Sri Wahyuni Salah Satu Legislator Nasdem Komitmen Jaga NKRI

- Jurnalis

Senin, 10 Februari 2020 - 09:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA PONOROGO – Selain sebagai kewajiban seorang Anggota MPR RI, Sosialisasi Empat Pilar MPR RI menunjukkan komitmen serius legislator DPR RI dar Fraksi Nasdem, Sri Wahyuni untuk menjaga keutuhan bangsa.

Terbukti disaat pulang kampung di Bumi Reyog, Mbak Sri sapaan akrab Sri Wahyuni serius menggelorakan semangat menjaga dan mencintai tanah air melalui Sosialisasi Empat Pilar MPR RI yaitu Pancasila, UUD RI 1945, NKRI dan Bhineka Tunggal Ika kepada sejumlah elemen, Minggu (9/2/2020) sore dengan menggelar Sosialisasi Empat Pilar MPR RI di Aula Gedung Bappeda Kabupaten Ponorogo.

Baca Juga :  RIBUT Dukung Sri Untari Bisowarno di Pilgub Jatim Periode 2024-2029

Beberapa unsur yang dihadirkan Mbak Sri, antara lain Fatayat, Jamsantri, PKK, Garnita, Ipnu, Ippnu. “Kami bersyukur hari ini sebagai anggota MPR bisa melaksanakan kegiatan Sosialisasi Empat Pilar MPR RI,” kata Mbak Sri.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mbak Sri yang juga isteri dari Bupati Ponorogo, Ipong Muchlissoni berharap peserta yang hadir bisa menularkan materi Empat Pilar MPR RI yang didapat kepada saudara dan tetangga. “Jangan ragu lagi kita tetap bersatu menjaga Pancasila, UUD RI 1945, NKRI dan Bhineka Tunggal Ika,” harap Mbak Sri.

Baca Juga :  PKS dan PBB Jatim Dukung Politikus PDIP Sri Untari Maju Dalam Pilgub Jatim

Lebih lanjut dia juga meminta kepada peserta yang hadir untuk mengimplementasikan Pancasila dalam kehidupan sehari-hari. “Dalam kehidupan sehari-hari kita jangan ragu dan malu melaksanakan Pancasila,” tandasnya.

Acara yang dipandu oleh Zainul Yusuf tersebut juga menghadirkan pemateri Fajar Pramono salah Dosen Universitas Darussalam (Unida) Gontor Ponorogo. Fajar Pramono juga meminta masyarakat Ponorogo untuk selalu menghargai perbedaan.

Diakhir acara juga diadakan tanya jawab antara pemateri dan peserta. “Selama kita bisa menghargai perbedaan di tengah masyarakat, kita yakin tidak akan terjadi gesekan,” beber Fajar Pramono. (Muh Nurcholis)

Berita Terkait

PKS dan PBB Jatim Dukung Politikus PDIP Sri Untari Maju Dalam Pilgub Jatim
RIBUT Dukung Sri Untari Bisowarno di Pilgub Jatim Periode 2024-2029
Sugeng Riyanta Resmi Jadi Wakil Kajati Jateng Gantikan Teguh Subroto
Lepas Balik Kerja Bareng BPKH, Ini Pesan Anggota DPR RI Abdul Wachid
960 Peserta “Balik Kerja Bareng” BPKH Semarang Diberangkatkan ke Jakarta
Arus Balik, KAI Daop 4 Semarang Sudah Berangkatkan 126.228 Penumpang
Kasatlantas Polres Semarang: Arus Mudik Diperkirakan Hingga Senin
Kapolda Jateng Pantau Langsung Situasi Terkini Arus Mudik Lebaran
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 10:03 WIB

Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa

Rabu, 24 April 2024 - 13:42 WIB

Aksi di Mabes Polri, LQ Indonesia Law Firm Tuntut Copot Dir-Tipideksus

Selasa, 23 April 2024 - 19:07 WIB

Menangkan Buronan, Karyawan PT. PRLI Minta 3 Hakim MA Diusut

Senin, 22 April 2024 - 21:50 WIB

Terancam PHK Massal, Karyawan PT. Polo Ralph Lauren Indonesia Tolak Putusan MA

Minggu, 21 April 2024 - 15:26 WIB

Alvin Lim Laporkan Brigjen Wisnu Hermawan Atas Dugaan Kaburnya Bos Investasi

Minggu, 21 April 2024 - 12:04 WIB

Nitizen Soroti Rumah Presiden PKS Saat Dikunjungi Anies Baswedan

Jumat, 19 April 2024 - 19:29 WIB

Tak Profesional, Alvin Lim Laporkan Penyidik Dirtipideksus Mabes Polri

Jumat, 19 April 2024 - 13:34 WIB

LQ Indonesia Law Firm Bakal Gelar Aksi Dengan Korban Net-89 dan Indosurya

Berita Terbaru

Foto: Advokat Raden Nuh

Berita Utama

Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa

Kamis, 25 Apr 2024 - 10:03 WIB