Komisaris PT KIW: GCG Salah Satu Kunci Sukses Perusahaan

- Jurnalis

Sabtu, 10 Oktober 2020 - 12:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komisaris PT. KIW, Anton Santoso

Komisaris PT. KIW, Anton Santoso

BERITA SEMARANGGood Corparate Governance (GCG) merupakan salah satu kunci sukses perusahaan, untuk tumbuh dan memberikan manfaat jangka panjang, sekaligus memenangkan persaingan bisnis, terutama bagi perusahaan yang mampu berkembang sekaligus menjadi terbuka, termasuk PT. Kawasan Industri Wijayakusuma (PT.KIW) yang merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN).

Demikian disampaikan Komisaris PT. KIW, Anton Santoso pada rangkaian HUT PT. KIW ke 32 secara virtual, pada 7 Oktober 2020.

“Dewan Komisaris melakukan pengawasan atas kebijakan manajemen, jalannya manajemen umumnya, baik mengenai perseroan maupun usaha perseroan, serta memberi nasihat kepada Direksi,” ujar Anton, Sabtu (10/10/2020).

Menurutnya, pengawasan dan pemberian nasihat dilakukan untuk kepentingan perseroan sesuai dengan maksud dan tujuan perseroan.

“Mengingat situasi baik global maupun nasional, dimana ekonomi melambat dan adanya pandemi Covid-19, PT KIW tetap harus berpegang pada prinsip GCG. Dimana ada lima prinsip GCG yaitu, transparency, accountability, responsibility, independensy dan fairness,” jelasnya.

Menurut Anton sebagai Komisaris sekaligus mewakili pemegang saham, sadar betul bahwa PT. KIW mendapat penugasan dari Pemerintah untuk membangun dan mengembangkan Kawasan Industri Brebes, sesuai Perpres 79 tahun 2019 dan Kawasan Industri Terpadu Batang.

Baca Juga :  Waduh…!!!, Polisikan Direktur, Pemilik Perusahaan PT. NKLI Malah Tersangka

“Ini sesuai arahan Presiden Joko Widodo, tanggal 30 Juni 2020, sekaligus tetap mengelola Kawasan Industri Wijayakusuma, eksisting yang berada di Semarang, Jawa Tengah.

Penugasan baik di Brebes, Batang maupun Semarang harus dijalankan secara professional dan efektif, sekaligus secara disiplin melakukan protokol kesehatan untuk memutus penyebaran Covid-19. (Nining)

Berita Terkait

Sang “Tupai” Terjatuh Usai ke Vietnam
Pengamat: Pernyataan Kepala BP2MI Justru Rendahkan Institusi Polri
LMP Kota Bekasi Bangga Pengurus Srikandi Jadi MC di Peringatan HKN 2024  
Dewan Pembina YJSI Bangga Jadi Pembawa Acara di Puncak “HKN” 2024
LQ Indonesia Law Firm Resmi Laporkan PT. Sentratama Investor Future
Kejaksaan Hadir dan Wujudkan Keadilan Bagi Jurnalis dari Tindak Kekerasan
Bela Nikita Mirzani, Alvin Lim Sebut Polri Gagal Berantas Judi Online
Aspidsus Kejati DKI di Desak Tuntaskan Perkara Pemerasan dan Gratifikasi
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 18:53 WIB

Kejari Blitar Jateng Musnahkan Beragam Barang Bukti Hasil Kejahatan

Jumat, 26 Juli 2024 - 12:52 WIB

LQ Indonesia Law Firm Penuhi Undangan Eksekusi Aset Sitaan KSP-SB Bogor

Kamis, 25 Juli 2024 - 22:19 WIB

Kejagung Soroti “Kejanggalan” Vonis Bebas Anak Bekas Anggota DPR

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:25 WIB

Kejari Kabupaten Tegal Memburu Pelaku Korupsi Dana Desa

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:15 WIB

Kejari Kabupaten Tegal Pamer Hasil Capaian Kinerja

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:03 WIB

Kejari Kabupaten Bekasi Selesaikan Kasus Sadi Bin Kadin Dengan Restoratif Justice

Senin, 22 Juli 2024 - 15:41 WIB

Waduh..!!!, Setahun Kejari Jakpus Tak Sidangkan Pemalsuan Surat KSP Indosurya

Jumat, 19 Juli 2024 - 14:40 WIB

Soal Final Kepailitan, Praktisi Hukum Persoalkan Trasparansi Publik PN Jakpus

Berita Terbaru

Foto: Dr. Ujang Iskandar, ST, Msi

Berita Utama

Sang “Tupai” Terjatuh Usai ke Vietnam

Jumat, 26 Jul 2024 - 22:57 WIB