Ditangkap Warga, Dua Begal Tewas Dihakimi Massa di Bekasi

- Jurnalis

Selasa, 10 Januari 2023 - 23:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lokasi Penghakiman Massa

Lokasi Penghakiman Massa

BERITA BEKASI – Dua pelaku begal sepeda motor tewas dihakimi warga di Kampung Kobak Rante RT14/RW07, Desa Karangreja, Kecamatan Pebayuran, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Selasa (10/1/2023) siang. Keduanya, tewas akibat luka serius ditubuhnya.

Korban perampasan, Fransiskus berteriak meminta bantuan “begal…begal…begal,” teriak korban yang didengar warga setempat yang langsung sepontan mengejar kedua pelaku karena niat ingin menolong korban Fransiskus.

Kedua pelaku pun, berhasil ditangkap lantas dipukuli warga beramai-ramai, hingga mengalami luka serius disekujur tubuh. Satu orang terduga begal tewas ditempat. Sementara, rekannya tewas di Rumah Sakit (RS).

Kapolsek Pebayuran, AKP Ani Widayati membenarkan peristiwa tewasnya dua begal motor di Jalan Kobak Rante yang memepet korban FN (23) yang tengah melintas dengan ancaman senjata tajam jenis clurit.

“Korban lalu berteriak begal…begal…begal yang kemudian didengar oleh penduduk setempat yang langsung bereaksi mengejar kedua pelaku begal,” terangnya.

Baca Juga :  Selamat Atas Dilantiknya Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029

Warga yang mengejar, lanjut AKP Ani, berhasil menangkap kedua pelaku yang kemudian langsung diberi hadiah bogem mentah.

“Satu pelaku tewas ditempat kejadian dan satu pelaku lagi tewas di RSUD Rengas Dengklok Karawang saat akan mendapat perawatan. Barang bukti sebilah clurit dan sepeda motor diamankan,” pungkasnya. (Usan)

Berita Terkait

Badai KKN Menerpa Mahkamah Agung
Kongkalingkong Perkara Tim Saber Pungli Kejagung Amankan Duit Rp1 Triliun
Kisah Majelis Hakim PN Surabaya “Nyambi” Kuasa Hukum Kena OTT
Kinerja AHY Selama Jabat Menteri Agraria & Kepala BPN Dinilai Nol Besar
IPW dan TPDI Apresiasi KPK Usut Dugaan Korupsi Honor Hakim Agung
Jaksa OTT Oknum Hakim “Yang Mulia” Vonis Bebas Kasus Pembunuhan
Diduga Hakim Vonis Bebas Gregorius Ronald Tanur Terkena OTT
Miris Melihat Corong Informasi “Soud Of Justice” Kejagung Terbengkalai
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 20:39 WIB

Badai KKN Menerpa Mahkamah Agung

Jumat, 25 Oktober 2024 - 20:27 WIB

Kongkalingkong Perkara Tim Saber Pungli Kejagung Amankan Duit Rp1 Triliun

Jumat, 25 Oktober 2024 - 11:45 WIB

Kisah Majelis Hakim PN Surabaya “Nyambi” Kuasa Hukum Kena OTT

Jumat, 25 Oktober 2024 - 10:40 WIB

Kinerja AHY Selama Jabat Menteri Agraria & Kepala BPN Dinilai Nol Besar

Kamis, 24 Oktober 2024 - 22:40 WIB

IPW dan TPDI Apresiasi KPK Usut Dugaan Korupsi Honor Hakim Agung

Berita Terbaru

Tim Saber Pungli Kejagung

Berita Utama

Badai KKN Menerpa Mahkamah Agung

Jumat, 25 Okt 2024 - 20:39 WIB

Foto: Trio Hakim PN Surabaya dan Gregorius Ronald Tannur

Berita Utama

Kisah Majelis Hakim PN Surabaya “Nyambi” Kuasa Hukum Kena OTT

Jumat, 25 Okt 2024 - 11:45 WIB