Presiden Ingatkan Dampak Sosial Ekonomi Patimban Bagi Nelayan

- Jurnalis

Selasa, 22 September 2020 - 14:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seskab Pramono Anung

Seskab Pramono Anung

BERITA BOGOR – Sekretariat Kabinet (Seskab) Pramono Anung menyimak arahan Presiden ada Rapat Terbatas (Ratas) mengenai Percepatan Proyek Nasional Patimban secara virtual dari Istana Kepresidenan Bogor, Provinsi Jawa Barat, Selasa (22/9/2020).

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan agar betul-betul diperhatikan dampak sosial ekonomi pelabuhan Patimban, di Kabupaten Subang, Provinsi Jawa Barat, bagi nelayan.

”Jadi tolong dilihat betul, kalau memerlukan dukungan sarana prasarana untuk kapal misalnya dari para nelayan yang terdampak ini agar KKP ini bisa memberikan bantuannya kepada para nelayan,” tutur Presiden.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan itu, Presiden mengingatkan agar strategi besar arah dari pembangunan pelabuhan-pelabuhan utama yang dimiliki, termasuk Patimban, Tanjung priok dan juga 28 pelabuhan utama lainnya, betul-betul terkonsolidasi.

Dengan demikian, Presiden berharap arah pengembangannya menjadi konkret dan jelas, mempunyai segmen yang saling komplementer serta saling mengisi.

”Sehingga diharapkan langkah konsolidasi ini akan mempercepat pertumbuhan sentra-sentra ekonomi nasional dan juga memberikan kecepatan pelayanan di bidang logistik, membuat produk-produk ekspor kita semakin efisien dan semakin kompetitif,” jelas Presiden. (Usan)

Berita Terkait

Setelah Pemilu 2024 Apakah Akan Banyak Caleg Yang Masuk Rumah Sakit Jiwa?
Didukung 7 RT, Ketua RW024 Perum VGH Sahid Sutomo Lanjut Genapi 5 Tahun
Pengawasan Model Kerjasama Komisi Yudisial, Kepolisian dan KPK
Wow…!!!, Setahun Penyidikan di Kejati DKI Belum Ada Tersangka Korupsi?
Pesta Narkoba, Kepala UPTD Pajak dan Retrebusi Kota Bekasi Diciduk Polisi
Sampai Bubar, Pemain Persipasi Kota Bekasi TC Lembang Belum Terima Transport
Pakar Hukum Dorong Kasus Bos Kalpataru Sawit Plantation Terapkan Pasal TPPU
HDCI Berikan Bantuan Korban Erupsi Gunung Semeru
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 14 Desember 2023 - 15:31 WIB

Setelah Pemilu 2024 Apakah Akan Banyak Caleg Yang Masuk Rumah Sakit Jiwa?

Senin, 9 Oktober 2023 - 16:10 WIB

Didukung 7 RT, Ketua RW024 Perum VGH Sahid Sutomo Lanjut Genapi 5 Tahun

Minggu, 6 Agustus 2023 - 13:49 WIB

Pengawasan Model Kerjasama Komisi Yudisial, Kepolisian dan KPK

Senin, 17 April 2023 - 21:30 WIB

Wow…!!!, Setahun Penyidikan di Kejati DKI Belum Ada Tersangka Korupsi?

Senin, 17 April 2023 - 15:13 WIB

Pesta Narkoba, Kepala UPTD Pajak dan Retrebusi Kota Bekasi Diciduk Polisi

Berita Terbaru

Foto: Japindum Kejagung, Febrie Adriansyah

Berita Utama

Diduga Hakim Vonis Bebas Gregorius Ronald Tanur Terkena OTT

Rabu, 23 Okt 2024 - 19:12 WIB