Ke Bengkulu, Presiden Resmikan Monumen Fatmawati Sukarno

- Jurnalis

Rabu, 5 Februari 2020 - 16:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA JAKARTA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertolak menuju Provinsi Bengkulu guna melakukan kunjungan kerja. Presiden dan rombongan lepas landas dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 sekitar pukul 08.35 WIB, Rabu (5/2/2020).

Setibanya di Bandar Udara Fatmawati Soekarno, Kota Bengkulu, Presiden akan langsung menuju Rumah Ibu Fatmawati Soekarno. Dirumah yang menjadi museum ini termasuk memorabilia, antara lain mesin jahit kuno yang digunakan untuk menjahit bendera Merah Putih pertama untuk dikibarkan pada 17 Agustus 1945.

Baca Juga :  Pertamakali, JPN Kejari Banjarbaru Gugat Hak Asuh Orangtua Kandung

Kepala Negara kemudian akan berjalan menuju Simpang Lima Ratu Samban, Kecamatan Ratu Samban, Kota Bengkulu. Ditempat tersebut, Presiden akan meresmikan Monumen Pahlawan Nasional Ibu Agung Hj. Sukarno Fatmawati.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selesai acara peresmian, Presiden dibuka langsung menuju Bandara Fatmawati Soekarno untuk kemudian lepas landas kembali ke Jakarta.

Baca Juga :  APH Jangan Hanya Bisa Korbankan Wong Cilik, Tangkap Otaknya Donk

Turut bersama Presiden dalam perjalanan menuju Provinsi Bengkulu antara lain, Ketua DPR RI Puan Maharani, Menteri Sosial Juliari Peter Batubara, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, dan Sekretaris Militer Presiden Mayjen TNI Suharyanto.

Selain itu turut pula Komandan Paspampres Mayjen TNI Maruli Simanjuntak, Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden Bey Machmudin, dan Staf Khusus Presiden Andi Taufan. (CR-1)

 

Humas Kemensetneg

Berita Terkait

JNW Desak Polri Ungkap Informasi Kepala BP2MI Soal Boss Mafia Judi Online Berinisial T
Sang “Tupai” Terjatuh Usai ke Vietnam
Pengamat: Pernyataan Kepala BP2MI Justru Rendahkan Institusi Polri
LMP Kota Bekasi Bangga Pengurus Srikandi Jadi MC di Peringatan HKN 2024  
Dewan Pembina YJSI Bangga Jadi Pembawa Acara di Puncak “HKN” 2024
LQ Indonesia Law Firm Resmi Laporkan PT. Sentratama Investor Future
Kejaksaan Hadir dan Wujudkan Keadilan Bagi Jurnalis dari Tindak Kekerasan
Bela Nikita Mirzani, Alvin Lim Sebut Polri Gagal Berantas Judi Online
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 14:09 WIB

Ogah Dikonfirmasi Kajati DKI “Kucing-Kucingan” Dengan Awak Media

Jumat, 26 Juli 2024 - 12:52 WIB

LQ Indonesia Law Firm Penuhi Undangan Eksekusi Aset Sitaan KSP-SB Bogor

Kamis, 25 Juli 2024 - 22:19 WIB

Kejagung Soroti “Kejanggalan” Vonis Bebas Anak Bekas Anggota DPR

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:25 WIB

Kejari Kabupaten Tegal Memburu Pelaku Korupsi Dana Desa

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:15 WIB

Kejari Kabupaten Tegal Pamer Hasil Capaian Kinerja

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:03 WIB

Kejari Kabupaten Bekasi Selesaikan Kasus Sadi Bin Kadin Dengan Restoratif Justice

Senin, 22 Juli 2024 - 15:41 WIB

Waduh..!!!, Setahun Kejari Jakpus Tak Sidangkan Pemalsuan Surat KSP Indosurya

Jumat, 19 Juli 2024 - 14:40 WIB

Soal Final Kepailitan, Praktisi Hukum Persoalkan Trasparansi Publik PN Jakpus

Berita Terbaru

Foto: Dr. Ujang Iskandar, ST, Msi

Berita Utama

Sang “Tupai” Terjatuh Usai ke Vietnam

Jumat, 26 Jul 2024 - 22:57 WIB