Sinergitas TNI-Polri Bantu Masyarakat Desa Titawai Maluku

- Jurnalis

Senin, 3 Februari 2020 - 14:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA MALUKU – Prajurit TNI dari Pos Nusa Laut Satgas Yonif Raider Khusus 136 Tuah Sakti dan Personel Polsek Nusa Laut membantu masyarakat yang sedang merenovasi gedung Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh di Desa Titawai, Kecamatan Nusa Laut, Kabupaten Maluku Tengah, Minggu (2/2/2020).

Kegiatan karya bakti yang dilaksanakan tersebut bertujuan untuk selalu menanamkan kekompakan antara Prajurit TNI dan Personel Polri yang selalu bergandengan untuk membantu kesulitan masyarakat.

Kepada Matafakta.com, Komandan SSK III Yonif 136 Lettu Inf Hakim Alif Fiyanto mengatakan, bahwa karya bakti tersebut merupakan wujud kepedulian TNI-Polri kepada masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami akan selalu bersama-sama untuk membantu kesulitan masyarakat yang ada diwilayah binaan kami,” katanya, Senin (3/2/2020).

Dalam kegiatan tersebut, Satgas Yonif Raider Khusus 136 Tuah Sakti mengerahkan 5 personel dan 4 personil dari Polsek Nusa Laut.

Pendeta Advent, Nus Yamkoh mengatakan, bahwa Gereja Masehi Advent Hari Ke-7 direnovasi, karena kondisi bangunannya sudah tua.

“Warga disini, sangat terbantu dengan hadirnya Bapak-Bapak dari TNI dan Polri yang membantu merenovasi tempat ibadah kami disini,” ungkapnya.

Saya tambah Pendeta Nus Yamkoh, mewakili warga mengucapkan terima kasih kepada Bapak – Bapak TNI dan Polri yang sudah banyak membantu kami.

“Karena salah satu adat atau tradisi yang kental dari masyarakat Nusa laut adalah semangat gotong-royongnya,” pungkasnya. (CR-2)

Berita Terkait

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat
Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum
STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa
Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru
Fora 2024, DPP Inkindo Jateng Hadirkan Forjakon Kabupaten Semarang
Inkindo Jateng Gandeng APH Bahas Persoalan Hukum dan Pencegahan
Babinsa Kodim 0802 Ponorogo Peduli Warga Kesulitan Air Bersih
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 28 Oktober 2024 - 10:26 WIB

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi

Senin, 28 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 11:31 WIB

Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:58 WIB

STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa

Kamis, 3 Oktober 2024 - 19:13 WIB

Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru

Berita Terbaru

Foto: Gedung Kejaksaan Agung RI

Berita Utama

Publik Meragukan Proyek Intelijen Kejagung

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:33 WIB

Ilustrasi

Berita Ekonomi

Ketegangan Geopolitik Dorong Kenaikan Logam Mulia

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:01 WIB

Foto: Motor dinas TNI yang jadi barang gadaian oknum anggota TNI

Peristiwa

Dua Warga Kabupaten Bekasi Jadi Korban Gadai Motor Oknum TNI

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:14 WIB