Pendirian Universitas Siber Muhammadiyah Sebagai Langkah Inovatif

- Jurnalis

Sabtu, 9 Oktober 2021 - 06:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengamat Politik Digital dari Institute for Digital Democracy (IDD), Bambang Arianto

Pengamat Politik Digital dari Institute for Digital Democracy (IDD), Bambang Arianto

BERITA JAKARTA – Peneliti media sosial dari Institute for Digital Democracy (IDD) Bambang Arianto menilai kehadiran Universitas Siber Muhammadiyah (SiberMu) merupakan langkah yang sangat inovatif.

“Kehadiran SiberMu membuktikan bahwa Ormas Muhammadiyah sangat mengerti akan kondisi kekiniaan yang mana setiap generasi muda memerlukan kecakapan digital, termasuk penguasaan media sosial,” kata Bambang kepada Matafakta.com, Sabtu (9/10/2021).

Pasalnya, lanjut Bambang, pada masa mendatang kecakapan digital sangat diperlukan oleh setiap anak bangsa. Apalagi kita akan berhadapan oleh budaya digital yang berbeda sekali dengan budaya yang sering kita temui selama ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Budaya digital dalam konteks ini merupakan hasil olah pikir, kreasi dan cipta karya manusia berbasis teknologi internet. Artinya, bila tidak dilengkapi oleh basis pengetahuan digital yang memadai tentu kita akan “gagap” dalam menghadapi transformasi digital yang begitu cepat,” jelasnya.

Apalagi dengan derasnya persebaran disinformasi, hoaks, ujaran kebencian hingga narasi adu domba yang semakin canggih diera digital, tentu sangat membutuhkan akal sehat dan basis keilmuan digital yang memadai dalam menghadapinya.

Nah, disinilah kampus siber dapat berperan penting untuk bisa menjadi mediator sekaligus memenuhi kebutuhan para cendekiawan muda yang memiliki penguasaan teknologi digital secara mumpuni.

“Semoga, tidak hanya Muhammadiyah yang meluncurkan Kampus Siber seperti ini, tapi juga bisa segera diikuti oleh Ormas lainnya seperti Nahdlatul Ulama,” pungkasnya. (Indra)

Berita Terkait

Setelah Pemilu 2024 Apakah Akan Banyak Caleg Yang Masuk Rumah Sakit Jiwa?
Didukung 7 RT, Ketua RW024 Perum VGH Sahid Sutomo Lanjut Genapi 5 Tahun
Pengawasan Model Kerjasama Komisi Yudisial, Kepolisian dan KPK
Wow…!!!, Setahun Penyidikan di Kejati DKI Belum Ada Tersangka Korupsi?
Pesta Narkoba, Kepala UPTD Pajak dan Retrebusi Kota Bekasi Diciduk Polisi
Sampai Bubar, Pemain Persipasi Kota Bekasi TC Lembang Belum Terima Transport
Pakar Hukum Dorong Kasus Bos Kalpataru Sawit Plantation Terapkan Pasal TPPU
HDCI Berikan Bantuan Korban Erupsi Gunung Semeru
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 14 Desember 2023 - 15:31 WIB

Setelah Pemilu 2024 Apakah Akan Banyak Caleg Yang Masuk Rumah Sakit Jiwa?

Senin, 9 Oktober 2023 - 16:10 WIB

Didukung 7 RT, Ketua RW024 Perum VGH Sahid Sutomo Lanjut Genapi 5 Tahun

Minggu, 6 Agustus 2023 - 13:49 WIB

Pengawasan Model Kerjasama Komisi Yudisial, Kepolisian dan KPK

Senin, 17 April 2023 - 21:30 WIB

Wow…!!!, Setahun Penyidikan di Kejati DKI Belum Ada Tersangka Korupsi?

Senin, 17 April 2023 - 15:13 WIB

Pesta Narkoba, Kepala UPTD Pajak dan Retrebusi Kota Bekasi Diciduk Polisi

Berita Terbaru

Ilustrasi

Berita Ekonomi

Ketegangan Geopolitik Dorong Kenaikan Logam Mulia

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:01 WIB

Foto: Motor dinas TNI yang jadi barang gadaian oknum anggota TNI

Peristiwa

Dua Warga Kabupaten Bekasi Jadi Korban Gadai Motor Oknum TNI

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:14 WIB

Ilustrasi

Berita Ekonomi

Harga Emas Naik Termasuk Impor Perak Tiongkok dan Persediaan Minyak

Kamis, 21 Nov 2024 - 10:49 WIB