Tekan Penyebaran Covid-19, Satpol PP Kota Bekasi Gelar Razia Malam

- Jurnalis

Kamis, 4 Februari 2021 - 21:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA BEKASI – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Bekasi Jawa Barat, menghimbau masyarakat untuk tidak nongkrong saat malam hari demi menekan lonjakan Covid-19, Kamis (4/2/2021).

Selain itu, warga juga dihimbau untuk mengurangi aktivitas diluar rumah dan tetap berada di dalam rumah. Imbauan tersebut diutarakan Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Kasat Satpol PP), Abi Hurairah.

“Di mohon untuk warga kurangi aktivitas di luar rumah apabila tidak ada keperluan mendesak. Saat malam tetap di rumah saja dan tidak nongkrong-nongkrong serta berkerumun,” ucap Abi Hurairah.

Diketahui kasus Covid-19 terus meningkat dan kondisinya semakin mengkhawatirkan. Karena itu, Satpol PP bakal melakukan razia dalam rangka menegakkan Protokol Kesehatan.

Apabila ditemukan, lanjut Abi menegaskan, ada masyarakat yang masih nongkrong hingga menimbulkan kerumunan, Abi tidak segan pihaknya bakal langsung memberi sanksi sesuai ketentuan yang berlaku.

Baca Juga :  Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum

“Meningkatkan kesadaran akan pentingnya menerapkan Protokol Kesehatan. Razia akan tetap dilakukan setiap hari untuk memastikan seluruh warga menjalankan dengan serius,” tegasnya.

Selain itu, Satpol PP juga melakukan razia jam operasional, kepada pelaku usaha, termasuk THM dan lain-lain, termasuk para pengunjung yang tidak menggunakan masker.

“Pelaku usaha diperingatkan dengan surat teguran dan apabila masih membandel maka akan dilakukan penyegelan,” pungkasnya. (Edo)

Berita Terkait

Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum
STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa
Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru
Fora 2024, DPP Inkindo Jateng Hadirkan Forjakon Kabupaten Semarang
Inkindo Jateng Gandeng APH Bahas Persoalan Hukum dan Pencegahan
Babinsa Kodim 0802 Ponorogo Peduli Warga Kesulitan Air Bersih
Kembali Terpilih, Widodo Diarak Sedulur Vespa dan Warok e Panther Ponorogo
Tim PKM RSH STIE Dwimulya Teliti Debus Identitas Jawara Banten
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 11:31 WIB

Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:58 WIB

STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa

Kamis, 3 Oktober 2024 - 19:13 WIB

Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru

Selasa, 1 Oktober 2024 - 23:16 WIB

Fora 2024, DPP Inkindo Jateng Hadirkan Forjakon Kabupaten Semarang

Kamis, 26 September 2024 - 23:43 WIB

Inkindo Jateng Gandeng APH Bahas Persoalan Hukum dan Pencegahan

Berita Terbaru

Foto: Zerof Ricar (ZR)

Berita Utama

Tiga Hakim Agung “Tersengat” Perkara Gregorius Ronald Tannur?

Sabtu, 26 Okt 2024 - 01:07 WIB

Konferensi Pers Kejagung Kasus Tiga Hakim Agung

Berita Utama

Soal Kasus Suap, Kejagung Berencana Periksa Tiga Hakim Agung

Sabtu, 26 Okt 2024 - 00:12 WIB