abdul Wachid
960 Peserta “Balik Kerja Bareng” BPKH Semarang Diberangkatkan ke Jakarta
Arus Balik, KAI Daop 4 Semarang Sudah Berangkatkan 126.228 Penumpang
Kasatlantas Polres Semarang: Arus Mudik Diperkirakan Hingga Senin
Kapolda Jateng Pantau Langsung Situasi Terkini Arus Mudik Lebaran
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 10:03 WIB

Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa

Rabu, 24 April 2024 - 22:19 WIB

Tuntut Ganti Majelis Hakim, Ratusan Karyawan PT. PRLI Unjuk Rasa di MA

Selasa, 23 April 2024 - 19:07 WIB

Menangkan Buronan, Karyawan PT. PRLI Minta 3 Hakim MA Diusut

Senin, 22 April 2024 - 21:50 WIB

Terancam PHK Massal, Karyawan PT. Polo Ralph Lauren Indonesia Tolak Putusan MA

Minggu, 21 April 2024 - 15:26 WIB

Alvin Lim Laporkan Brigjen Wisnu Hermawan Atas Dugaan Kaburnya Bos Investasi

Minggu, 21 April 2024 - 12:04 WIB

Nitizen Soroti Rumah Presiden PKS Saat Dikunjungi Anies Baswedan

Jumat, 19 April 2024 - 19:29 WIB

Tak Profesional, Alvin Lim Laporkan Penyidik Dirtipideksus Mabes Polri

Jumat, 19 April 2024 - 13:34 WIB

LQ Indonesia Law Firm Bakal Gelar Aksi Dengan Korban Net-89 dan Indosurya

Berita Terbaru

Foto: Advokat Raden Nuh

Berita Utama

Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa

Kamis, 25 Apr 2024 - 10:03 WIB