Universitas Bhakti Kencana Serang Banten Gelar Pengabdian Masyarakat

- Jurnalis

Jumat, 26 Mei 2023 - 11:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Universitas Bhakti Kencana Serang Banten

Universitas Bhakti Kencana Serang Banten

BERITA BANTEN – Universitas Bhakti Kencana (UBK) Kampus Serang, menggelar kegiatan Pengabdian Masyarakat Kolaboratif (PKM).

Kegiatan pengabdian ini berkolaborasi dengan LPPM STIE Dwimulya yang mengusung tema “Pemanfaatan Kelor Bagi Pencegahan Stunting di Desa Surianeun Kabupaten Pandeglang”, Kamis (25/5/2023).

“Kegiatan pendampingan ini dilandasi oleh kegelisahan masih tingginya angka stunting diwilayah perdesaan,” ujar Dra. Trijani Moedjiherwati, M.Kes selaku Tim Pengabdian Masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sehingga, kata Dra. Trijani, membuat tim dosen UBK Serang ingin menawarkan solusi pencegahan dengan menggulirkan pemanfaatan daun kelor.

“Selama ini daun kelor di kenal hanya sebatas mistis, sehingga pemanfaatannya kurang diterima masyarakat perdesaan. Padahal daun kelor memiliki banyak kebermanfaatan yang bisa digunakan untuk berbagai hal,” ulasnya.

Beberapa produk olahan tersebut seperti makanan dan minuman, sebagai contoh, bakwan, hingga kue bolu, sedangkan untuk minuman bisa dimanfaatkan seperti jus daun kelor, hingga produk masker untuk kecantikan.

Pemanfaatan yang beragam tersebut karena daun kelor memiliki kandungan nutrisi yang tinggi seperti zat besi hingga 25 kali lebih banyak dibandingkan daun bayam.

“Sehingga daun kelor dapat dijadikan sebagai sumber bahan pangan untuk pencegahan stunting,” jelasnya.

Selain itu, pemanfaatan daun kelor juga bisa memberikan penghasilan bagi para warga masyarakat desa. Dikarenakan masyarakat bisa membudidayakan daun kelor untuk berbagai produk olahan UMKM.

“Seperti membuat tepung kelor yang kemudian bisa diperjualbelikan hingga ke kancah Internasional,” pungkas Dra. Trijani. (Alina)

Berita Terkait

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat
Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum
STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa
Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru
Fora 2024, DPP Inkindo Jateng Hadirkan Forjakon Kabupaten Semarang
Inkindo Jateng Gandeng APH Bahas Persoalan Hukum dan Pencegahan
Babinsa Kodim 0802 Ponorogo Peduli Warga Kesulitan Air Bersih
Berita ini 126 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 28 Oktober 2024 - 10:26 WIB

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi

Senin, 28 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 11:31 WIB

Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:58 WIB

STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa

Kamis, 3 Oktober 2024 - 19:13 WIB

Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru

Berita Terbaru

Ilustrasi

Berita Ekonomi

Ketegangan Geopolitik Dorong Kenaikan Logam Mulia

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:01 WIB

Foto: Motor dinas TNI yang jadi barang gadaian oknum anggota TNI

Peristiwa

Dua Warga Kabupaten Bekasi Jadi Korban Gadai Motor Oknum TNI

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:14 WIB

Ilustrasi

Berita Ekonomi

Harga Emas Naik Termasuk Impor Perak Tiongkok dan Persediaan Minyak

Kamis, 21 Nov 2024 - 10:49 WIB